Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMPIT Teladan Kotaagung Kelas/Semester : VIII / 1 KD : 3.1 dan 4.1


Mata Pelajaran : PPKn Alokasi Waktu : 1 x 80 menit Pertemuan ke: 1
Materi : Perumusan dan Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara

A. TUJUAN
 Peserta didik dapat mendeskripsikan dan menganalisis Kedudukan, Fungsi dan, Arti Pancasila.
 Peserta didik dapat berperilaku peduli terhadap Kedudukan, Fungsi dan, Arti Pancasila.
B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Media : Alat/Bahan : Sumber Belajar
 Google classroom  Handphone  T.D. Haryo Tantomo. (2016). Pendidikan Pancasila dan
 Slide Presentasi  Laptop Kewarganegaraan untuk SMP/MTs Kelas VIII. Edisi Revisi
 Video Pembelajaran 2016. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

PENDAHULUAN  Guru memberi salam, menanyakan kabar, dan mengajak peserta didik untuk berdoa
sebelum belajar.
 Guru mengecek kehadiran peserta didik melalui google classroom.
 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan
diajarkan.
Kegiatan Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan
Literasi menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi
(TELAAH) Kedudukan, Fungsi dan, Arti Pancasila.
Critical Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum
Thinking dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik.
(EKSPLORASI) Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Kedudukan, Fungsi dan, Arti
KEGIATAN INTI

Pancasila.
Collaboration Peserta didik dengan bimbingan guru mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
(RUMUSKAN) mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Kedudukan, Fungsi
dan, Arti Pancasila.
Communicatio Peserta didik mempresentasikan informasi yang didapat secara individu dan ditanggapi
n oleh peserta didik lainnya.
(PRESENTASI
)
Creativity Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait
Kedudukan, Fungsi dan, Arti Pancasila. Peserta didik kemudian diberi kesempatan
untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
PENUTUP  Guru bersama peserta didik saling bertukar pikiran tentang pengalaman belajar.
(AKHIRAT,  Guru menyimpulkan materi dengan mengaitkan keterpaduan islam pada QS. Ali
DUNIAWI, dan Imran ayat 159: “Maka disebabkan Rahmat dari Allahlah, engkau bersifat lemah
UKHROWI) lembut terhadap mereka. Dan seandainya engkau bersikap kasar dan berkeras hati,
niscaya mereka akan menjauhkan diri dari sekelilingmu. Karena itu, maafkanlah
mereka, mohonkanlah ampun bagi mereka dan bermusyawarahlah dengan mereka
dalam urusan tertentu. Kemudian apabila engkau telah membulatka tekad,
bertawakalah kepada Allah. Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang
bertawakal kepada-Nya.”
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan
mengucapkan salam penutup.
C. PENILAIAN
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan
(berupa tes tulis) dan presentasi unjuk kerja/hasil karya atau projek dengan rubrik penilain sebagai nilai
ketrampilan.

Mengetahui Kotaagung, .................................... 2021


Kepala SMPIT Teladan Kotaagung Guru PPKn Kelas VIII
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

M. Didin Ali Ridlo, S.Pd.I Ratna Juwita, S.Pd.I


Sekolah : SMPIT Teladan Kotaagung Kelas/Semester : VIII / 1 KD : 3.1 dan 4.1
Mata Pelajaran : PPKn Alokasi Waktu : 1 x 80 menit Pertemuan ke : 2
Materi : Nilai-Nilai Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup

A. TUJUAN
 Peserta didik dapat mendeskripsikan penetapan Pancasila sebagai dasar negara.
 Peserta didik dapat berperilaku peduli sebagai wujud pelaksanaan semangat dan komitmen para pendiri negara.
B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Media : Alat/Bahan : Sumber Belajar
 Google classroom  Handphone  T.D. Haryo Tantomo. (2016). Pendidikan Pancasila dan
 Slide Presentasi  Laptop Kewarganegaraan untuk SMP/MTs Kelas VII. Edisi Revisi
 Video Pembelajaran 2016. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

PENDAHULUAN  Guru memberi salam, menanyakan kabar, dan mengajak peserta didik untuk berdoa
sebelum belajar.
 Guru mengecek kehadiran peserta didik melalui google classroom.
 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan
diajarkan.
Kegiatan Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan
Literasi menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Nilai-
(TELAAH) nilai Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup.
Critical Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum
Thinking dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik.
(EKSPLORASI) Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Nilai-nilai Pancasila sebagai Dasar
KEGIATAN INTI

Negara dan Pandangan Hidup.


Collaboration Peserta didik dengan bimbingan guru mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
(RUMUSKAN) mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Nilai-nilai Pancasila
sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup.
Communicatio Peserta didik mempresentasikan informasi yang didapat secara individu dan ditanggapi
n oleh peserta didik lainnya.
(PRESENTASI
)
Creativity Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait
Nilai-nilai Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup.. Peserta didik
kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
PENUTUP  Guru bersama peserta didik saling bertukar pikiran tentang pengalaman belajar.
(AKHIRAT,  Guru menyimpulkan materi dengan mengaitkan keterpaduan islam pada Q.S. AT-
DUNIAWI, dan Tahrim ayat: 6 “Hai orang-orang yang beriman, peliharalah keluargamu dari api
UKHROWI) neraka yang bahan bakarnya adalah manusia dan batu, penjaganya malaikat-malaikat
yang kasar, keras dan tidak mendurhakai Allah terhadap apa yang diperintahkan-Nya
kepada mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan.”
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan
mengucapkan salam penutup.
C. PENILAIAN
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan
(berupa tes tulis) dan presentasi unjuk kerja/hasil karya atau projek dengan rubrik penilain sebagai nilai
ketrampilan.

Mengetahui Kotaagung, .................................... 2021


Kepala SMPIT Teladan Kotaagung Guru PPKn Kelas VIII
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

M. Didin Ali Ridlo, S.Pd.I Ratna Juwita, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai