Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAHAN KABUPATEN LOMBOK BARAT b. Fisik d.

Tempat tinggal
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 4. Keberagaman yang terdapat pada gambar di bawah ini adalah…
SEKOLAH DASAR NEGERI 8 BUWUN MAS
Alamat :Jln Raya Buwun MasKec.Sekotong Lombok Barat 83365

PENILAIAN TENGAH SEMESTER


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Nama Siswa : ……………… a. Agama c. Profesi


Mata Pelajaran :
Hari/Tanggal : b. Usia d. Kegemaran
Kelas : IV (Empat)
Waktu : Soal No 5-10

I. Berikan tanda silang (x) pada jawaban yang benar ! PAWAI BUDAYA
Pawai Budaya sangat menarik bagi warga Kampung Babakan.
1. Sikap dalam menghadapi perbedaan Agama antarteman yaitu.. Pawai ini selalu menampilkan keragaman budaya Indonesia. Udin dan
a. Menghormati teman yang sedang c. Mengusilkan teman yang berbeda teman-teman tidak pernah bosan menanti rombongan pawai lewat. Tahun ini
melakukan ibadah. agama. mereka datang ke alun-alun untuk melihat pawai tersebut. Kakek Udin pun
d. Membuat keributan ketika ada terlihat sabar menanti. Terdengar suara gendang yang menandakan
b. Memilih dalam berteman teman yang sedang melakukan rombongan pawai semakin dekat.
ibadah.
2. Keberagaman budaya pada “Pawai Budaya”meliputi, kecuali… Di barisan pawai terdepan terlihat rombongan dari Maluku.
Rombongan laki-laki mengenakan kemeja putih, jas merah, dan topi tinggi
dengan hiasan keemasan. Rombongan perempuan mengenakan baju Cele.
a. kepercayaan c. Budaya
Baju ini terdiri dari atasan putih berlengan panjang serta rok lebar merah.
Langkah mereka diiringi oleh suara Tifa, alat musik dari Maluku. Bunyinya
b. alat musik
d. pakaian seperti gendang, namun bentuknya lebih ramping dan panjang. Budaya
Maluku sangat unik dan menarik.
3. Setiap hari Ahad pagi Doni bermain badminton Bersama dengan
teman- temannya, sedangkan Ayah melakukan Lari pagi di Alun- Budaya Bali terkenal karena bunyi musiknya yang berbeda.
laun kota. Perbedaan karakteristik yang ada pada Doni dan Ayah Rombongan dari Bali membunyikan alat musik daerahnya, Ceng-Ceng
adalah.. namanya. Alat ini berbentuk seperti dua keping simbal yang terbuat dari
a. Kegemaran c. Usia logam. Nyaring bunyinya ketika kedua keping ini dipadukan.
Rombongan dari Bali diikuti oleh rombongan dari Toraja. Wanita 10. Paragraf yang memaparkan tentang baju khas Toraja terdapat pada
Toraja memakai pakaian adat yang disebut baju Pokko. Rombongan laki- paragraf
laki menggunakan pakaian adat yang disebut Seppa Tallung Buku.
a. Kedua c. Empat
Rombongan Toraja membunyikan alat musik khas mereka, Pa’pompang
namanya. Alat musik ini berupa suling bambu besar yang bentuknya seperti b. Tiga d. lima
angklung. Unik bentuknya, unik pula bunyinya. Budaya Toraja sangat
menarik untuk dipelajari. 11. Sikap menghargai perbedaan dapat dilakukan dengan cara berikut
Udin dan teman-teman senang melihat pawai budaya. Selalu ada hal a. mengajak teman bermain teman c. mengajak teman yang hanya sama
baru yang mereka perhatikan setiap tahun. Pakaian adat dari berbagai suku sekelas kaya
di Indonesia selalu menyenangkan untuk diamati. Benar kata Ibu Udin, b. mengajak teman bermain yang d.mengajak teman sekalipun berbeda
kebudayaan Indonesia memang sangat beragam. Kaya dan mengagumkan. satu suku bangsa agama
12. Dibawah ini terdapat alat musik dan cara memainkannya
5. Pada paragraf pertama terdapat gagasan pokok diantaranya, kecuali; a. angklung di pukul-pukul c. suling dengan cara meniup
a. Pawai budaya c. Karnaval budaya
b. piano di pukul d. Gitar di petik
b. Arak-arakan budaya d. Jalan-jalan budaya Siap Menghadapi Musim Hujan
6. Pada cerita diatas menampilkan berbagai alat musik dari masing- Musim hujan hampir tiba. Warga desa Kampung Babakan berdiskusi
masing daerah. Tifa termasuk alat musik dari ; untuk melakukan kerja bakti. Mereka berencana membersihkan selokan.
Mereka sepakat ketika selokan bersih, warga tidak akan kebanjiran.
a. Bali c. Toraja Pagi itu, semua warga terlihat sangat bersemangat membersihkan
b. Lombok d. Maluku
selokan. Pak Sammy dan Pak Udin sibuk mengambil sampah yang ada di
dalam selokan. Pak Made dan Pak Udin memastikan saluran selokan lancar.
7. Gagasan pokok pada paragraf kedua adalah Pak Nur mengambil sampah-sampah dan meletakkannya di gerobak sampah.
a. maluku dengan baju Cele c. Maluku dengan Pakaian adatnya Setelah acara kerja bakti selesai, warga berkumpul untuk
menikmati teh hangat dan pisang goreng. Makanan tersebut dimasak oleh
b. Budaya Maluku d.Maluku dengan alat musiknya warga ibu-ibu. Mereka senang karena selokan desa sudah bersih. Kini,
mereka siap menghadapi musim hujan.
8. Urutkan rombongan peserta pawai budaya, berikut; 13. Sikap yang mereka tampilkan adalah
a. Maluku, Bali, dan Lombok c. Bali, Maluku Toraja c. kerjasama dan menikmanti
a. persatuan dan kekalahan
makanan
b. Toraja, Bali dan MAluku d.Maluku, Bali dan Toraja d. persatuan dan sekedar gotong
b. persatuan dan kesatuan
9. Baju Poko dan cele merupakan baju yang berasal dari royong
14. Alasan mereka melakukan kerja bakti yakni
a. bali dan maluku c. Toraja dan Maluku
a. musim banjir c. musim kemarau
b. maluku dan toraja d. Maluku dan Mamuju
b. menghadapi musim hujan d. musim-musim
15. Permainan benteng-bentengan dan Gobak Sodor membutuhkan Pemusik harus menggunakan sapo (ikat kepala), bebet (kain pelapis
keterampilan yang terdiri atas... pinggang), dan dodot (ikat pinggang) yang bercorak batik.
Dayu dan adik-adik senang sekali melihat pertunjukan musik
a. Jalan, lari, terbaring dan lompat c. jongkok, Jalan, lari, dan lompat
Gendang Beleq. Dung-dung-dung-tang-tang-crek...ramai, seru, dan
b. Jalan, lari, dan lompat d. Jalan, lari, duduk dan lompat membangkitkan semangat! Tidak jauh dari Bali, pulau Lombok sudah
memberikan wawasan kesenian yang berbeda. Tentu pulau-pulau lain
16. Dibawah ini bunyi dapat terdengar ketika memiliki kesenian yang unik juga. Indonesia memang kaya!
a. Gendang yang dipukul c. Suling yang ditiup 17. Dari cerita diatas pulau yang dimaksud pulau yang indah adalah
a. Pemukiman c. Sasak
b. Gitar yang dipetik d. bola kasti yang jatuh di atas kain
b. Bali d. Lombok
Uniknya Gendang Beleq
Seperti biasa ketika libur kenaikan kelas, Dayu dan adik-adiknya 18. Selain dijadikan musik khas Lombok, Gendang Beleq dimainkan
berlibur ke rumah nenek di Bali. Dayu selalu senang pulang ke Bali. Banyak pada zaman dahulu sebagai
hal di Bali yang tidak ditemuinya di Jakarta. Tetapi, liburan ini istimewa. Bli c. dimainkan ketika berperang untuk
a. Senjata Berperang
Oka, pamannya, mengajak Dayu dan adik-adik menyeberang ke pulau memberi semangat pada prajurit
Lombok. Wah, Dayu merasa senang. d. dimainkan ketika berperang untuk
b. Senjata Mainan
Dari cerita sepupu-sepupunya di Bali, Lombok adalah pulau yang memberi semangat bersenang-senang
indah, sama indahnya dengan Bali. Lombok juga dikelilingi oleh pantai yang 19. Musik adat yang terkenal lombok
indah, tetapi saat ini wisatawan yang datang ke Lombok belum seramai
a. cilokak c. Ale-ale
wisatawan di Bali. Dayu ingin tahu, apa beda Bali dengan Lombok?
Ternyata Bli Oka memahami rasa ingin tahu Dayu. Tiba di Lombok, b. kecimol d. Gendang Beleq
diajaknya Dayu ke pemukiman suku Sasak, salah satu suku asli di Pulau
Lombok. Kebetulan, teman Bli Oka yang bernama Bli Lalu, adalah salah satu 20. Hal yang dapat dilakukan untuk menjaga kelestarian budaya
penghuni pemukiman tersebut. Bli Lalu memberi tahu bahwa hari itu ada a. tidak menerima budaya apapun c. mengajarkan dan mempelajari
upacara pernikahan di pemukiman tersebut. bentuknya budaya sendiri
Dayu, adik-adiknya, dan Bli Oka datang tepat ketika upacara akan b. memaksa mereka mengikuti d. apapun bentuk budaya kita anggap
dimulai. Sama seperti upacara pernikahan di Bali. Hari itu, kampung Sasak budaya kita tidak baik
penuh dengan hiasan adat. Semua orang berpakaian adat khas Sasak. Tetapi,
satu hal yang menarik perhatian Dayu adalah pertunjukan musik adatnya.
Serombongan laki-laki membawa gendang besar. Besar sekali! Kata
teman Bli Oka, namanya Gendang Beleq. ‘Beleq’ berarti besar. Wah, sesuai
dengan namanya. Selain gendang, ada pula alat-alat musik lain yang menjadi
pelengkap pertunjukan musik itu. Ada gong, terumpang, oncer, seruling, dan
pencek. Menurut cerita Bli Lalu, dulu musik Gendang Beleq ini dimainkan
ketika berperang, untuk memberi semangat pada prajurit. Sampai sekarang,
beberapa atribut adat dalam memainkan musik ini tidak ditinggalkan.

Anda mungkin juga menyukai