Anda di halaman 1dari 4

Nama:Hilma Anis wahidah

No.absen :16

Kls : 9 c

Tugas: TIk 1

Latihan ! Hal 24

1. Apa yang dimaksud dengan internet?

Internet adalah singkatan dari interconnection network yang secara harfiah berarti hubungan antar
jaringan komputer (network). Sedangkan , network sendiri diartikan sebagai suatu sistem komunikasi
data antar komputer

2. Apa yang dimaksud dengan intranet?

Intranet adalah sebuah kumpulan jaringan komputer lokal yang menggunakan perangkat lunak internet dan
protokol TCP/IP atau HTTP .

3. Apa perbedaan antara internet dengan intranet ?

Intranet adalah sebuah jaringan internal perusahaan yang dibangun menggunakan teknologi internet.
Arsitektur dari intranet berupa aplikasi web dan menggunakan protokol TCP/IP. Sedangkan EXTRANET
Merupakan jaringan internet perusahaan yang ingin mengekspose informasi yang mereka miliki ke jaringan
luar .

Sementara internet (interconnected network) adalah sebuah sistem komunikasi globalyang


menghubungkan komputer -komputer dan jaringan-jaringan komputer diseluruh dunia .

4.Jelaskan pengertian world wide web!!

www(world wide web)

Merupakan kumpulan penyediaan web untuk dipakai secara massal di seluruh dunia

5.Jelaskan istilah istilah berikut!!

A.web

WEB, berarti jaringan yang dapat menampilkan data data dan informasi lain melalui internet.

B. Browser

BROWSER adalah aplikasi di internet yang dipakai untuk menjelajah dunia internet.

c.HTML(Hypertext Mark up Language)


HTML merupakan standar format untuk dokumen Hypertext

D. Protokol

PROTOKOL adalah sejumlah aturan yang menentukan bagaimana dua atau lebih Komputer saling
berkomunikasi .

e.Search Engine

Search Engine merupakan aplikasi pencari data , informasi, alamat web site lain melalui input kata kunci atau
fitur lainnya.

F.HTTP(Hyper Text Transfer Protocol)

HTTP merupakan salah satu protokol bahasa yang digunakan untuk berkomunikasi antar server komputer
dalam internet.

G .URL(Unirversal Resource Locator)

URL adalah alamat situs web. Oleh karena itu ,URL sering pula dinamakan Internet address (alamat internet).

H. ISP(Internet Service Provider)

ISP merupakan perusahaan atau lembaga penyedia jasa layanan internet.

I. IP address (alamat IP)

ALAMAT IP merupakan identitas komputer dalam jaringan yang terdiri dari empat bagian (mulai angka 1
sampai 225).

j.HYPERLINK

Hyperlink merupakan fasilitas untuk mereferensikan atau menghubungkan sebuah kata,


kalimat,simbol,gambar dengan alamat alamat di internet.

6.Bagaimana sejarah internet? jelaskan secara singkat!!

Sejarah:

Internet yang dikenal pada saat ini merupakan pengembangan dari sebuah jaringan yang disebut
ARPANet(Advanced Research ProjectsAgency)

Pada mulanya ,jaringan ini disebut DARPA internet ,tetapi kemudian disebut sebagai internet saja.

Pada 1990, internet mengalami perkembangan yang sangat persat . Pada masa ini,World Wide Web mulai
dikembangkan oleh CERN(Swiss)

Penggunaan internet secara komersial dimulai pada 1994 yang dipelopori oleh Pizza HUT ,dan Internet
Banking pertama kali diaplikasikan oleh First Virtual.
7.Apa keunggulan yang dimiliki oleh internet?

A) Jangkauan internet bersifat umum ,arttinya tidak mengenal tempat,waktu,dan jalur birokrasi.

B)Akses internet tidak dibatasi oleh waktu

C) Efektivitas dan efisiensi internet dalam menyelesaikan pekerjaan menjadi daya tarik orang orang untuk
menggunakan internet.

D) Komunikasi melalui internet dengan pengguna lain yang berada di tempat yang jauh menjadi lebih
interaktif dan fleksibel.

8.Apa saja kelemahan yang dimiliki oleh internet?

A)Adanya penyebaran virus komputer melalui internet.

B)Banyak pengguna yang mengakses internet dalam waktu bersamaan akan memperlambat akses internet.

9.Jelaskan pengertian satuan kecepatan akses internet. Bagaimanakah cara mengukur kecepatan akses
internet? Faktor apa saja yang mempengaruhinya?

Satuan kecepatan akses internet adalah kbps(kilobits per second) atau Mbps(megabits per second).1 kilobits
sama dengan 1.000 bits dan 1 megabits sama dengan 1.000.000bits . Misalnya , kecepatan akses internet
suatu komputer adalah 56 kbps. Artinya, komputer tersebut dapat mendownload data sebesar 56Kb dalam
waktu 1 detik .

Pada kenyataannya, kecepatan akses internet dipengaruhi oleh faktor faktor lain. Faktor yang mempengaruhi
kecepatan akses internet di antaranya adalah:

1) kecepatan komputer pelanggan

2)kepadatan lalu lintas internet sepanjang rute yang dilalui

3)besar bandwidth yang disewa ISP ke Backvone internet

10.Berikan contoh perbedaan kecepatan akses internet berdasarkan saluran yang digunakan!!

- Dial Up

akses Dial Up ini menggunakan jaringan telfon agara bisa terhubung dengan ISP

- DSL (digital subscriber line)

DSL mempunyai kecepatan hingga 1Mbps sehingga sesuai dengan kebutuhan yang besar

-Wifi (wireless fidelity)

wifi adalah jaringan nirkabel yang tidak mengunakan kabel tetapi mengunakan PDA agar bisa terhubung
dengan Internet

Anda mungkin juga menyukai