Anda di halaman 1dari 2

PENGISIAN KARTU STATUS BAYI

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


2/2

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN OLEH


STANDAR Kepala Puskesmas
OPERASIONAL
PROSEDUR
Indradewi Mokoginta
PENGERTIAN Kartu status bayi untuk bayi di bawah 1 tahun yang datang ke unit
pelayanan KIA
TUJUAN Sebagai acuan dalam pengisian kartu status bayi secara lengkap dan benar.
KEBIJAKAN - Dokter, Bidan, Perawat yang terampil
PROSEDUR PERSIAPAN ALAT DAN BAHAN
1. Ballpoint
2. Kartu status bayi
3. Timbangan berat badan

PELAKSANAAN
1. Tulis dengan ballpoint warna hitam dengan rapih dan jelas.
2. Tulis nomor register pasien pada kolom bagian kanan atas.
3. Tulis nama Puskesmas pada sudut kiri atas
4. Tulis identitas pasien di halaman depan pada kolom yang tersedia
 Nama, alamat pasien
 Tanggal lahir, jenis kelamin, tempat lahir
 Panjang badan waktu lahir
 Tulis identitas orang tua
 Nama ayah, pekerjaan ayah
 Nama ibu, pekerjaan ibu
 Isi dan tulis pada bagian depan tegah
5. Macamnya persalinan : normal, tidak normal
6. Kelainan letak, CPD, cacat bawaan
7. Pelayanan persalinan
 Dokter, bidan, tenaga puskesmas, dukun terlatih, tenaga terlatih
 Tempat persalinan, rumah, rumah sakit, puskesmas, rumah
bersalin, rumah bidan
8. Tulis anak nomor
9. Isi pada kolom ASI / Bukan ASI
10. Isi dan tulis pada kolom imunisasi, jenis imunisasi dan tanggal
11. Isi dan tulis pada halaman pemeriksaan kesehatan anak
 Tanggal, umur, berat badan, jenis imunisasi, tanda tangan orang
tua, tanda tangan petugas, tanggal kembali
 Isi dan tulis pada kolom grafik berat badan
 Bulan kelahiran pasien
 Bulan pasien berkunjung di puskesmas

CATATAN MUTU
- Kartu status Ibu
- Buku register kesehatan bayi
- Buku register kohort bayi

UNIT TERKAIT UGD dan Poliklinik

Anda mungkin juga menyukai