Anda di halaman 1dari 1

Nama : Gusti Ayu Indri Dewi

Nim / No : 1902622010322 / 31

Kelas : Akuntansi E (Malam)

RMK BAB 3

A. Pengertian Potensi Wisata

Pengertian potensi wisata menurut Sukardi (1998:67), potensi wisata adalah segala sesuatu
yang dimiliki oleh suatu daerah untuk daya tarik wisata dan berguna untuk mengembangkan
industri pariwisata di daerah tersebut. Menurut, Sujali (dalam Amdani, 2008) menyebutkan
bahwa potensi wisata sebagai kemampuan dalam suatu wilayah yang mungkin dapat
dimanfaatkan untuk pembangunan, seperti alam, manusia serta hasil karya manusia itu
sendiri. Jadi yang dimaksud dengan potensi wisata adalah segala sesuatu yang dimiliki oleh
daerah tujuan wisata, dan merupakan daya tarik agar orang-orang mau datang berkunjung ke
tempat tersebut.

B. Macam-macam potensi wisata


Potensi wisata dapat dibagi menjadi tiga macam, yaitu sebagai berikut:
1) Potensi wisata alam
2) Potensi wisata kebudayaan
3) Potensi wisata buatan manusia

C. Macam-macam potensi bisnis wisata


Potensi Bisnis wisata dibagi menjadi enam macam, yaitu sebagai berikut:
1) Bisnis penginapan
2) Bisnis Kuliner
3) Bisnis rental kendaraan
4) Bisnis tour guide
5) Bisnis souvenir

Anda mungkin juga menyukai