Anda di halaman 1dari 11

Jobsheet

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK


KELAS XI
REKAYASA PERANGKAT LUNAK (RPL)

Percabangan di Bahasa Pemrograman Java

SMK NEGERI 9 MALANG


A. Kompetensi Dasar dan Indikator

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.2 Menerapkan dasar dan 3.2.1 Menjelaskan berbagai tools pengembang program
aturan pemrograman berorientasi obyek.
berorientasi objek 3.2.2 Menjelaskan konfigurasi tools pengembang perangkat
lunak berorientasi obyek.
3.2.3 Menjelaskan kebutuhan tools editor program
berorientasi obyek.
3.2.4 Menjelaskan struktur dasar dalam pemrograman
berorientasi obyek.
3.2.5 Menjelaskan prosedur kompilasi program.
3.2.6 Menjelaskan tata cara menjalankan program hasil
kompilasi.
3.2.7 Menerapkan prosedur aturan pemrograman berorientasi
obyek.
4.2 Membuat kode program 4.2.1 Menginstalasi tools pengembang program aplikasi
dasar dan aturan berorientasi obyek kedalam komputer.
pemrograman 4.2.2 Mengkonfigurasi tools pengembang program aplikasi
berorientasi obyek.
berorientasi objek
4.2.3 Merencanakan program aplikasi sederhana berorientasi
obyek.
4.2.4 Membuat kode program aplikasi sederhana berorientasi
obyek.
4.2.5 Menjalankan program aplikasi sederhana berorientasi
obyek.

B. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran dan penjelasan Guru dengan pendekatan saintifik pada
materi memahami konsep pemrograman berorientasi objek, peserta didik diharapkan dapat :
1. Menjelaskan berbagai tools pengembang program berorientasi obyek.
2. Menjelaskan konfigurasi tools pengembang perangkat lunak berorientasi obyek.
3. Menjelaskan kebutuhan tools editor program berorientasi obyek.
4. Menjelaskan struktur dasar dalam pemrograman berorientasi obyek.
5. Menjelaskan prosedur kompilasi program.
6. Menjelaskan tata cara menjalankan program hasil kompilasi.
7. Menerapkan prosedur aturan pemrograman berorientasi obyek.
8. Menginstalasi tools pengembang program aplikasi berorientasi obyek kedalam komputer.
9. Mengkonfigurasi tools pengembang program aplikasi berorientasi obyek.
10. Merencanakan program aplikasi sederhana berorientasi obyek.
11. Membuat kode program aplikasi sederhana berorientasi obyek.
12. Menjalankan program aplikasi sederhana berorientasi obyek.
C. Latihan Praktikum Percabangan pada Pemrograman Java
1. Percabangan IF dalam Bahasa Java
Tuliskan kode program di bawah ini kemudian SS kode yang kalian tulis beserta hasilnya.
(Kode mungkin ada bagian yang error, teliti sehingga program dapat berjalan)
a. If tunggal
1 class Percabangan {
2 public static void main(String args[]){
3
4 int a : 12;
5 int b : 10;
6
7 if (a > b) {
8 System.out.println("Nilai variabel a lebih besar
9 dari variabel b");
10 }
11
12 }
13 }

b. If majemuk
1 class Percabangan2 {
2 public static void main(String args[]){
3
4 int a = 5;
5 int b = 10;
6
7 if (a > b) {
8 System.out.println("Nilai variabel a lebih besar
9 dari variabel b")
10 }
11
12 if (a < b) {
13 System.out.println(‘Nilai variabel a lebih kecil
14 dari variabel b’);
15 }
16
17 if (a == b) {
18 System.out.println("Nilai variabel a sama dengan
19 variabel b");
20 }
21
22 }
23 }
2. Percabangan IF ELSE dalam Bahasa Java
Tuliskan kode program di bawah ini kemudian SS kode yang kalian tulis beserta hasilnya.
(Kode mungkin ada bagian yang error, teliti sehingga program dapat berjalan)
1 class Percabangan3 {
2 public static void main(String args[]){
3
4 int a = 57;
5
6 If (a >= 75) {
7 System.out.println("Selamat, anda lulus!");
8 }
9 else {
10 System.out.println("Maaf, silahkan coba lagi tahun
11 depan");
12 }
13
14 }
15 }

3. Percabangan IF ELSE IF dalam Bahasa Java


Tuliskan kode program di bawah ini kemudian SS kode yang kalian tulis beserta hasilnya.
(Kode mungkin ada bagian yang error, teliti sehingga program dapat berjalan)
1 import java.util.Scanner;
2
3 class Percabangan4 {
4 public static void main(String args[]){
5
6 char nilai;
7 Scanner input = new Scanner(System.in);
8
9 System.out.print("Input Nilai Anda (A - E): ");
10 nilai = input.next().charAt(0);
11
12 if (nilai == “A” ) {
13 System.out.println(Pertahankan!);
14 }
15 else if (nilai == 'B' ) {
16 System.out.println("Harus lebih baik lagi");
17 }
18 else if (nilai == 'C' ) {
19 System.out.println("Perbanyak belajar");
20 }
21 else if (nilai == 'D' ) {
22 System.out.println("Jangan keseringan main");
23 }
24 else if (nilai == 'E' ) {
25 System.out.println("Kebanyakan bolos...");
26 }
27 else {
28 System.out.println("Maaf, format nilai tidak sesuai");
29 }
30
31 }
32 }

D. Tugas Praktikum Percabangan


1. pada bagian kode program Java ketikkan/tambahkan kode yang di warnai merah berikut ini
dan kode package belajarPercabangan ini biarkan seperti apa adanya :
1 import java.util.Scanner;
2
3 class Main {
4
5 public static void main(String args[]){
6 int nilai;
7 Scanner input = new Scanner(System.in);
8 System.out.print("Masukkan Nilai Kamu : ");
9 nilai = input.nextInt();
10
11 if (nilai >= 75) {
12 System.out.println("Selamat, anda lulus!");
13 }
14 else {
15 System.out.println("Maaf, silahkan coba lagi tahun
16 depan");
17 }
18
19 }
20 }
21

Dan ketika kode program ini di jalankan akan nampak hasilnya seperti berikut :
Kemudian pada bagian nilai pada gambar di atas kalian klik dan muncul keyboard dan

ketikkan angka misal 90 seperti ini dan tekan tombol enter di keyboard.

Berikut adalah hasil yang nampak dari percabangan tersebut :

Langkah berikutnya kita coba dengan inputan angka yang lain yang perlu kalian lakukan

adalah dengan klik tombol Reload pada menu tersebut, dan layar akan nampak kembali
seperti awal lagi seperti berikut:
Lalu kalian coba masukkan nilainya misal nilai 65 seperti ini dan tekan tombol enter di
keyboard.

Berikut hasilnya yang nampak di layar output console

Selesai dan kerjakan tugas praktikum berikut ini

2. Kembangkan program Java yang telah di buat di atas tersebut sehingga menampilkan output hasil
percabangan ketika Nilai yang di input pengguna bernilai :
nilai >= 90 maka outputnya adalah Anda mendapatkan nilai A
nilai >= 80 maka outputnya adalah Anda mendapatkan nilai B
nilai >= 70 maka outputnya adalah Anda mendapatkan nilai C
nilai >= 60 maka outputnya adalah Anda mendapatkan nilai D
di bawah 60 (nilai yang lain nya) maka outputnya adalah Anda mendapatkan nilai E
3. Ketikkan kode program Java di bawah ini, dan perhatikan pada kode dengan warna merah
1 import java.util.Scanner;
2
3 class Main {
4
5 public static void main(String args[]){
6 int kode;
7 String hari;
8 Scanner input = new Scanner(System.in);
9 System.out.print("Masukkan Angka Hari : ");
10 kode = input.nextInt();
11
12 switch (kode) {
13 case 1:
14 hari="Senin";
15 break;
16
17 case 2:
18 hari="Selasa";
19 break;
20
21 case 3:
22 hari="Rabu";
23 break;
24
25 case 4:
26 hari="Kamis";
27 break;
28
29 case 5:
30 hari="Jumat";
31 break;
32
33 case 6:
34 hari="Sabtu";
35 break;
36
37 case 7:
38 hari="Minggu";
39 break;
40
41 default:
42 hari="Kode Tidak Dikenal";
43 }
44
45 System.out.println("Hari yang dimasukkan adalah : "
46 + hari);
47
48 }
49 }
50

Dan ketika kode program ini di jalankan akan nampak hasilnya seperti berikut :

Kemudian ketikkan angka misal 2 seperti ini dan tekan tombol enter di keyboard.

Berikut adalah hasil yang nampak dari percabangan tersebut :

Langkah berikutnya kita coba dengan inputan angka yang lain yang perlu kalian lakukan

adalah dengan klik tombol Reload pada menu tersebut, dan layar akan nampak kembali
seperti awal lagi seperti berikut:
Lalu kalian coba masukkan nilainya misal nilai 100 seperti ini dan tekan tombol enter di
keyboard.

Berikut hasilnya yang nampak di layar output console

4. Buatlah program Java seperti contoh di atas tersebut dengan menggunakan JStudio yang
menampilkan output hasil percabangan Switch Case yang akan menampilkan informasi nama
bulan, ketika di inputkan angka :
1 maka outputnya adalah Januari
2 maka outputnya adalah Februari
3 maka outputnya adalah Maret
4 maka outputnya adalah April
5 maka outputnya adalah Mei
6 maka outputnya adalah Juni
7 maka outputnya adalah Juli
8 maka outputnya adalah Agustus
9 maka outputnya adalah September
10 maka outputnya adalah Oktober
11 maka outputnya adalah November
12 maka outputnya adalah Desember
Selain angka tersebut maka tampilkan Kode Tidak Dikenal

Anda mungkin juga menyukai