Anda di halaman 1dari 10

PROGRAM PERBAIKAN

Mata Pelajaran : IPS


Pokok Bahasan : Manusia, Tempat dan Lingkungan
Kelas/Semester/TP : VIII.1/I/2022/2023
Jumlah Soal :5
Jumlah Peserta : 4 orang
Jenis Test : Ulangan Harian

No. NAMA MATERI KEGIATAN NILAI


SISWA YANG YANG
BELUM DILAKSANAKAN
TUNTAS
1 Fildza Bentuk kerja Diberikan latihan 73
Thahirah sama ASEAN soal
2 Muhammad Bentuk kerja Diberikan latihan 73
Furqan Febdy sama ASEAN soal
PROGRAM PENGAYAAN

Mata Pelajaran : IPS


Pokok Bahasan : Manusia, Tempat dan Lingkungan
Kelas/Semester/TP : VIII.1/1/2022/2023
Jumlah Soal :5
Jumlah Peserta : 5 orang
Jenis Test : Ulangan Harian

NO %KETUNTASAN NOMOR SOAL KEGIATAN YANG JUMLAH


PERORANGAN DILAKSANAKAN SISWA
1 76% - 85 % 1,2,3,4,5,6,7, 8,9 Membahas soal yang 2
dan 10 berhubungan dengan
materi soal ulangan
2 85 – 100% 1,2,3,4,5,6,7, 8,9 Membahas soal yang 8
dan 10 berhubungan dengan
materi soal ulangan
3 100% 1,2,3,4,5,6,7,8,9 Menjadi tutor sebaya 22
dan 10 dalam menyelesaikan
soal

Keterangan :
Siswa yang mencapai daya serap 100 % dapat dijadikan tutor sebaya untuk siswa yang
mengalami perbaikan setelah guru mengetahui psikologis siswa yang bersangkutan.
SOAL REMEDI

Mata Pelajaran : IPS

Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Materi : Interaksi keruangan dalam Kehidupan dinegara-negara ASEAN

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!

1. Sebutkan 10 negara anggota ASEAN


2. Sebutkan letak Astronomis Negara ASEAN
3. Tuliskan 5 negara yang memprakarsai berdirinya ASEAN
4. Sebutkan ibu kota Negara vietnam
5. Dimana dibentuknya organisasi ASEAN
6. Jelaskan apa saja factor pendorong terbentuknya kerja sama ASEAN
7. Apa yang disebutkan dengan kerja sama
8. Tuliskan 4 bentuk kerja sama ASEAN di bidang social dan budaya
9. Apa tujuan dibentuknya ASEAN
10. Tuliskan bentuk kerja sama ASEAN di bidang politik dan keamanan
SOAL PENGAYAAN

Mata Pelajaran : IPS

Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Materi : Interaksi keruangan dalam Kehidupan dinegara-negara ASEAN

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!

1. Sebutkan 10 negara anggota ASEAN


2. Sebutkan letak Astronomis Negara ASEAN
3. Tuliskan 5 negara yang memprakarsai berdirinya ASEAN
4. Sebutkan ibu kota Negara vietnam
5. Dimana dibentuknya organisasi ASEAN
6. Jelaskan apa saja factor pendorong terbentuknya kerja sama ASEAN
7. Apa yang disebutkan dengan kerja sama
8. Tuliskan 4 bentuk kerja sama ASEAN di bidang social dan budaya
9. Apa tujuan dibentuknya ASEAN
10. Tuliskan bentuk kerja sama ASEAN di bidang politik dan keamanan
KUNCI JAWABAN SOAL REMEDI

1. Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, Thailand, Brunei Darussalam, Vietnam,Laos,


Myanmar, dan Kamboja.
2. secara astronomis wilayah ASEAN terletak antara 28◦LU - 11◦LS dan 93◦BT - 141◦BT.
3. Indonesia, Malaysia,Filipina, Singapura, dan Thailand

4. Hanoi
5. Bangkok, Thailand
6. Faktor Pendorong Kerja sama ASEAN

a) Kesamaan dan perbedaan sumber daya alam


Kesamaan sumber daya alam antara beberapa negara dapat mendorong terbentuknya kerja
sama antarnegara. Sebagai contoh, beberapa negara penghasil minyak bumi membentuk
suatu kerja sama yang diberi nama OPEC (Organization of Petroleum Exporting
Countries). Perbedaan sumber daya pangan di setiap negara ASEAN juga melahirkan kerja
sama. Indonesia mengekspor hasil pertanian ke Singapura. Indonesia juga mengimpor
beras dari Myanmar dan Thailand untuk memenuhi kebutuhannya.

b) Kesamaan dan Perbedaan Wilayah


Karena kesamaan letak geografis, beberapa negara di suatu kawasan pada umumnya
mengadakan kerja sama untuk menjaga stabilitas dan keamanan negara. Contoh: negara-
negara yang terletak di wilayah Asia Tenggara membentuk kerja sama melalui organisasi
ASEAN.

7. Kerja sama adalah menjalin hubungan antara dua negara atau lebih demi mencapai
suatu kesepakatan.
8. Kerja sama dalam bidang sosial dan budaya dilaksanakan oleh COSD (Committee on
Social Development). Beberapa bentuk kerja sama di bidang sosial negara-negara
anggota ASEAN antara lain sebagai berikut.

1) bidang pembangunan sosial dengan menekankan kesejahteraan golongan


berpendapata rendah, perluasan kesempatan kerja, serta pembayaran (upah) yang
wajar;
2) membantu kepada kaum wanita dan pemuda dalam usaha-usaha pembangunan;
3) menanggulangi masalah masalah perkembangan penduduk dengan bekerja sama
dengan badan badan internasional yang bersangkutan;
4) pengembangan sumber daya manusia;
5) peningkatan kesejahteraan;
6) program peningkatan kesehatan (makanan dan obat-obatan);
7) pertukaran budaya dan seni, juga festival film ASEAN;
8) penandatanganan kesepakatan bersama di bidang pariwisata ASEAN (ASEAN
Tourism Agreement (ATA)); serta
9) penyelenggaraan pesta olahraga dua tahun sekali melalui SEA-Games.

9. Tujuan dibentuknya ASEAN

a. Peningkatan pengembangan ekonomi


b. Meningkat kesejateraan
c. Pengenalan kebudayaan baru
d. Memajukan perdamaian dan stabilitas Negara

10. Bentuk kerja sama di bidang politik

Kerja sama politik ini ditujukan untuk menciptakan keamanan, stabilitas, dan perdamaian
antarnegara di ASEAN. Kerja sama ini menyepakati adanya ZOPFAN, traktat
persahabatan dan kerja sama (Treaty of Amity and Cooperation/TAC in Southeast Asia),
dan kawasan bebas senjata nuklir di Asia Tenggara (Treaty on Southeast Asian Nuclear
Weapon-Free Zone/SEANWF). Selain itu, kerja sama dalam bidang politik, menciptakan
ASEAN Regional Forum (ARF) untuk membahas kasuskasus terkini yang menjadi
perhatian ASEAN. Beberapa contoh nyata kerja sama politik dan keamanan adalah:
1) Traktat Bantuan Hukum Timbal Balik di Bidang Pidana (Treaty on Mutual Assistance
in Criminal Matters/MLAT).
2) Konvensi ASEAN tentang Pemberantasan Terorisme (ASEAN Convention on Counter
Terrorism/ACCT).
3) Pertemuan para Menteri Pertahanan (Defence Ministers Meeting/ADMM) yang
bertujuan mempromosikan perdamaian dan stabilitas kawasan melalui dialog serta
kerja sama di bidang pertahanan dan keamanan.
4) Penyelesaian sengketa Laut Cina Selatan.
5) Kerja sama pemberantasan kejahatan lintas negara yang mencakup pemberantasan
terorisme, perdagangan obat terlarang, pencucian uang penyelundupan dan
perdagangan senjata ringan dan manusia, bajak laut, kejahatan internet, dan kejahatan
ekonomi internasional.
6) Kerja sama di bidang hukum, bidang migrasi dan kekonsuleran, serta kelembagaan
antar parlemen.

KUNCI JAWABAN PENGAYAAN


11. Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, Thailand, Brunei Darussalam, Vietnam,Laos,
Myanmar, dan Kamboja.
12. secara astronomis wilayah ASEAN terletak antara 28◦LU - 11◦LS dan 93◦BT - 141◦BT.
13. Indonesia, Malaysia,Filipina, Singapura, dan Thailand

14. Hanoi
15. Bangkok, Thailand
16. Faktor Pendorong Kerja sama ASEAN

c) Kesamaan dan perbedaan sumber daya alam


Kesamaan sumber daya alam antara beberapa negara dapat mendorong terbentuknya kerja
sama antarnegara. Sebagai contoh, beberapa negara penghasil minyak bumi membentuk
suatu kerja sama yang diberi nama OPEC (Organization of Petroleum Exporting
Countries). Perbedaan sumber daya pangan di setiap negara ASEAN juga melahirkan kerja
sama. Indonesia mengekspor hasil pertanian ke Singapura. Indonesia juga mengimpor
beras dari Myanmar dan Thailand untuk memenuhi kebutuhannya.

d) Kesamaan dan Perbedaan Wilayah


Karena kesamaan letak geografis, beberapa negara di suatu kawasan pada umumnya
mengadakan kerja sama untuk menjaga stabilitas dan keamanan negara. Contoh: negara-
negara yang terletak di wilayah Asia Tenggara membentuk kerja sama melalui organisasi
ASEAN.

17. Kerja sama adalah menjalin hubungan antara dua negara atau lebih demi mencapai
suatu kesepakatan.
18. Kerja sama dalam bidang sosial dan budaya dilaksanakan oleh COSD (Committee on
Social Development). Beberapa bentuk kerja sama di bidang sosial negara-negara
anggota ASEAN antara lain sebagai berikut.

10) bidang pembangunan sosial dengan menekankan kesejahteraan golongan


berpendapata rendah, perluasan kesempatan kerja, serta pembayaran (upah) yang
wajar;
11) membantu kepada kaum wanita dan pemuda dalam usaha-usaha pembangunan;
12) menanggulangi masalah masalah perkembangan penduduk dengan bekerja sama
dengan badan badan internasional yang bersangkutan;
13) pengembangan sumber daya manusia;
14) peningkatan kesejahteraan;
15) program peningkatan kesehatan (makanan dan obat-obatan);
16) pertukaran budaya dan seni, juga festival film ASEAN;
17) penandatanganan kesepakatan bersama di bidang pariwisata ASEAN (ASEAN
Tourism Agreement (ATA)); serta
18) penyelenggaraan pesta olahraga dua tahun sekali melalui SEA-Games.

19. Tujuan dibentuknya ASEAN

e. Peningkatan pengembangan ekonomi


f. Meningkat kesejateraan
g. Pengenalan kebudayaan baru
h. Memajukan perdamaian dan stabilitas Negara
20. Bentuk kerja sama di bidang politik

Kerja sama politik ini ditujukan untuk menciptakan keamanan, stabilitas, dan perdamaian
antarnegara di ASEAN. Kerja sama ini menyepakati adanya ZOPFAN, traktat
persahabatan dan kerja sama (Treaty of Amity and Cooperation/TAC in Southeast Asia),
dan kawasan bebas senjata nuklir di Asia Tenggara (Treaty on Southeast Asian Nuclear
Weapon-Free Zone/SEANWF). Selain itu, kerja sama dalam bidang politik, menciptakan
ASEAN Regional Forum (ARF) untuk membahas kasuskasus terkini yang menjadi
perhatian ASEAN. Beberapa contoh nyata kerja sama politik dan keamanan adalah:
7) Traktat Bantuan Hukum Timbal Balik di Bidang Pidana (Treaty on Mutual Assistance
in Criminal Matters/MLAT).
8) Konvensi ASEAN tentang Pemberantasan Terorisme (ASEAN Convention on Counter
Terrorism/ACCT).
9) Pertemuan para Menteri Pertahanan (Defence Ministers Meeting/ADMM) yang
bertujuan mempromosikan perdamaian dan stabilitas kawasan melalui dialog serta
kerja sama di bidang pertahanan dan keamanan.
10) Penyelesaian sengketa Laut Cina Selatan.
11) Kerja sama pemberantasan kejahatan lintas negara yang mencakup pemberantasan
terorisme, perdagangan obat terlarang, pencucian uang penyelundupan dan
perdagangan senjata ringan dan manusia, bajak laut, kejahatan internet, dan kejahatan
ekonomi internasional.
12) Kerja sama di bidang hukum, bidang migrasi dan kekonsuleran, serta kelembagaan
antar parlemen.
KISI-KISI SOAL REMEDI
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Mata Pelajaran : IPS
Kelas / Semester : VIII / Ganjil
Materi : Interaksi keruangan dalam Kehidupan dinegara-negara ASEAN
Kompetensi Dasar : Menelaah perubahan keruangan dan interaksi antarruang di Indonesia dan negara-negara ASEAN yang diakibatkan oleh faktor alam dan manusia
(teknologi, ekonomi, pemanfaatan lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial, budaya, dan politik.
Level Bentuk Bobot Soal
Materi Pokok Indikator Soal No Soal
Kognitif Soal 100
Menelaah perubahan Siswa diberikan soal mengenai 10 negara anggota ASEAN C. 1 Esai 1 10
keruangan dan Siswa diberikan soal untuk menyebutkan letak Negara ASEAN secara Astronomis C.1 Esai 2 10
interaksi antarruang di Siswa diberikan soal untuk menyebutkan 5 negara yang memprakarsai berdirinya Esai 10
C.1 3
Indonesia dan negara- organisasi ASEAN
negara ASEAN yang Siswa diberikan soal untuk menyebutkan ibukota Negara Vietnam C.1 Esai 4 10
diakibatkan oleh faktor Siswa diberikan soal untuk menyebutkan dimana dibentuknya organisasi ASEAN C.1 Esai 5 10
alam dan manusia Siswa diberikan soal untuk menjelaskan apa saja factor pendorong terbentuknya Esai 10
(teknologi, ekonomi, kerjasama ASEAN C.2 6
pemanfaatan lahan, Siswa diberikan soal untuk menyebutkan pengertian kerja sama C.1 Esai 7 10
politik) dan Siswa diberikan soal untuk menyebutkan bentuk bentuk kerja sama ASEAN di Esai 10
pengaruhnya terhadap bidang social dan budaya C.1 8
keberlangsungan Siswa diberikan soal untuk menyebutkan tujuan dibentuknya organisasi ASEAN C.1 Esai 9 10
kehidupan ekonomi, Siswa diberikan soal untuk menyebutkan bentuk kerja sama ASEAN di bidang politik Esai 10
sosial, budaya, dan dan keamanan C.1 10
politik..

Kayutanam, September 2022


Guru Mata Pelajaran

Anidar, S.Pd
KISI-KISI SOAL PENGAYAAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Mata Pelajaran : IPS
Kelas / Semester : VIII / Ganjil
Materi : Interaksi keruangan dalam Kehidupan dinegara-negara ASEAN
Kompetensi Dasar : Menelaah perubahan keruangan dan interaksi antarruang di Indonesia dan negara-negara ASEAN yang diakibatkan oleh faktor alam dan manusia
(teknologi, ekonomi, pemanfaatan lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial, budaya, dan politik.
Level Bentuk Bobot Soal
Materi Pokok Indikator Soal No Soal
Kognitif Soal 100
Menelaah perubahan Siswa diberikan soal mengenai 10 negara anggota ASEAN C. 1 Esai 1 10
keruangan dan Siswa diberikan soal untuk menyebutkan letak Negara ASEAN secara Astronomis C.1 Esai 2 10
interaksi antarruang di Siswa diberikan soal untuk menyebutkan 5 negara yang memprakarsai berdirinya Esai 10
C.1 3
Indonesia dan negara- organisasi ASEAN
negara ASEAN yang Siswa diberikan soal untuk menyebutkan ibukota Negara Vietnam C.1 Esai 4 10
diakibatkan oleh faktor Siswa diberikan soal untuk menyebutkan dimana dibentuknya organisasi ASEAN C.1 Esai 5 10
alam dan manusia Siswa diberikan soal untuk menjelaskan apa saja factor pendorong terbentuknya Esai 10
(teknologi, ekonomi, kerjasama ASEAN C.2 6
pemanfaatan lahan, Siswa diberikan soal untuk menyebutkan pengertian kerja sama C.1 Esai 7 10
politik) dan Siswa diberikan soal untuk menyebutkan bentuk bentuk kerja sama ASEAN di Esai 10
pengaruhnya terhadap bidang social dan budaya C.1 8
keberlangsungan Siswa diberikan soal untuk menyebutkan tujuan dibentuknya organisasi ASEAN C.1 Esai 9 10
kehidupan ekonomi, Siswa diberikan soal untuk menyebutkan bentuk kerja sama ASEAN di bidang politik Esai 10
sosial, budaya, dan dan keamanan C.1 10
politik..

Kayutanam, September 2022


Guru Mata Pelajaran

Anidar, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai