Anda di halaman 1dari 3

Lampiran Kegiatan Kampus Mengajar SMP ACHMAD YANI PUGER

Senin, 1 Agustus 2022

No Dokumentasi Kegiatan Keterangan


1. Senin, 1 Agustus 2022 saya dan tim
yang beranggotakan 6 orang
melaksanakan penugasan hari pertama
di SMP ACHMAD YANI PUGER.
Kegiatan yang kami laksanakan yaitu
mengikuti upacara bendera yang rutin
dilaksanakan setiap hari Senin, dengan
peserta upacara yakni guru, staf serta
siswa-siswi SMP ACHMAD YANI
PUGER.

2. Agenda yang selanjutnya kami lakukan


yaitu mengikuti forum diskusi dan
perkenalan bersama DPL yaitu Bapak
Asmuji dan juga dihadiri oleh bapak
ibu guru SMP ACHMAD YANI.
Didalam diskusi tersebut membahas
tentang penyerahan tim kampus
mengajar angkatan 4 ke sekolah terkait
sebagai simbol bahwa kami secara
resmi diterima dengan baik di sekolah
tersebut.
3. Agenda terakhir yang kami lakukan
yaitu mengikuti latihan untuk
berpartisipasi dalam rangkaian acara
desa yaitu “Petik Laut Puger”. Pada
tahun ini kegiatan seperti itu baru
diadakan kembali setelah 2 tahun
vakum dikarenakan adanya pembatasan
kegiatan COVID-19. Maka kami diberi
amanah untuk berpartisipasi dalam
acara desa tersebut.
Dalam kegiatan kami di hari pertama yang mencakup 3 poin penting yaitu sebagai berikut.

1. Jelaskan hal baik yang dilakukan oleh mahasiswa hari ini selama berada di sekolah!!
Senin, 1 Agustus 2022 saya dan tim yang beranggotakan 6 orang melaksanakan penugasan
hari pertama di SMP ACHMAD YANI PUGER. Kegiatan yang kami laksanakan yaitu
mengikuti upacara bendera yang rutin dilaksanakan setiap hari Senin, dengan peserta upacara
yakni guru, staf serta siswa-siswi SMP ACHMAD YANI PUGER.
Agenda yang selanjutnya kami lakukan yaitu mengikuti forum diskusi dan perkenalan
bersama DPL yaitu Bapak Asmuji dan juga dihadiri oleh bapak ibu guru SMP ACHMAD
YANI. Didalam diskusi tersebut membahas tentang penyerahan tim kampus mengajar
angkatan 4 ke sekolah terkait sebagai simbol bahwa kami secara resmi diterima dengan baik
di sekolah tersebut.
Agenda terakhir yang kami lakukan yaitu mengikuti latihan untuk berpartisipasi dalam
rangkaian acara desa yaitu “Petik Laut Puger”. Pada tahun ini kegiatan seperti itu baru
diadakan kembali setelah 2 tahun vakum dikarenakan adanya pembatasan kegiatan COVID-
19. Maka kami diberi amanah untuk berpartisipasi dalam acara desa tersebut.

2. Jelaskan tantangan yang dihadapi saat melakukan kegiatan di sekolah!


Untuk penugasan di hari pertama tim kami masih belum ada tantangan, dikarenakan
kegiatannya tadi hanya mengikuti upacara bendera, lalu perkenalan DPL dan juga dewan guru
di SMP ACHMAD YANI PUGER. Namun untuk tantangan kedepannya mungkin kami harus
lebih ekstra dalam menghadapi siswa siswi di smp tersebut. karena mereka masih belum
terbiasa untuk displin waktu dan belum sepenuhnya mentaati tata tertib yang ada di sekolah
tersebut.
3. Jelaskan pembelajaran yang didapatkan mahasiswa selama berada di sekolah hari ini!
Pembelajaran yang dapat kami ambil yaitu, kami mengetahui bagaimana proses pembelajaran
di kelas SMP ACHMAD YANI, bagaimana strategi pembelajaran guru dalam
menyampaikan ke siswa-siswinya, serta kami juga mengetahui kita harus bagaimana agar
mengkondusifkan kelas dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai