Anda di halaman 1dari 3

PENCABUTAN GIGI

SULUNG
PEMERINTAHAN
KABUPATEN/KO TA No.Dokumen : /
PEMATANGSIANTAR No.Revisi :0
Tanggal Terbit : UPTD Puskesmas
SOP BP NAULI
Halaman : 1 dari 3

ttd KEPALA PUSKESMAS


UPTD
PUSKESMAS
BP NAULI

Pencabutan gigi sulung adalah pencabutan pada gigi


1. Pengertian
sulung yang mengalami permasalahan pada fase gigi
pergantian
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah - langkah dalam
melakukan pencabutan gigi sulung
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nomor tentang
Pelayanan Klinis
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor HK.
02.02/MENKES/62/2015 tentang Panduan Praktik Klinis
Bagi Dokter Gigi
5. Alat dan Bahan 1. Dental Chair
2. Alat diagnose (kaca mulut,sonde,pinset,ekskavator)
3. Gelas kumur
4. Chlor etyl/ bahan anastetikum
5. Alat set cabut gigi sulung
6. Kapas
7. Tampon
8. Handscoen
9. APD
6. Langkah langkah 1. Petugas administrasi melakukan pemeriksaan vital sign
(tekanan darah, tinggi badan, berat badan).
2. Petugas memanggil pasien sesuai urutan antrian poli gigi.
3. Petugas mengarahkan pasien untuk duduk dikursi
anamnesa.
4. Petugas memakai APD untuk anamnesa yaitu baju kerja,
masker bedah, sarung tangan, dan face shield (optional).
5. Petugas melakukan anamnesa untuk mendapatkan
keluhan dan riwayat Kesehatan pasien (alergi obat, riwayat
penyakit, riwayat penyakit keluarga, obat yang sedang
dikonsumsi).
6. Petugas mempersiapkan alat dan bahan yang akan
digunakan.
7. Petugas meminta pasien duduk di dental unit dan berkumur
betadine sebelum dilakukan pemeriksaan objektif oleh
dokter gigi.
8. Dokter gigi melakukan pemeriksaan intra oral dan
ekstraoral dengan menggunakan APD level 2 yaitu baju
kerja, face shield, masker bedah, sarung tangan, gaun.
9. Petugas meminta persetujuan pasien sebelum dilakukan
tindakan.
10. Dokter gigi memberikan obat topical anastesi ( Chlor Etyl)/
bahan anastetikum pada gusi
11. Melakukan pencabutan sesuai dengan prosedurnya
12. Memberikan tampon kepada pasien untuk digigit
13. Memberikan instruksi kepada pasien :
a. Menggigit tampon kurang lebih 5 menit/ sampai darah
berhenti
b. Tidak boleh kumur – kumur
c. Segera kontrol bila terjadi komplikasi
14. Petugas melakukan desinfektan ruangan meliputi dental
unit dan benda yang disentuh pasien.
15. Dokter gigi melepas / mengganti APD yang bersifat
disposable.
A. Bagan alir
Memanggil pasien sesuai antrian

Petugas memakai APD

Pemeriksaan subjektif oleh petugas

Petugas mempersiapkan alat dan bahan yang akan

Pasien duduk didental unit dan berkumur

Dokter gigi memakai APD

Pemeriksaan objektif oleh dokter

Petugas meminta persetujuan

Dokter gigi memberikan topical anastesi (Chlor Ethyl) / bahan


anastetikum pada gusi

Melakukan pencabutan gigi sesuai prosedurnya

Memberikan tampon untuk digigit

Pasien diedukasi dan dipersilakan pulang

Desinfektan

Lepas

B. Hal-hal yang perlu Selama masa pandemic Covid-19 perawatan yang dapat dilakukan
diperhatikan terbatas dan sesuai dengan indikasi.
9. Unit terkait 1. Pelayanan pendaftaran.
2. Pelayanan kefarmasian.

10.Dokumen 1. Rekam Medis.


terkait 2. Informed Consent.
3. Catatan tindakan.

11.Rekaman
Historis No. Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai