Anda di halaman 1dari 3

PENGURUS WILAYAH

HIMPUNAN PERAWAT PENCEGAH & PENGENDALI INFEKSI INDONESIA


HIPPII LAMPUNG
Sekretariat: Bagian PPI RS Abdul Moeloek Bandar Lampung
Email :hippiilampung27@gmail.com
Bandar Lampung, 01 November 2022

Nomor : 036/HIPPII-Lampung/SP/K.S/XI/2022
Lampiran : Flyer Kegiatan
Perihal : Permohonan Peserta Workshop

Kepada Yth,
Direktur Rumah Sakit/Komite PPI/IPCN/Tim Akreditasi Rumah Sakit
RS Airan Raya, Lampung Selatan
Di
Tempat

Salam Hormat,
Dalam rangka meningkatkan Pengetahuan serta persiapan Rumah Sakit dalam menghadapi Akreditasi
Rumah sakit khususnya terkait dengan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) di Rumah Sakit,
kami dari Himpunan Perawat Pencegah dan Pengendali Infeksi Indonesia (HIPPII) Wilayah Lampung
akan mengadakan Workshop”Bedah Elemen Penilaian Standar PPI di Rumah Sakit sesuai dengan
STARKES 2022” yang akan diadakan pada:

Hari/Tanggal : Jumat-Sabtu, Tanggal 18-19 November 2022


Waktu : Jumat 18 November 2022 (Pukul 07.30-16.30 Wib)
Sabtu 19 November 2022 (Pukul 08.00-15.300)
Narasumber : 1. Dr.Ns.Ellis Puji Utami,S.Kep,MPH,Fisqua
Surveyor Akreditasi Rumah Sakit/ RSCM Jakarta
2. Ns. Chucum Sumiarty, S.Kep,M.Kep, Fisqua
Surveyor Akreditasi Rumah sakit/RS.Jantung Harapan Kita
Tempat : Hotel Whiz Prime Kota Bandar Lampung

Mengingat pentingnya kegiatan tersebut, kami dari Pengurus dan Panitia Penyelenggara sangat
mengharapakan bantuan dari Bapak/Ibu Pimpinan rumah sakit untuk mengirimkan Peserta dalam
kegiatan tersebut.
Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.
Himpunanan Perawat Pencegah dan Pengendali IndonesiaProvinsi Lampung
Ketua Panitia Sekretaris Panitia

Ns.Apriyanti,S.Kep Ns.Yudi Mukhtar,S.Kep


NIRA: 18710347404 NIRA: 18050262717
Mengetahui,
Ketua HIPPII Wilayah Lampung

Jasmen O.H Nadeak,S.Kep,Ns,SH,MH


NIRA: 18710026902
JADWAL WORKSHOP
PERAN KOMITE PPI DALAM MENYIAPKAN AKREDITASI RUMAH SAKIT
SESUAI STANDAR PPI STARKES 2022
PW HIPPII PROVINSI LAMPUNG, TANGGAL 18-19 NOPEMBER 2022

WAKTU MATERI PEMBICARA


HARI PERTAMA JUM'AT, NOPEMBER 2022 (PIC Kelas/Moderator: Ns.Yudi
Mukhtar S.Kep)
07.30 - 08.00 Registrasi Ulang
08.00 - 08.30 Pembukaan Acara :  Ns.Rita Yani, S.Kep
1. Pembukaan
2. Pembacaan Do'a  Ns.Yudi Mukhtar S.Kep
3. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
4. Menyanyikan MARS PPNI
5. Menyanyikan MARS HIPPII
6. Sambutan sekaligus membuka
Acara
08.30 – 10.00 Standar PPI 1 : Penyelenggaraan PPI
Di Rumah Sakit
Standar PPI 2 : Penyusunan Program Dr. Ns. Elis Puji Utami, S.Kep.,
PPI MPH., FISQua
Standar PPI 3: Penyusunan ICRA
Program
10.00 – 10.15 Break
10.15 – 11.45 Standar PPI 4 : Peralatan medis
dan/atau Bahan Medis Habis Pakai
(BMHP) Ns. Chuchum Sumiarty. S.Kep.,
Standar PPI 5 : Kebersihan M.Kep., FISQua
Lingkungan
Standar PPI 6 : Manajemen Linen

11.45 – 13.15 ISHOMA


Standar PPI 7 : Pengelolaan Limbah
Infeksius
Standar PPI 8 : Penyelenggara Dr. Ns. Elis Puji Utami, S.Kep.,
Makanan MPH., FISQua
Standar PPI 9 : ICRA Kontruksi
13.15 – 15.15 Standar PPI 10 : Penularan infeksi
15.15 – 15.30 Break
15.30 – 17.00 Standar PPI 11 : Kebersihan Tangan &
APD
Standar PPI 12 : Peningkatan Mutu Ns. Chuchum Sumiarty. S.Kep.,
Dan Keselamatan Pasien M.Kep., FISQua
Standar PPI 13 : Edukasi , Pendidikan
Dan Pelatihan
 HARI KE DUA SABTU, NOPEMBER 2022  (PIC Kelas/Moderator:
Ns.Apriyanti S.Kep)
08.00 – 09.30 Work Shop 1 : Pemilihan dan Dr. Ns. Elis Puji Utami, S.Kep.,
Pengukuran Indikator Mutu PPI MPH., FISQua

Ns. Chuchum Sumiarty. S.Kep.,


M.Kep., FISQua
09.30 – 09.45
09.45 – 11.30 Work Shop 2 : Infection Control Risk Dr. Ns. Elis Puji Utami, S.Kep.,
Assesment (ICRA) Program MPH., FISQua

Ns. Chuchum Sumiarty. S.Kep.,


M.Kep., FISQua
11.30 – 11.45 Penutupan

Anda mungkin juga menyukai