Anda di halaman 1dari 33

TUGAS 2

Pengembangan Instrumen Penilaian Kompetensi Pengetahuan

(TES TERTULIS DAN TES LISAN

Rendi Saputra Nugraha

PTE B/20050514005/2020

Hari/Jam Kuliah: Selasa/07.00 – 08.40

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA 2022


KISI-KISI TES ESAI BEBAS
No. Indikator Nomor Butir

1. Siswa dapat menyebutkan macam-macam 1

sensor dan Aktuator

2. Siswa dapat menyebutkan macam-macam 2

dan Jenis Komponen Pasif dan Komponen

Aktif

3. Siswa dapat mengetahui fungsi Thyristor 3

pada rangkaian Dimmer Lamp

4. Siswa dapat mengetahui perbedaan dari 4

macam macam Kapasitor

5. Siswa dapat mengetahui fungsi Multiplexer 5

FORMAT TES

Mata Diklat : Rangkaian Elektronika

Hari/Tanggal : Rabu, 7 September 2022

Tempat/Ruang : Bengkel Teknik Kelistrikan Kapal

Waktu : 10.30 – 12.00

Nama Guru : Rendi Saputra Nugraha


A. Petunjuk

Jawablah soal di bawah ini dengan jelas dan benar!

B. Butir-butir Tes

1. Tuliskan macam-macam sensor dan Aktuator yang kamu ketahui!

2. Sebutkan macam macam dan jenis komponen pasif dan komonen aktif

yang kamu ketahui!

3. Apa fungsi dari komponen Thyristor pada rangkaian Dimmer?

4. Apa perbedaan dari macam macam Kapasitor?

5. Sebutkan fungsi dari Multiplexer!

C. Pedoman Penskoran

Kunci/ Kriteria Jawaban Skor

Macam-macam sensor dan aktuator yang terdapat 2

pada buku pedoman Vademakum Jilid 1 mata

pelajaran “Rangkaian Elektronika”

Macam-macam Komponen Aktif dan Komponen 2

Pasif yang terdapat pada buku pedoman

Vademakum Jilid 1 “Rangkaian Elektronika”


Fungsi dari Thyristor yang berkaitan dengan 2

prinsip kerja pada rangkaian Dimmer Lamp

Macam Perbedaan Kapasitor sesuai dengan 2

kegunaan nya

Fungsi Multiplexer pada arduino yang berkaitan 2

dengan fungsinya sebagai mikroprosesor

Skor Maksimum 10

KISI-KISI TES PILIHAN GANDA

FORMAT TES

Mata Diklat : Dasar Elektronika

Hari/Tanggal : Senin , 19 September 2022

Tempat/Ruang : Bengkel TKK

Waktu : 07.00 – 9.00

Nama Guru : Rendi Saputra Nugraha

D. Petunjuk

Berilah tanda silang (x) pada salah satu jawaban yang menurutmu paling

benar!
E. Butir-butir Tes

1.

Kapasitor bertuliskan 2A474J100 mempunyai nilai ….

a. 2 Ampere
b. 474 pF
c. 470 nF
d. 100 Volt

2.
Resistor yang mempunyai gelang-gelang : Oranye, Putih , Merah,
Emas nilainya ….

a. 2700 Ω + 5%
b. 3900 Ω + 5%
c. 27 KΩ + 1%
d. 392 Ω + 2%

3.

Berapakah nilai kapasitor berikut ini?

a. 0,068 uF
b. 600 uF
c. 0,068 nF
d. 600 nF

4.
Satuan Kapasitor adalah ….
a. Volt
b. Ohm
c. Ampere
d. Nano Farad
5.
Satuan Resistor adalah ….
a. Volt
b. Ohm
c. Ampere
d. Nano Farad

6.

Resistor 5,6 Kilo Ω nilainya sama dengan ….


a. 56000Ω.
b. 5600Ω
c. 560Ω
d. 56Ω

7.
Kapasitor yang bertuliskan 2n2 nilainya ….

A. 22000 pF

B. 2200 pF

C. 220 pF

D. 2,2 pF

8.
Kapasitor 30 nF dan 60 nF dirangkai seri, maka nilai totalnya adalah
….

A. 20 F

B. 30 nF

C. 60 nF

D. 90 nF

9.
Diode adalah komponen yang terdapat pada bagian adaptor; ….

A. Input tegangan

B. Penyearah

C. Filter

D. Amplifier

10.
Nilai resistor 820 Ω + 1 % ; mempunyai warna-warna gelang ….

A. Merah; abu-abu; hitam; coklat; coklat

B. Abu-abu; merah; hitam; hitam; coklat

C. Biru; abu-abu; coklat; emas

D. Abu-abu; ungu; merah; emas

11.

Gambar berikut merupakan symbol ….

A. Kapasitor

B. Resistor

C. Induktor / lilitan

D. Transistor

12.
Elco singkatan dari ….

A. Electric component

B. Elektrolit component

C. Electronic coefisien
D. Elektrolit condensator

13.

Dioda yang berfungsi sebagai penala adalah ....

A. Varactor

B. Zenner

C. LED

D. Photo dioda

14.
Huruf “K” pada kode nilai kapasitor menunjukkan toleransi nilai
kapasitor sebesar ….

A. 1 %

B. 5 %

C. 10 %

D. 20 %

15.

Nilai resistor SMD ditunjukkan dengan kode ….

A. Angka

B. Huruf

C. Gelang

D. Warna

G. Kunci Jawaban Tes Pilihan Ganda


Nomor Soal Kunci Jawaban Nomor Soal Kunci Jawaban
1 C 11 D
2 B 12 A
3 C 13 C
4 E 14 A
5 A 15 E
6 E
7 D
8 A
9 D
10 B

Pedoman Penskoran Tes Pilihan Ganda


1. Skor akhir menggunakan skala 0 sampai 100
2. Perhitungan nilai akhir menggunakan rumus :
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = × 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑜𝑎𝑙

KISI KISI TES MENJODOHKAN

No. Indikator Nomor Butir

1. Siswa dapat mengetahui bunyi hukum 1 dan 2

kirchoff 1 dan 2

2. Siswa dapat mengetahui sifat konduktor dan 3 dan 4

isolator pada benda

3. Siswa dapat mengetahui nama lain dari 5

Thyristor
4. Siswa dapat mengetahui fungsi dari 6

kapasitor

5. Siswa dapat mengetahui fungsi dari 7

Potensiometer

6. Siswa dapat mengetahui fungsi dari Resistor 8

7. Siswa dapat mengetahui definisi komponen 9 dan 10

aktif dan komponen pasif

8. Siswa dapat mengetahui satuan tegangan, 11, 12, dan 13

arus, dan hambatan

9. Siswa dapat mengetahui bunyi hukum Ohm 14

10. Siswa dapat mengetahui bunyi hukum 15

Faraday

FORMAT TES

Mata Diklat : Dasar Elektronika

Hari/Tanggal : Senin , 19 September 2022

Tempat/Ruang : Bengkel TKK

Waktu : 07.00 – 9.00

Nama Guru : Rendi Saputra Nugraha


e. Petunjuk

Jodohkanlah pernyataan di sebelah kiri dengan jawaban yang berada di

sebelah kanan, dengan cara membubuhkan huruf pilihan jawaban di depan

pernyataan yang tepat!

f. Butir-butir Tes

1. Jumlah arus yang masuk ke titik a. Kapasitor

percabangan, sama dengan arus yang

keluar dari titik percabangan

2. Dalam suatu rangkaian tertutup jumlah b. SCR

gaya gerak listrik sama dengan jumlah

penurunan potensial

3. Sifat pada benda yang dapat c. Isolator

menghantarkan listrik dengan baik

4. Sifat pada benda yang tidak dapat d. Konduktor

menghantarkan listrik

5. Nama lain dari komponen thyristor e. Hukum

Kirchoff II
6. Suatu komponen elektronika yang f. Hukum

dapat menyimpan dan melepaskan Kirchoff I

muatan listrik

7. Resistor yang nilai hambatannya dapat g. Hukum

diubah dengan cara memutar poros Faraday

8. Suatu komponen elektronika yang h. Hukum Ohm

memiliki sifat menghambat arus listrik

9. Komponen elektronika yang i. Ohm

memerlukan arus eksternal agar dapat

berfungsi

10. Komponen elektronika yang tidak j. Ampere

memerlukan arus eksternal untuk

pengoperasiannya

11. Satuan dari tegangan listrik k. Volt

12. Satuan dari arus listrik l. Pasif

13. Satuan dari hambatan listrik m. Aktif

14. Kuat arus yang mengalir pada suatu

penghantar akan sebanding dengan n. Resistor

beda potensialnya dan berbanding

terbalik dengan hambatannya


15. Suatu massa zat yang dilarutkanakan o. Potensiometer

berbanding lurus dengan muatan yang

dilewati sel zat tersebut

g. Kunci Jawaban

Nomor Soal Jawaban

1 F

2 E

3 D

4 C

5 B

6 A

7 O

8 N

9 M

10 L

11 K

12 J

13 I

14 H

15 G
Pedoman Penskoran
1. Skor akhir menggunakan skala 0 sampai 100
2. Perhitungan nilai akhir menggunakan rumus :
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = × 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑜𝑎𝑙

PENILAIAN KOMPETENSI PENGETAHUAN

A. TES DUA PILIHAN JAWABAN (BS)


1. Kisi-kisi Tes B-S

No. Indikator Nomor Butir


Siswa dapat mendefinisikan besaran unit yang
1. dipergunakan dibidang elektronika. 1–7

Siswa mampu dan memahami urutan tabel


besaran unit dan beserta satuannya.
2. 8 – 11

Siswa dapat menkonversi nilai besaran unit


3. dengan satuan yang ditentukan. 12 – 15

FORMAT TES

Mata Diklat : Dasar Elektronika

Hari/Tanggal : Senin , 19 September 2022

Tempat/Ruang : Bengkel TKK

Waktu : 07.00 – 9.00

Nama Guru : Rendi Saputra Nugraha


Petunjuk
Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan memberikan tanda silang (X)

pada huruf B jika pernyataan benar, dan pada huruf S jika pernyataan

salah.

Butir-butir Tes
Besaran adalah segala sesuatu yang dapat diukur atau
1. S
dihitung,

2. Satuan adalah acuan dalam pengubahan besaran unit S

3. Unit merupakan satuan dalam bahasa inggris. S

Ampere, Volt, Ohm, Joule, Watt, Farad dan Henry


4. S
merupakan satuan dalam besaran unit.

Arus Listrik merupakan unit dari satuan besaran


5. S
Ampere

Standar resistansi, menurut ketentuan SI adalah kawat


6. alloy manganin resistansi 1Ώ yang memiliki tahanan S

listrik tinggi dan koefisien temperature rendah.

7. Farad merupakan besaran dari satuan kapasitansi. S

Terra merupakan besaran unit yang paling rendah


8. S
nilainya.

9. Simbol V merupakan besaran unit dari Tegangan S

10. 1 KV = 1000V S

Arus listrik adalah banyaknya muatan listrik yang


11. S
disebabkan dari pergerakan elektron-elektron
12. Arus listrik dapat diukur dalam satuan Volt. S

13. R = V/I S

14. Desibel merupakan satuan dari daya. S

Daya listrik merupakan laju hantaran energi listrik


15. S
dalam rangkaian listrik.

Kunci Jawaban
1. B 6. B 11. B
2. S 7. S 12. S
3. B 8. S 13. B
4. B 9. B 14. S
5. S 10. B 15. B

Pedoman Penskoran
1. Skor akhir menggunakan skala 0 sampai 100
2. Perhitungan nilai akhir menggunakan rumus :
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = × 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑜𝑎𝑙
PENILAIAN ESAI TERBATAS (URAIAN)

B. TES Uraian Terbatas


1. Kisi-kisi TES

No. Indikator Nomor Butir


Siswa dapat memahami Soal pada materi
1. Transformator 1–7

Siswa mampu dan memahami Fungsi dan


macam macam Komponen Pasif dan
2. 8 – 13
Komponen Aktif

Siswa dapat memahami dasaran Rangkaian


3. Listrik 14 – 15

FORMAT TES

Mata Diklat : Dasar Elektronika

Hari/Tanggal : Senin , 6 September 2022

Tempat/Ruang : Bengkel TKK

Waktu : 07.00 – 8.30

Nama Guru : Rendi Saputra Nugraha


Petunjuk
Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan pemahaman individual !!!

1. Cara kerja transformator berdasarkan prinsip.............

2. Kawat yang digunakan untuk belitan transformator terbuat dari ..............

3. Yang bukan termasuk jenis transformator ialah ............

4. Jika diketahui : N1 = 1000 lilit dan N2 = 2500 lilit, arus pada belitan primer = 0,75
A maka Arus pada bagian sekunder ialah .............

5. simbol disamping adalah ...............

6. Yang digunakan sebagai lampu indikator pada pesawat televisi ialah...............

7. Komponen yang hanya dapat mengalirkan arus dalam satu arah saja ialah .............

8. Jika pada kondensator keramik, pada badannya tertulis 102 berarti nilainya sebesar
9. Contoh komponen aktif ialah .................

10. 1 farad = ..........µf

11. Fungsi kaki emitor pada transistor ialah ................


12. Kondensator yang dalam pemasangannya boleh bolak-balik kakinya, kecuali..........

13. Komponen yang berfungsi sebagai penguat sinyal ialah .............

14. Tempat untuk mengambil aliran listrik ialah .............


15. Di lapangan kadang kita temui kaki ketiga dari sebuah steker. Kaki tersebut
dinamakan ..........

Kunci Jawaban Esai Melengkapi


Nomor Soal Kunci Jawaban Nomor Soal Kunci Jawaban
1. Elektromagnetik 9. IC dan Transistor
2. Email 10. 1000 mf
3. Seven Up 11. Penyalur Elektron
4. 0,3 A 12. Keramik
5. Transformator 13. Transistor
6. LED 14. Stop kontak
7. Dioda 15. Netral
8. 0,01 Pf

Pedoman Penskoran Tes Essai Melengkapi


1. Skor akhir menggunakan skala 0 sampai 100
2. Perhitungan nilai akhir menggunakan rumus :
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = × 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑜𝑎𝑙
A. Kisi-Kisi Instrumen Tes Lisan
FORMAT TES

Mata Diklat : Dasar Elektronika

Hari/Tanggal : Senin , 6 September 2022

Tempat/Ruang : Bengkel TKK

Waktu : 07.00 – 8.30

Nama Guru : Rendi Saputra Nugraha

No. Kompetensi Materi Dimensi Indikator


Dasar
1. 3.1 Komponen Aktif C1 Peserta didik dapat menyebutkan
memahami pada Rangkaian macam-macam komponen aktif pada
macam- Elektronika rangkaian elektronika beserta
macam fungsinya.
komponen C2 Peserta didik dapat menjelaskan
aktif pada perbedaan komponen aktif dengan
rangkaian komponen pasif
elektronika C2 Peserta didik dapat menjelaskan
pengertian dari macam-macam
komponen aktif
C2 Peserta didik dapat menjelaskan cara
kerja dari Relay 12v
C1 Peserta didik dapat menjelaskan Cara
Kerja Dimmer Lamp
2. 3.2 Sensor dan C1 Peserta didik dapat menyebutkan
Menganalisis aktuator pada klasifikasi dari sensor yang Di
kerja sensor Rangkaian produksi Festo
dan Elektronika C2 Peserta didik dapat menjelaskan cara
komponen kerja Sensor Proximity
transduser C2 Peserta didik dapat menjelaskan
rangkaian pengertian dari sensor dan Aktuator
elektronika
C1 Peserta didik dapat menjelaskan
klasifikasi dari Sensor

C2 Peserta didik dapat menyebutkan


fungsi sensor dan Aktuator pada
rangkaian ARM Robot

Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran

Kompetensi No. Instrumen Kunci Jawaban Pedoman Skor Alokasi


Dasar Penilaian Waktu
3.1 1. Sebutkan 1. Relay Konsep 10 3 menit
memahami macam- Sebagai pemutus yang
macam- macam dan penyambung dijelaskan
macam komponen benar
komponen aktif beserta rangkaian secara Konsep 10
aktif pada fungsinya Otomatis/switch yang
rangkaian 2. Capasitor dijelaskan
elektronika Sebagai benar
Menyimpan dan Konsep 10
Membuang Muatan Yang
3. Resistor Dijelaskan
Sebagai Resistansi Benar
atau Tahanan
2. Jelaskan - Komponen aktif Konsep 10 3 menit
perbedaan Komponen aktif yang
antara adalah komponen dijelaskan
komponen yang memasok atau benar
aktif dan men-supplai daya ke Konsep 10
komponen rangkaian. yang benar
pasif Komponen aktif Konsep 10
juga tidak dapat yang
bekerja jika tidak dijelaskan
ada daya yang Benar
melewatinya baik
AC maupun DC.

- Komponen pasif
komponen yang
hanya dapat
menerima daya
listrik atau dengan
kalimat lain
komponen pasif
tidak memerlukan
tegangan atau arus
listrik untuk dapat
bekerja.
3. Jelaskan 1. Diode Konsep 10 3 menit
setiap Dioda adalah yang
macam- komponen dijelaskan
macam elektronika yang benar
komponen terbuat dari material Konsep 510
aktif berbahan yang
semikonduktor. dijelaskan
Fungsi dari benar
komponen ini yakni
digunakan sebagai Konsep 10
penghantar aliran yang
arus listrik. Pada dijelaskan
dioda terdapat dua Benar
terminal, yaitu
negatif (Anoda) dan
positif (Katoda).
2. Transistor
Transistor
merupakan
komponen
elektronika aktif
yang memiliki
banyak fungsi dan
merupakan
komponen yang
memgang peranan
yang sangat penting
dalam dunia
elektronika modern
ini.
Berdasarkan
strukturya, transistor
terdiri dari 2 tipe
struktur yaitu PNP
dan NPN
3. IC
Komponen
elektronika aktif
yang terdiri dari
gabungan ratusan
bahkan jutaan
transistor, resistor
dan komponen
lainya yang
diintegrasi menjadi
sebuah rangkaian
elektronika dalam
sebuah kemasan
kecil.
4. Jelaskan cara - Cara kerja Konsep 10 3 menit
kerja Relay Ada dua jenis kontak yang
Relay titik: Biasanya
12V dijelaskan
Terbuka (NO) dan
rangkaian Biasanya Tertutup (NC). benar
elektronik Biasanya pembukaan
merupakan kondisi awal
sebelum mengaktifkan
yang selalu dalam posisi Konsep 10
terbuka.
yang
Biasanya penutupan dijelaskan
adalah keadaan awal
sebelum diaktifkan, benar
yang selalu dalam posisi
tertutup (closing).

Mari kita lihat gambar di


atas. Gambar tersebut
menunjukkan bahwa
lilitan besi (inti besi) Konsep 10
oleh kumparan memiliki
fungsi untuk yang
mengendalikan setrika. dijelaskan
Ketika kumparan dialiri Benar
listrik, ia menghasilkan
gaya elektromagnetik.
Gaya ini kemudian
menarik angker ke posisi
yang semula tertutup
(NC), posisi terbuka
(NO) sehingga
kemudian berperan
sebagai sakelar yang
dapat memberikan
tenaga listrik pada posisi
NO.

Ini menghubungkan
posisi jangkar yang
awalnya tertutup
(terbuka). Jika tidak ada
daya, angker akan
kembali ke posisi
tertutup. Daya listrik
yang dibutuhkan oleh
kumparan.

5. Rangkaian lampu Konsep 10 3 menit


dimmer dibangun
yang
dengan TRIAC tipe
jelaskan cara BT138 yang dikontrol dijelaskan
menggunakan DIAC
kerja dimmer benar
tipe BR100 dan
lamp potensiometer P1 Konsep 5
220KOhm. Intensitas
yang
nyala lampu pada
rangkaian lampu dijelaskan
dimmer dengan TRIAC
tidak
ini dikontrol dengan
cara mengatur arus yang sepenuhnya
diberikan ke bola lampu
benar
melalui TRIAC. Secara
teknis pengontrolan Tidak 0
intensitas cahaya lampu
menjawab
dilakukan dengan
mengatur tuas
potensiometer P1 220
KOhm. Arus output
pada lampu
dikendalikan oleh
tegangan gate TRIAC
TR1 melalui DIAC
BR100 dari output
pembagi tegangan
potensiometer P1.
Semikin tinggi tegangan
yang diberikan ke gate
TRIAC TR1 maka arus
yang diberikan ke beban
akan semakin besar.
Untuk beban lampu
yang besar TRIAC TR1
BT138 membutuhkan
pendingin (heat sink)
kecil untuk meredam
panas yang timbul
karena kerja TRIAC.
Rangkaian lampu
dimmer dengan TRIAC
ini sangat sederhana dan
dapat dibuat dengan
mudah menggunakan
PCB lubang ataupun
tanpa menggunakan
PCB.
Pada rangkaian ini
menggunakan DIAC
type 153X pengganti
dari DIAC BR100.
Apabila menggunakan
DIAC type 153X yang
terjadi adalah arus yang
masuk ke TRIAC
terlalu besar sehingga
perbedaan terang dan
redup tidak terlalu
signifikan, sedangkan
apabila menggunakan
DIAC type BR100 yang
terjadi adalah arus yang
masuk ke TRIAC tidak
terlalu besar sehingga
nyala terang, redup dan
mati sangat terlihat
jelas.
Pada prinsipnya
rangakaian dimmer ini
mengatur tegangan yang
diberikan untuk
menyalakan lampu pijar
menggunakan TRIAC
sebagai komponen
utama. Semakin besar
tegangan gate TRIAC
maka semakin kuat
intensitas cahaya yang
dihasilkan. Pengaturan
tegangan bias TRIAC
dikendalikan oleh
potensiometer.

3.2 1. Sebutkan Berdasarkan sifat – sifat Konsep 10 3 menit


Menganalisis klasifikasi dasar keluaran yang
kerja sensor sensor transduser dan sensor dijelaskan
dan pada dapat diklasifikasikan benar
komponen rangkaian menjadi lima jenis, Konsep 5
transduser elektronika yang
rangkaian berdasarkan yakni: perubahan dijelaskan
elektronika sifat resistansi, perubahan tidak
dasar kapasitansi, sepenuhnya
keluarannya. perubahan induktansi, benar
menghasilkan arus Tidak 0
listrik, dan menjawab
menghasilkan tegangan
listrik.
2. Jelaskan - Untuk melakukan Konsep 10 3 menit
prinsip kerja deteksi pergerakan yang
dari sensor objek di sekitarnya, dijelaskan
proximity ternyata proximity benar
sensor
memanfaatkan
Konsep 5
adanya radiasi
yang
elektromagnetik
dijelaskan
(medan
tidak
elektromagnetik).
sepenuhnya
Dimana sensor jarak
benar
tersebut juga
Tidak 0
mengatur interval
menjawab
nominal agar bisa
melaporkan objek
yang terdeteksi.
- Jadi, saat terdapat
benda atau objek
mendekati sensor
maka akan tercipta
sebuah sinyal.
Benda atau objek
tersebut bisa bersifat
logam maupun non
logam. Lalu
kemudian signal
tersebut akan
dihubungkan dengan
berbagai sistem
otomatisasi.
- Sensor Proximity
terdiri dari device
elektronik solid state
yang tampilannya
dalam kondisi
terbungkus. Dengan
keadaan terbungkus,
maka akan
melindungi
perangkat tersebut
dari getaran, korosif,
ataupun cairan dan
kimiawi yang
berlebihan.
- Dalam proses
kerjanya, sensor
gerak ini dapat
diandalkan. Selain
nilai akuratnya yan
tinggi, sensor
tersebut juga dapat
digunakan untuk
mendeteksi benda-
benda yang sangat
kecil sekalipun.

3. Jelaskan - Sensor adalah alat Konsep 10 3 menit


pengertian yang digunakan yang
dari sensor untuk merubah suatu dijelaskan
dan besaran fisik menjadi benar
transducer besaran listrik Konsep 5
sehingga yang
dapat dianalisa dijelaskan
dengan rangkaian tidak
listrik tertentu. sepenuhnya
benar
- Tranduser adalah alat Tidak 0
yang dapat mengubah menjawab
energi dari satu bentuk
ke bentuk yang lain
sesuai jenis
transduser tersebut.
4. Jelaskan - Self generating Konsep 10 3 menit
klasifikasi transduser yang
dari Self generating dijelaskan
transducer transduser adalah benar
transduser yang hanya Konsep 5
memerlukan satu yang
sumber energi. Ciri dijelaskan
transduser ini adalah tidak
dihasilkanya suatu sepenuhnya
energi benar
listrik dari transduser Tidak 0
secara langsung. Dalam menjawab
hal ini transduser
berperan sebagai
sumber tegangan.

- External power
transduser
External power
transduser adalah
transduser yang
memerlukan
sejumlah energi dari
luar untuk
menghasilkan suatu
keluaran. Ciri
dari external power
transduser adalah
transduser ini
memerlukan input
tegangan untuk dapat
bekerja. Dalam
hal ini transduser
sebagai perantara
tegangan.
5. Jelaskan Mengkonversi dari Konsep 10 3 menit
fungsi dari suatu isyarat input yang
sensor dan berupa isyarat fisis dan dijelaskan
transducer isyarat kimia benar
yang akan diubah ke Konsep 5
suatu isyarat ouput yang
berupa tegangan, arus, dijelaskan
dan hambatan tidak
sepenuhnya
benar
Tidak 0
menjawab
DAFTAR PUSTAKA

Basuki, Ismet. (2014). Handout Mata Kuliah Evaluasi Pembelajaran Teknik


Afektif. (Print Out Power Point).

Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia. 2013. Pedoman Penilaian Hasil


Belajar. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik
Indonesia.

Amiruddin, Arham. 2008. Pengetahuan dasar Listrik. Jakarta : Erlangga. Bishop, Owen.
2004.Dasar - Dasar Elektronika. Jakarta : Erlanggga.. Horowitz, Paul dan Winfield
Hill.1987.Seni dan Desain Elektronika. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Pitowarno, Endra. 2006. Robotika : Desain, Kontrol, dan Kecerdasan Buatan, Yogyakarta:
ANDI OFFSET. .

Rasyidi, Suherman. 2003. Pengantar Teori Ekonomi, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sukirno, Sadono. 2005. Makro Ekonomi Modern; Perkembangan Pemikiran Dari Klasik Hingga
Keynesian Baru. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Suryatm F.1997. Teknik Pengukuran Listrik dan Elektronika. Jakarta : Bumi Aksara.

Anda mungkin juga menyukai