Anda di halaman 1dari 5

PENGAMBILAN NASOFARING

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman :

1.Pengertian Jenis spesimen yang diambil di Puskesmas Prambon untuk penegakkan


diagnosis covid-19 yaitu swab nasofaring dan swab orofaring yang selanjutnya
specimen ini dilakukan pemeriksaan RT-PCR atau rapid tesd antigen

2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk pengambilan swab


nasofaring dan swab orofaring di wilayah Puskesmas Prambon

3.Kebijakan

4.Referensi

5. Alat dan Bahan  Apd

 Tabung vtm

 Dakron

 Tongue spate

 Parafilm

 Plastik klip

 Label dan alat tulis

 Ice pack dan cool box

 Isolasi

 Plastic tempat sampah medis

 Alkohol atau cairan desinfektan

 Tissue

1/
2

6.Prosedur 1. Petugas menggunakan APD level III

2. Petugas mempersiapkan alat dan bahan

3. Petugas memasukkan swab yang terbuat dari dakron ke dalam hidung


secara perlahan hingga menyentuh septum bawah hidung

4. Petugas melakukan gerak memutar secara perlahan

5. Petugas memasukkan swab ke dalam tabung VTM

6. Petugas memutuskan tangkai swab

7. Petugas menutup tabung VTM

8. Petugas melilitkan parafilm dan tissue pada tabung VTM

9. Petugas memasukkan ke dalam plastic klip

10. Petugas menyimpan tabung VTM ke dalam dengan suhu 4-8 ° C

7.Diagram Alir

8.Dokumen terkait Daftar reagensia

9.Unit Terkait Laboratorium

10. Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan


Historis
Perubahan
1 Prosedur

2/
2
3/
2
4/
2
5/
2

Anda mungkin juga menyukai