Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN RUANG PRODUKSI INSTALASI GIZI RS BHAYANGKARA

BULAN AGUSTUS 2022

1. Pada tanggal 3 agustus 2022


- porsi kelapa parut yang datang kurang dari yang dibutuhkan, sehingga terjadi perubahan rasa
pada menu masakan nabati tidak sesuai standar porsi yang seharusnya (tempe gulai).
- Ikan layang diganti ikan bandeng sehingga siklus menu berubah.
2. Pada tanggal 4 agustus 2022
- pasien kelas s.vip, vip tidak dapat jus buah.

- pasien kelas 3 ruang Ibis dan ruang Merpati tidak dapat buah, karena jumlah buah yang
diserahkan dari petugas gudang ke ruang produksi kurang.

3. Pada tanggal 5 agustus 2022 pasien


- vip terjadi pengulangan pemberian buah yang sama.
- pasien kelas I,II,III tidak dapat snack DM (ubi jalar) di sore hari karena barcode terlambat
datang ke ruang produksi (14:40 WITA).
4. pada tanggal 7 agustus 2022
- Ikan layang diganti ikan bandeng, menu sore ditukar ke pagi karena ikan terlambat datang
keruang produksi ( 10:50 WITA ).
- daging rendang, tahu kuah santan tidak sesusai, karena kelapa parut tidak tersedia, sehingga
menggunakan santan kara yang menyebabkan rasa makanan tidak sesuai standar porsi yang
telah ditetapkan.
- Ayam bakar rujak untuk pasien vip I tidak sesusai, karena kelapa parut tidak tersedia
sehingga menggunakan santan kara yang menyebabkan rasa makanan tidak sesuai standar
porsi yang telah ditetapkan.
5. pada tanggal 8 agutus lauk nabati (tempe) untuk keseluruhan pasien kurang dari standar porsi
yang telah dihitung.

6. pada tanggal 17 agustus 2022


- Ikan layang diganti ikan bandeng sehingga siklus menu berubah
- Snack kacang ijo mengalami keterlambatan distribusi ke ruang pasien,karena kelapa parut
terlambat datang ke ruang produksi ( 9:10 WITA)
7. Pada tanggal 18 agustus 2022 bahan makanan buah naga terlambat masuk ke ruang produksi ( 9:
00 WITA) sehingga jus buah terlambat di distribusi ke ruangan pasien.
8. Pada tanggal 19 agustus 2022 ikan layang diganti bandeng sehingga siklus menu berubah.
9. Pada tanggal 22 agustus 2022
- menu yang seharusnya diberikan kepada pasien kelas I adalah daging semur namun karena
ketersediaan daging kurang (1,2 Kg) menu yang diberikan diganti ikan layang.
- Ikan basah terlambat datang karena lupa di order ( 11:00 WITA)
10. Pada tanggal 24 agustus 2022 Ikan mairo kurang 0,5 kg untuk pasien vip dan kelas I sehingga
kekurangannya diganti dengan telur.
11. Pada tanggal 26 agustus 2022
- Bahan masakan lauk hewani (Ayam) masuk ke ruang produksi terlambat ( 9:40 WITA)
untuk lauk pasien vip dan kelas 1.
- Ayam untuk sayuran Sup bihun 1/4kg kurang di order sehingga standar porsi masakan tidak
sesuai.
12. Pada tanggal 27 agustus 2022
- lauk pagi ditukar dengan lauk sore, karena ikan datang terlambat ( 10:00 WITA)
- ikan layang diagnti dengan ikan bandeng sehingga siklus menu berubah
- tahu kuah santan tidak sesuai standar porsi, karena kelapa paru kurang di order sehingga
diganti santan kara.
13. Pada tanggal 29 agustus 2022 Ikan layang diganti ikan bandeng sehingga siklus menu berubah.

Makassar, agustus 2022

Kepala produksi

Nachrya Lanuru SKM

Anda mungkin juga menyukai