Anda di halaman 1dari 2

KISI KISI PENILAIAN AHKIR SEMESTER (PAS)

TEMA / MAPEL : 3. KEGIATANKU


KELAS : I (SATU)
TAHUN PELAJARAN : 2020 / 2021

Level Bentuk Nomor Bobot


NO Muatan Pelajaran dan KD IPK MATERI POKOK INDIKATOR SOAL
Kognitif Soal PG Soal Soal
1 PPKn
3.1 Mengenal simbol sila-sila 3.1.1 Mengidentifikasi simbol sila Lambang dan bunyi sila Pancasila Disajikan bunyi sila Pancasila, siswa mengidentifikasi 1 x 1 1
Pancasila dalam lambang Pancasila simbol sila Pancasila sesuai bunyinya.
negara "Garuda Pancasila".

3.1.2 Menyebutkan simbol sila Disajikan pertanyaan, siswa menyebutkan simbol sila 1 x 2 1
Pancasila Pancasila sesuai pertanyaan
3.1.3 Menyebutkan bunyi sila Disajikan pertanyaan, siswa menyebutkan bunyi sila 1 x 3 1
Pancasila Pancasila sesuai pertanyaan

3.1.4 Menentukan bunyi sila Disajikan gambar, siswa menentukan bunyi sila 2 x 4 1
Pancasila Pancasila sesuai gambar
3,2 Mengidentifikasi aturan yang 3.2.1 Menyebutkan aturan yang Aturan yang berlaku di rumah Disajikan pertanyaan, siswa dapat menyebutkan aturan 1 x 5 1
berlaku dalam kehidupan berlaku di rumah yang berlaku di rumah
sehari-hari di rumah
3.2.2 Menentukan perilaku yang Disajikan pernyataan, siswa menentukan perilaku yang 2 x 6 1
sesuai aturan sesuai aturan
3.2.3 Mengidentifikasi perilaku yang Disajikan pertanyaan, siswa mengidentifikasi perilaku 1 x 7 1
sesuai aturan sesuai aturan
3.2.4 Menganalisis kebiasaan Kebiasaan baik di siang hari Disajikan pernyataan, siswa menganalisis kebiasaan 3 x 8 1
baik/kebiasaan buruk sesuai aturan baik/buruk sesuai aturan (Soal AKM)

2 Bahasa Indonesia
3,7 Menentukan kosakata yang 3.7.1 Menyusun huruf menjadi Kosakata yang berkaitan dengan peristiwa Disajikan gambar, siswa menyusun huruf menjadi 2 x 9 1
berkaitan dengan peristiwa kosakata yang berkaitan dengan pada siang hari kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang hari
siang dan malam melalui teks peristiwa siang hari
pendek (gambar, tulisan,
dan/atau syair lagu) dan/atau 3.7.2 Menentukan kalimat yang Disajikan syair lagu, siswa dapat menentukan kalimat 2 x 10 1
eksplorasi lingkungan sesuai dengan peristiwa siang hari yang sesuai dengan peristiwa siang hari (Soal AKM)

3.7.3 Memilih kosakata yang Kosakata yang berkaitan dengan peristiwa Disajikan tabel kosakata, siswa dapat memilih kosakata 3 x 11 1
berkaitan dengan peristiwa malam pada malam hari yang berkaitan dengan peristiwa malam hari (Soal AKM)
hari
3.7.4 Menganalisis kosakata yang Disajikan syair lagu, siswa dapat menganalisis kosakata 3 x 12 1
berkaitan dengan peristiwa malam yang berkaitan dengan peristiwa malam hari (Soal AKM)
hari
3,8 Merinci ungkapan 3.8.1 Mengidentifikasi penggunaan Ungkapan permintaan tolong Disajikan pertanyaan, siswa dapat mengidentifikasi 1 x 13 1
penyampaian terima kasih, ungkapan permintaan tolong penggunaan ungkapan permintaan tolong
permintaan maaf, tolong, dan
pemberian pujian, ajakan,
pemberitahuan, perintah, dan 3.8.2 Menentukan penggunaan Disajikan gambar, siswa dapat menentukan penggunaan 2 x 14 1
petunjuk kepada orang lain ungkapan permintaan tolong permintaan tolong
dengan menggunakan bahasa
yang santun secara lisan dan 3.8.3 Mengidentifikasi penggunaan Ungkapan penyampaian perintah Disajikan pertanyaan, siswa dapat mengidentifikasi 1 x 15 1
tulisan yang dapat dibantu ungkapan perintah penggunaan ungkapan perintah
dengan kosakata bahasa
daerah.
3.8.4 Menentukan penggunaan Disajikan ilustrasi cerita, siswa dapat menentukan 2 x 16 1
ungkapan perintah penggunaan ungkapan perintah yang sesuai cerita (Soal
AKM)

3 Matematika
3,1 Menjelaskan makna bilangan 3.1.1 Mengemukakan banyak benda Bilangan cacah antara 11-20 Disajikan gambar, siswa menyebutkan banyak benda dari 1 x 17 1
cacah sampai dengan 99 dari kumpulan gambar benda kumpulan gambar benda
sebagai banyak anggota suatu
kumpulan objek. Disajikan lambang bilangan, siswa menunjukkan gambar 1 x 18 1
benda sesuai dengan lambang bilangan yang dimaksud

3,2 Menjelaskan bilangan sampai 3.2.1 Menyebutkan nama bilangan Nama bilangan, nilai tempat puluhan dan Disajikan lambang bilangan (bilangan antara 11-20), 1 x 19 1
dua angka dan nilai tempat (bilangan antara 11-20) satuan suatu bilangan siswa menyebutkan nama bilangannya
penyusun lambang bilangan
menggunakan kumpulan
benda konkret serta cara 3.2.2 Menentukan nilai tempat Disajikan bilangan, siswa menentukan nilai tempat 2 x 20 1
membacanya. puluhan dan satuan suatu bilangan puluhan suatu bilangan

3,3 Membandingkan dua bilangan 3.3.1 Membandingkan dua bilangan Membandingkan bilangan Disajikan bilangan, siswa membandingkan bilangan 3 x 21 1
cacah sampai dengan 50 dengan istilah kurang dari, lebih dari tersebut dengan istilah kurang dari, lebih dari atau sama
menggunakan atau sama dengan dengan (Soal AKM)
kumpulan benda-benda
konkret

Disajikan bilangan, siswa membandingkan bilangan 3 22 1


secara acak dengan ketentuan yang diberikan
sebelumnya (Soal AKM)

3,4 Menjelaskan dan melakukan 3.4.1 Melakukan penjumlahan yang Penjumlahan bilangan cacah Disajikan soal cerita yang berkaitan dengan kehidupan 2 x 23 1
penjumlahan dan pengurangan melibatkan bilangan cacah dalam sehari-hari, siswa dapat melakukan penjumlahan
bilangan kehidupan sehari-hari bilangan cacah terkait dengan soal cerita tersebut
yang melibatkan bilangan
cacah sampai dengan 20
dalam kehidupan
sehari-hari dengan cara 3.4.2 Melakukan pengurangan yang Pengurangan bilangan cacah Disajikan soal cerita yang berkaitan dengan kehidupan 2 x 24 1
membilang melibatkan bilangan cacah dalam sehari-hari, siswa dapat melakukan pengurangan
kehidupan sehari-hari bilangan cacah terkait dengan soal cerita tersebut

4 SBdP
3,1 Mengenal karya ekspresi dua 3.1.1 Menyebutkan contoh karya Karya dua atau tiga dimensi Disajikan pertanyaan, siswa dapat menyebutkan contoh 1 x 25 1
dan tiga dimensi. ekspresi dua atau tiga dimensi karya ekspresi dua dimensi
4
3,1 Mengenal karya ekspresi dua Karya dua atau tiga dimensi
dan tiga dimensi.

3.2.1 Menentukan karya ekspresi dua Disajikan gambar, siswa dapat menentukan karya 2 x 26 1
atau tiga dimensi ekspresi tiga dimensi

3,2 Mengenal elemen musik 3.2.1 Menjelaskan simbol panjang Panjang pendek bunyi dalam lagu Disajikan pertanyaan, siswa dapat menjelaskan 1 x 27 1
melalui lagu pendek bunyi dalam lagu penggunaan simbol tentang panjang pendek bunyi pada
lagu

3.2.2 Menentukan panjang pendek Disajikan lirik lagu, siswa dapat menentukan panjang 2 x 28 1
bunyi dalam lagu pendek bunyi dalam lagu tersebut

3,3 Mengenal gerak anggota 3.3.1 Menjelaskan gerak kuat lemah Gerak anggota tubuh dalam tarian Disajikan pertanyaan, siswa menjelaskan gerak kuat 1 x 29 1
tubuh melalui tari dalam tarian lemah dalam tarian.

3.3.2 Menentukan gerak cepat atau Disajikan pertanyaan, siswa dapat menentukan gerak 2 x 30 1
lambat dalam tarian cepat atau lambat dalam tarian

3,4 Mengenal bahan alam dalam 3.4.1 Menganalisis bahan alam yang Bahan alam dalam berkarya Disajikan pernyataan, siswa dapat menganalisis bahan 3 x 31 1
berkarya. dapat digunakan untuk membuat alam yang dapat digunakan untuk kolase (Soal AKM)
kolase

3.4.2 Menentukan hasil karya dua Disajikan gambar, siswa dapat menentukan hasil karya 2 x 32 1
dimensi yang dapat dibuat dari bahan dua dimensi yang dapat dibuat dari biji-bijian
alam

5 PJOK
3,3 Memahami pola gerak dasar 3.1.1 Menyebutkan cara melempar Cara melempar dengan benar Disajikan pertanyaan, siswa dapat menyebutkan cara 1 x 33 1
manipulatif sesuai dengan bola melempar bola
konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam 3.1.1 Menentukan cara melempar Disajikan gambar, siswa dapat menentukan cara 2 x 34 1
berbagai bentuk permainan bola dengan berbagai teknik melempar bola dengan berbagai teknik
sederhana dan atau tradisional.
3.1.2 Mengidentifikasi gerakan Gerakan memukul dengan benar Disajikan pertanyaan, siswa dapat mengidentifikasi 1 x 35 1
memukul dengan berbagai teknik gerakan memukul
Disajikan gambar, siswa dapat mengidentifikasi gerakan 1 x 36 1
memukul dengan berbagai teknik

3.1.3 Menganalisis cara menendang Cara menendang dengan benar Disajikan pertanyaan, siswa menganalisis gambar cara 3 x 37 1
bola dengan berbagai teknik menendang bola dengan berbagai teknik

3.1.4 Mengidentifikasi cara Disajikan pertanyaan, siswa dapat mengidentifikasi cara 1 x 38 1


menendang bola menendang bola
3.1.5 Mengidentifikasi gerak Cara menangkap dan memantulkan bola Disajikan pertanyaan, siswa dapat mengidentifikasi cara 1 x 39 1
kombinasi cara menangkap bola dan dengan benar menangkap dan memantulkan bola dalam permainan
memantulkan bola dalam permainan
Disajikan gambar, siswa dapat mengidentifikasi cara 1 x 40 1
menangkap dan memantulkan bola dalam permainan

Anda mungkin juga menyukai