Anda di halaman 1dari 13

PAI KELAS X

PARMAH, S. Pd. I
Apa itu arti iman?

Iman secara bahasa artinya


percaya atau yakin

Kalau beriman artinya


mempercayai atau meyakini
Lalu apa arti beriman kepada
malaikat?

Iman kepada Malaikat artinya


bahwa kita harus percaya dan yakin
dengan sepenuh hati bahwa
Iman kepada Malaikat merupakan Malaikat diciptakan dari cahaya
rukun iman yang kedua (nur) yang diberi tugas oleh Allah
dan melaksanakan tugas-tugas
tersebut sebagaimana perintah-
Nya.
Bagaimana mengenai dalil beriman
kepada malaikat?

Dalil beriman kepada malaikat


yaitu dalil naqli
Bagaimana
karakter
malaikat
itu?
Artinya:
“Rasul telah beriman kepada Al Quran yang diturunkan kepadanya dari Tuhannya,
demikian pula orang-orang yang beriman. Semuanya beriman kepada Allah , malaikat-
malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya dan rasul-rasul-Nya. (Mereka mengatakan): "Kami tidak
membeda-bedakan antara seseorangpun (dengan yang lain) dari rasul-rasul-Nya", dan
mereka mengatakan: "Kami dengar dan kami taat." (Mereka berdoa): "Ampunilah kami
ya Tuhan kami dan kepada Engkaulah tempat kembali."
NAMA MALAIKAT DAN TUGASNYA

1. Malaikat Jibril yang menyampaikan wahyu Allah kepada


nabi dan rasul.

2. Malaikat Mikail yang bertugas memberi rizki / rejeki pada


manusia.

3. Malaikat Israfil yang memiliki tanggung jawab meniup


terompet sangkakala di waktu hari kiamat.

4. Malaikat Izrail yang bertanggungjawab mencabut nyawa.

5. Malikat Munkar yang bertugas menanyakan dan melakukan


pemeriksaan pada amal perbuatan manusia di alam kubur.
6. Malaikat Nakir yang bertugas menanyakan dan melakukan
pemeriksaan pada amal perbuatan manusia di alam kubur bersama
Malaikat Munkar.

7. Malaikat Raqib / Rokib yang memiliki tanggung jawab untuk


mencatat segala amal baik manusia ketika hidup.

8. Malaikat Atid / Atit yang memiliki tanggungjawab untuk mencatat


segala perbuatan buruk / jahat manusia ketika hidup.

9. Malaikat Malik yang memiliki tugas untuk menjaga pintu neraka.

10. Malaikat Ridwan yang berwenang untuk menjaga pintu sorga /


surga.
Non-fisik Fisik

Bukan laki-laki/perempuan, atau


Taat pun bukan pula anak Allah

Dapat berubah wujud


Selalu takut kepada Allah

Mempunyai sayap
Mulia

Tidak makan dan juga tidak


minum
Apa perbedaan nya?
MALAIKAT JIN

Tercipta dari cahaya Terbuat dari api

Selalu taat & beribadah kpd Allah Ada yang beriman ada yang kafir

Tidak punya syahwat,tidak Punya syahwat,makan-minu, dan


makan-minum, ataupun menikah menikah

Diciptakan untuk mengurus Kebanyakan kalau jin menyesatkan


keperluan manusia manusia
HIKMAH BERIMAN KEPADA MALAIKAT

1. Semakin meyakini tentang kebesaran Allah SWT.Meningkatkan keimanan


• manusia kepada Allah, mengingat Malaikat merupakan salah satu ciptaan-NyaBersyukur kepada Allah SWT, karena
telah menciptakan malaikat untuk membantu segala kehidupan dan kepentingan manusia

2. Menumbuhkembangkan sikap cinta kepada amal soleh.

3. Merasa takut ketika melakukan perbuatan maksiat karena meyakini segala perbuatan
tersebut tidak akan terlepas dari pengawasan Malaikat Atid.

4. Cinta kepada Malaikat karena kedekatan ibadahnya kepada Allah, dan karena mereka
selalu membantu dan selalu mendoakan kita.

5. Selalu melakukan perbuatan yang baik.


6. Bertaqwa dan beriman kepada Allah SWT serta berlomba-lomba
dalam kebaikan.

7. Meningkatkan keimanan untuk mengikuti sifat dan


perbuatan Malaikat.

8. Selalu berfikir dan berhati-hati setiap melakukan suatu


perbuatan, karena perbuatan yang baik maupun yang buruk
akan selalu dipertanggungjawabkan di akhirat kelak.

9. Mendorong manusia untuk selalu meningkatkan amal baik,


karena manusia menyadari bahwa sekecil apapun tindakan baiknya
akan dicatat oleh Malaikat

Anda mungkin juga menyukai