Anda di halaman 1dari 3

Pada hari minggu yang cerah, ada 2 sahabat sedang mengobrol di teras rumah mereka, karena

rumah mereka saling berdampingan


Ani : Halo, Rin
Rina : Hai Ani
Ani : Karena ada kamu disini, aku mau mengajukan beberapa pertanyaan tentang virus corona
Rina : Pertanyaan apa saja An, insyaallah aku akan menjawab pertanyaanmu
Ani : Jadi, aku takut Rin jika aku terinfeksi virus corona dan aku tidak tahu gejala-gejala yang
timbul jika tertular virus ini, apa kamu tahu gejala apa saja yang timbul jika kita terkena virus
corona dan apa yang harus kita lakukan?
Rina : Aku pernah mendengar, bahwa Dokter menyebutkan masa inkubasi virus corona adalah 2
sampai 14 hari, jika terinfeksi, gejala virus corona ini mirip dengan flu, bersin, batuk dan flu
yang disertai demam. Infeksi yang lebih parah ditandai dengan kesulitan bernapas.
Ani : lantas, bagimana penanganan yang efektif?
Rina : kalau itu aku kurang tau, maafkan aku ya Ani.
Rina : Sebentar, akan aku panggilkan doni. Doni paham semua tentang virus ini

Rina segera bergegas pergi menuju rumah Doni untuk memanggilnya dan mengajak Doni pergi
ke rumah Ani
Ani : Assalamualaikum Don
Doni : Waalaikum salam Ani, ada apa?
Ani : Jadi kedatanganku ke sini untuk mengajak kamu ke rumah Rina, mari kita membahas
tentang virus corona agar kita semua paham tentang virus ini agar kita dapat mencegah penularan
dari virus yang mengerikan tersebut.
Doni : Baiklah, ayo kita segera ke rumah Rina!

Ani dan Doni berjalan bersama menuju rumah Rina, dan sesampai di rumah Rina………

Doni dan Ani : Assalamu’alaikum Rina


Rina : waalaikum salam Doni, Rina. Mari masuk!
Ani : Ayo sekarang kita membahas segala tentang virus corona, mumpung ada Doni yang tau
segala tentang virus ini. Kita mulai ya,
Rina : Aku mau menyambung pertanyaanku yang tadi ya, bagaimana penanganan yang paling
efektif jika kita sedang merasakan gejala-gejala dari virus corona.
Doni : Aku jawab ya, jadi penanganan yang paling efektif adalah memeriksakan diri ke dokter,
istirahat yang cukup, konsumsi makanan bergizi dan suplemen agar bisa meningkatkan daya
tahan tubuh melawan virus. Dan jika gejalanya hilang dan hasil pemeriksaan dinyatakan negative
maka pasien bisa pulang.
Doni : dan sekarang aku yang tanya, apa sih virus corona itu sendiri?
Ani : Jadi, Otoritas China dan WHO menyebut virus corona adalah kelompok virus yang
menyerang manusia, 6 diantaranya sudah diketahui, sebelum kemunculan virus jenis baru di
Wuhan.
Rina : dan virus corona menyerang sistem pernapasan manusia dan bisa merusak fungsi paru-
paru, penyakit yang kita sebut sebagai pneumonia.
Ani : Pertanyaan dari aku yang selanjutnya adalah, bagaimana cara penyebaran virus corona?,
ayo siapa yang bisa menjawab. (sambil bercanda)
Rina : Aku…… virus corona menyebar melalui udara lalu terhirup lewat hidung dan mulut
kemudian masuk ke saluran pernapasan atas, tenggorokan lalu paru-paru.
Ani : pencegahannya yang dapat dilakukan adalah dengan selalu ingat cuci tangan dengan air
bersih dan sabun, jika tidak sempat bisa menggunakan pembersih tangan yang mengandung
alcohol, bisa sering dilakukan terutama di ruang publik. (Menyambung obrolan Rina)
Doni : Kalian pintar ya sudah sangat paham sekarang.
Rina : tapi jangan lupa, hindari untuk memegang bagian wajah sebelum mencuci tangan serta
gunakan masker saat di luar rumah yaaa.
Ani : Oh iya, apakah bisa orang yang terjangkit virus corona bisa sembuh? Kan vius corona virus
yang mematikan.
Doni : Ketika aku melihat berita di televise, hingga Senin 27 januari 2020, Otoritas China
menyebut terdapat 54 orang yang dinyatakan sembuh dari 2.794 orang yang terkonfirmasi positif

Anda mungkin juga menyukai