Anda di halaman 1dari 3

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

T/A 2022/2023

Mata Pelajaran : Pelayanan Farmasi


Kelas : XII Farmasi

1. Persyaratan administrasi yang dimiliki TTK untuk raktek di fasilitas kesehatan, kecuali….
a. Ijazah
b. Serkom
c. STRTTK
d. Kartu Anggota
e. Semua jawaban benar
2. Persatuan organisai untuk tenaga teknis kefarmasian adalah…..
a. PAFI
b. IAI
c. IDI
d. IBI
e. Semua jawaban benar
3. Obat yang mempunyai expire date lebih cepat diletakkan di depan dan yang mempunyai ED
lebih lama dinamakan …
a. FIFO
b. FEFO
c. LIFO
d. LEFO
e. Semua jawaban benar
4. Bagian pengkajian resep yang termasuk persyaratan kliik adalah….
a. Alamat pasien
b. Nama obat
c. Alergi / Reaksi obat
d. Kekuatan sediaan
e. Semua jawaban benar
5. . Salah satu komponen tambahan dalam emulsi adalah….
a. Zat pembasah
b. Zat pembawa
c. Emulgator
d. Corrigensia
e. Semua jawaban benar
6. Berikut cara membedakan tipe emulsi adalah….
a. Pengenceran fase
b. Pengecatan
c. Konduktifitas listrik
d. Kontinental
e. Semua jawaban benar
7. Zat pelarut disebut juga…..
a. Solvent
b. Solute
c. Solute agent
d. Suspending
e. Semua jawaban benar
8. Sediaan Suspensi yang digunakan untuk disuntikan adalah …
a. Oral
b. Drop
c. Injektion
d. Ovula
e. Semua jawaban benar
9. Contoh Produk Emulsi adalah….
a. Mylanta
b. Scott's
c. Hufagrip
d. Ambeven
e. Semua jawaban benar
10. Faktor penyebab gejala pilek/flu adalah……Infeksi
a. Bakteri
b. Virus
c. Jamur
d. Mikroba
e. Semua jawaban benar
11. Jenis batuk kering atau tidak berdahak adalah……
a. Antipiretik
b. Antibiotik
c. Antitusif
d. Antiinflamasi
e. Semua jawaban benar
12. Yang bukan nama dagang dari paracetamol adalah….
a. Sanmol
b. Biogesic
c. Panadol
d. Bodrex
e. Semua jawaban benar
13. Yang bukan nama dagang dari amoxicillin adalah…..
a. Cefspan
b. Wiamox
c. Amoxan
d. Yusimox
e. Semua jawaban benar
14. Cara menyimpan obat yang baik dan benar adalah, KECUALI …
a. Dikotak Obat
b. Tertutup rapat
c. Terpapar matahari
d. Suhu kamar/ruangan
e. Semua jawaban benar
15. Contoh dari produk obat golongan psikotropika adalah ...
a. Codein
b. Coditam
c. Phenobarbital
d. Morfin
e. Semua jawaban benar
16. Obat yang digunakan untuk mengatasi infeksi jamur/bakteri atau keputihan adalah ...
a. Metformin
b. Metronidazol
c. Meloxicam
d. Mecobalamin
e. Semua jawaban benar
17. Surat tanda registrasi tenaga teknis kefarmasian adalah…..
a. STRD
b. STRA
c. STRTTK
d. STRP
e. Semua jawaban benar
18. Sarana dan prasarana yang harus dimiliki apotek adalah sebagai berikut,kecuali…..
a. Lokasi strategis
b. Mudah diakses
c. Tempat sepi
d. Terdapat papan petunjuk apotek
e. Semua jawaban benar
19. Sebelum melakukan kegiatan pengadaan barang perlu diperhatikan hal berikut,kecuali….
a. Buku defecta
b. Rencana anggaran pembelian
c. Daftar harga terakhir
d. Semua jawaban benar
e. Semua jawaban salah
20. Suatu sistem pendistibusian perbekalan farmasi yang dipusatkan pada suatu tempat
yaituinstalasi farmasi sentral,yaitu metode…
a. Desentralisasi
b. Sentralisasi
c. Depo
d. Sistem Unit Dose
e. Semua jawaban benar

Anda mungkin juga menyukai