Anda di halaman 1dari 5

11/7/22, 3:57 PM Model Pendidikan Khusus Bagi Anak Tunagrahita | Bisa Mandiri

Home (https://bisamandiri.com)
| Tentang Kami (https://bisamandiri.com/tentang-kami/)
| Cara Daftar

Member (https://bisamandiri.com/cara-daftar-member/)
| DAFTAR MEMBER (http://bisamandiri.com/wp-

login.php?action=register)
| LOGIN (http://bisamandiri.com/wp-login.php)

(https://bisamandiri.com)

Model Pendidikan Khusus Bagi Anak Tunagrahita

Model Pendidikan Khusus Bagi Anak Tunagrahita



 BisaMandiri
 06/11/2014

(http (http

(http://bisamandiri.com/wp-content/uploads/2014/11/06/pendidikan-anak-tunagrahita.jpg)Proses
pendidikan bagi anak adalah hal penting yang perlu mendapatkan perhatian dari berbagai pihak. Bahkan
sekarang ini pendidikan sekolah memiliki peran penting dan telah mencakup ruang lingkup yang lebih luas
lagi. Pendidikan sekolah memiliki dua aspek penting yaitu aspek sosial dan aspek individual. Disatu sisi,
pendidikan ini juga berfungsi untuk mempengaruhi dan menciptakan sebuah kondisi yang memungkinkan
bisa membantu perkembangan anak secara optimal. Namun, dipihak lain pendidikan sekolah juga bertugas
untuk mendidik anak agar nantinya dapat mengabdikan diri kepada masyarakat.

Memberikan pendidikan tidak hanya diperuntukkan untuk anak normal saja, akan tetapi anak berkebutuhan
khusus (http://bisamandiri.com/blog/2014/11/pentingnya-pendidikan-seksual-bagi-anak-berkebutuhan-
khusus/) seperti anak tunagrahita yang memiliki kekurangan fisik juga berhak untuk memperoleh
pendidikan yang layak. Karena bagaimanapun juga keadaan fisik serta mental seorang anak pasti tetap
membutuhkan suatu bimbingan demi mendewasakan diri anak di dalam lingkungan masyarakat.

https://bisamandiri.com/blog/2014/11/model-pendidikan-khusus-bagi-anak-tunagrahita/ 1/5
11/7/22, 3:57 PM Model Pendidikan Khusus Bagi Anak Tunagrahita | Bisa Mandiri

Ada beberapa pendidikan khusus yang disediakan dan diperuntukkan bagi anak tunagrahita, diantara
adalah sebagai berikut :

1. Kelas transisi
Kelas transisi ini diperuntukan bagi anak berkebutuhan khusus, termasuk juga disini adalah anak-anak
tunagrahita. Kelas transisi sebisa mungkin berada di sekolah regular, sehingga pada waktu tertentu anak
bisa bersosialisasi dengan anak-anak yang lainnya. Kelas transisi adalah kelas untuk pengenalan dan
persiapan pengajaran dengan mengacu pada kurikulum SD namun, dengan modifikasi sesuai dengan
kebutuhan anak didik.

2. Sekolah khusus (sekolah luar biasa atau SLB bagian C dan C1)
Layanan pendidikan bagi anak tunagrahita dengan model sekolah khusus ini diberikan secara khusus
kepada sekolah luar biasa. Dalam satu kelas, biasanya maksimal akan diisi oleh 10 orang anak dengan
memberikan pmbimbing atau pengajar yang khusus juga. Dalam satu kelas tersebut, kemampuan antara
anak yang satu dengan yang lainnya dianggap sama. Kegiatan belajar mengajar untuk kelas khusus ini
dilaksanakan sepanjang hari penuh. Bagi anak tunagrahita ringan bisa bersekolah di SLB-C sedangkan bagi

anak-anak tunagrahita 
(http://bisamandiri.com/blog/2014/10/tunagrahita-atau-disabilitas-intelektual/)
(http
sedang bisa bersekolah di SLB-C1. (http

3. Program terpadu
Layanan pendidikan dengan model terpadu ini diselenggaran di sekolah regular. Anak tunagrahita regular
akan belajar bersama-sama dikelas yang sama dengan anak regular lainnya dengan pembimbing guru
regular pula. Untuk mata pelajaran tertentu yang membuat anak mempunyai kesulitan dalam belajar, maka
anak tunagrahita akan memperoleh bimbingan atau remedial dari guru pembimbing khusus yang
didatangkan dari SLB terdekat dan pada ruangan yang khusus pula. Biasanya anak berkebutuhan khusus
yang belajar di sekolah terpadu ini adalah anak-anak yang tergolong dalam tunagrahita ringan, sedangkan
yang termasuk dalam kategori borderline adalah anak-anak yang biasanya memiliki kesulitan dalam belajar
atau biasa juga disebut dengan lamban belajar (slow learner).

4. Program sekolah di rumah


Program sekolah ini diperuntukan bagi anak tunagrahita yang tidak mampu atau tidak memungkinkan untuk
mengikuti pendidikan disekolah khusus dikarenakan suatu hal, misalnya saja sakit. Program belajar bisa
dilaksanakan di rumah dengan cara mendatangkan guru PLB atau dari terapis. Hal ini dapat dilaksanakan
dengan kerjasama antara orangtua, pihak sekolah dan juga masyarakat.

5. Pendidikan inklusi

https://bisamandiri.com/blog/2014/11/model-pendidikan-khusus-bagi-anak-tunagrahita/ 2/5
11/7/22, 3:57 PM Model Pendidikan Khusus Bagi Anak Tunagrahita | Bisa Mandiri

Pendidikan model ini menekankan pada sebuah keterpaduan penuh, menghilangkan labelisasi anak dengan
berpegang pada prinsip “Education For All”. Layanan pendidikan inklusi
(http://bisamandiri.com/blog/2014/10/mengenal-pendidikan-inklusi-bagi-anak-tuna-rungu/) ini
diselenggarakan di sekolah reguler. Dimana anak tuna grahita belajar untuk bersama-sama dengan anak
regular lainnya, pada kelas dan juga guru atau pembimbing yang sama. Pada kelas inklusi ini, para siswa
dibimbing oleh 2 orang pembimbing atau guru, satu guru reguler dan satu lagi guru khusus.

Namun, berbicara mengenai penyelenggaraan pendidikan di sekolah baik itu sekolah yang diperuntukan
untuk anak-anak normal maupun anak-anak berkebutuhan khusus tentu saja tidak terlepas dari peran serta
guru atau pembimbing dalam melaksanakan proses belajar yang diwujudkan dalam bentuk interaksi belajar
mengajar, baik antara peserta didik dengan pendidik, pendidik dengan pendidik lainnya maupun antara
peserta didik yang satu dengan peserta didik lainnya serta lingkungan sekitar.

Sumber gambar : http://nurhidayah26.files.wordpress.com/2012/09/mental-retardation-prevention-iodi

Tinggalkan Balasan
 Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai * 
(http (http
Komentar *

Nama *

Email *

Kirim Komentar

Kategori

 Alat Bantu (https://bisamandiri.com/blog/category/alat-bantu/)

 Galeri Foto (https://bisamandiri.com/blog/category/galeri-foto/)

 Kesehatan Difabel (https://bisamandiri.com/blog/category/kesehatan-difabel/) 


https://bisamandiri.com/blog/2014/11/model-pendidikan-khusus-bagi-anak-tunagrahita/ 3/5
11/7/22, 3:57 PM Model Pendidikan Khusus Bagi Anak Tunagrahita | Bisa Mandiri

 Liputan (https://bisamandiri.com/blog/category/liputan/)

 Pemberdayaan Ekonomi (https://bisamandiri.com/blog/category/pemberdayaan-ekonomi/)

 Pendidikan Luar Biasa (https://bisamandiri.com/blog/category/pendidikan-luar-biasa/)

Artikel

 Post Polio Syndrome (https://bisamandiri.com/blog/2016/09/post-polio-syndrome/)

 Ade Putra Wirawan, Seorang Tuli Pendiri Bali Deaf Community


(https://bisamandiri.com/blog/2016/09/tuna-rungu-pendiri-bali-deaf-community-yang-berprestasi/)

 Andre, Difabel Pecinta Puisi Asal Malang (https://bisamandiri.com/blog/2016/08/andre-difabel-pecinta-


puisi-asal-malang/)

 Teknik Terapi Wicara Bagi Anak Cerebral Palsy (https://bisamandiri.com/blog/2016/07/teknik-terapi-


wicara-bagi-anak-cerebral-palsy/)

  Manfaat Speech Therapy Bagi Anak cerebral Palsy (https://bisamandiri.com/blog/2016/07/manfaat- 


(http (http
speech-therapy-bagi-anak-cerebral-palsy/)

Komentar

 admin pada Tanda-Tanda Cerebral Palsy Pada Anak (https://bisamandiri.com/blog/2015/01/tanda-


tanda-cerebral-palsy-pada-anak/comment-page-1/#comment-626)

 admin pada Alat Penyangga Leher (Cervical Collar) (https://bisamandiri.com/blog/2014/11/alat-


penyangga-leher-cervical-collar/comment-page-1/#comment-625)

 Adnan bamalla pada Tanda-Tanda Cerebral Palsy Pada Anak


(https://bisamandiri.com/blog/2015/01/tanda-tanda-cerebral-palsy-pada-anak/comment-page-
1/#comment-624)

 Wening pada Alat Penyangga Leher (Cervical Collar) (https://bisamandiri.com/blog/2014/11/alat-


penyangga-leher-cervical-collar/comment-page-1/#comment-623)

 admin pada Speech Terapi Bagi Anak Cerebral Palsy (https://bisamandiri.com/blog/2016/07/speech-


terapi-bagi-anak-cerebral-palsy/comment-page-1/#comment-620)


https://bisamandiri.com/blog/2014/11/model-pendidikan-khusus-bagi-anak-tunagrahita/ 4/5
11/7/22, 3:57 PM Model Pendidikan Khusus Bagi Anak Tunagrahita | Bisa Mandiri

Pos-pos Terbaru

 Post Polio Syndrome (https://bisamandiri.com/blog/2016/09/post-polio-syndrome/)

 Ade Putra Wirawan, Seorang Tuli Pendiri Bali Deaf Community


(https://bisamandiri.com/blog/2016/09/tuna-rungu-pendiri-bali-deaf-community-yang-berprestasi/)

 Andre, Difabel Pecinta Puisi Asal Malang (https://bisamandiri.com/blog/2016/08/andre-difabel-pecinta-


puisi-asal-malang/)

 Teknik Terapi Wicara Bagi Anak Cerebral Palsy (https://bisamandiri.com/blog/2016/07/teknik-terapi-


wicara-bagi-anak-cerebral-palsy/)

 Manfaat Speech Therapy Bagi Anak cerebral Palsy (https://bisamandiri.com/blog/2016/07/manfaat-


speech-therapy-bagi-anak-cerebral-palsy/)

Kategori

  Alat Bantu (https://bisamandiri.com/blog/category/alat-bantu/) 


(http (http
 Galeri Foto (https://bisamandiri.com/blog/category/galeri-foto/)

 Kesehatan Difabel (https://bisamandiri.com/blog/category/kesehatan-difabel/)

 Liputan (https://bisamandiri.com/blog/category/liputan/)

 Pemberdayaan Ekonomi (https://bisamandiri.com/blog/category/pemberdayaan-ekonomi/)

 Pendidikan Luar Biasa (https://bisamandiri.com/blog/category/pendidikan-luar-biasa/)

Tentang Kami

Sistem berbasis web dan aplikasi mobile untuk penyandang disabilitas dengan fokus pada 4 (empat)
pendampingan utama, Pendidikan (Knowledge & Skill), Bisnis (Entrepreneurship), Pasar (Marketplace), dan
Jaringan Kerja (Networking). Sistem ini dilengkapi dengan berbagai konten pembelajaran dalam bentuk
ebook, audio, maupun video tutorial.

Selengkapnya (http://bisamandiri.com/tentang-kami/)

© 2014 BisaMandiri.com

https://bisamandiri.com/blog/2014/11/model-pendidikan-khusus-bagi-anak-tunagrahita/ 5/5

Anda mungkin juga menyukai