Anda di halaman 1dari 1

tersebut dan juga keterkaitannya dengan praktik yang konkret bersama

dengan murid dan rekan guru di sekolah asal.

Aksi Nyata
CGP membuat membuat portofolio dari perubahan konkret di sekolah
yang terdiri dari dokumentasi foto/video dan tulisan refleksi. Waktu
pelaksanaan rencana aksi adalah 4 minggu sejak berakhirnya sesi Modul
1.1. Refleksi Filosofis Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.

Isi Materi Modul:


1. Refleksi pendidikan Indonesia dari Zaman Kolonial
2. Kerangka pemikiran Ki Hadjar Dewantara (KHD): Dasar-Dasar
Pendidikan & Metode Montessori, Frobel dan Taman Anak
3. Relevansi dan kontekstualisasi Filosofi Pendidikan KHD dengan situasi
Pendidikan di tingkat daerah dan tingkat nasional

Sumber Belajar:
a. Video:
1. Pendidikan Indonesia Zaman Kolonial
2. Ki Hadjar Dewantara dan Pemikirannya

15 | Modul 1.1: Refleksi Filosofi Pendidikan Nasional: Ki Hadjar Dewantara

Anda mungkin juga menyukai