Anda di halaman 1dari 11

‫َّحي ِْم الرَّحْ َم ِن هّللا ِ بِس ِْم‬

ِ ‫الر‬
PROPOSAL KEGIATAN
Wisuda Tahfidzul Qur’an (WTQ)
Sekolah Alam SD Islam Terpadu Ar-Royyan

Jl. Bhakti ABRI No. 40B, Pegambiran Ampalu Nan XX,

Kec. Lubuk Begalung, Kota Padang, Sumatra Barat

Tahun 2022

‫َّحي ِْم الرَّحْ َم ِن هّللا ِ بِس ِْم‬


ِ ‫الر‬

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
HALAMAN PENGESAHAN

Padang, 22 November 2022

SD Islam Terpadu Ar-Royyan


Panitia Pelaksana,

Ketua Pelaksana Sekretaris

Rian Maisel, S.Pd. Dewi Sopia Darlis, A.Md.

Mengetahui,

Pengelola Yayasan Kepala Sekolah

Yomi Trinanda, S.Pd. Amdrean Ruseffendi, S.Pd.

‫َّحي ِْم الرَّحْ َم ِن هّللا ِ بِس ِْم‬


ِ ‫الر‬

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Wisuda Tahfidzul Qur’an adalah proses pelantikan bagi siswa yang telah menyelesaikan
hafalannya dengan kategori 1-5 Juz selama bersekolah di Sekolah Alam SD Islam Terpadu
Ar-Royyan. Wisuda Tahfidzul Qur’an merupakan salah satu program yang mendukung visi
dan misi Sekolah Alam SD Islam Terpadu Ar-Royyan.

Sekolah Alam SD Islam Terpadu Ar-Royyan memiliki visi “Terbentuknya Generasi


Berkarakter Islami yang Cerdas Multiple” dan salah satu misinya “Menyelenggarakan
Pendidikan yang Membangun Siswa Berpengetahuan, dan Berkarakter Islami”.

Wisuda Tahfidzul Qur’an akan diikuti oleh siswa Kelas 1-6 yang telah menuntaskan
hafalannya dengan tingkatan 1 Juz dan 2 Juz. Wisuda Tahfidzul Qur’an merupakan kegiatan
yang dilaksanakan selama 1 hari. Harapan utama dari diadakannya kegiatan ini untuk
menumbuhkan cinta pada Al-Qur’an dan semoga hafalan mereka menjadi cahaya untuk
mereka serta keluarga mereka kelak.

B. TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah melantik siswa yang telah menyelesaikan hafalan
Qur’an dalam tingkatan 1 dan 2 Juz selama di Ar-Royyan.

‫َّحي ِْم الرَّحْ َم ِن هّللا ِ بِس ِْم‬


ِ ‫الر‬

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
BAB II
PENYELENGGARAAN

A. NAMA KEGIATAN
Nama kegiatan ini adalah Wisuda Tahfidzul Qur’an (WTQ) Sekolah Alam SD Islam Terpadu
Ar-Royyan.

B. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Hari/ Tanggal : Sabtu/ 3 Desember 2022
Waktu : 07.00-12.00 WIB
Tempat : Aula Gubernur Sumatera Barat
Peserta : 90 orang

C. PANITIA PELAKSANA
1. Panitia pelaksana dibentuk oleh Tim Mutu Ar-Royyan.
2. Panitia pelaksana dibentuk untuk melaksanakan Wisuda Tahfidzul Qur’an.
3. Struktur kepanitian Wisuda Tahfidzul Qur’an (Lampiran 1).

D. SUSUNANACARA
Susunan acara Wisuda Tahfidzul Qur’an SDIT Ar-Royyan. (Lampiran 2).

E. PESERTA KEGIATAN
Peserta Wisuda Tahfidzul Qur’an Sekolah Alam SD Islam Terpadu Ar-Royyan berjumlah 90
orang (Lampiran 3).

F. ESTIMASI DANA
Adapun estimasi dana yang dibutuhkan untuk kegiatan Wisuda Tahfidzul Qur’an Sekolah
Alam SD Islam Terpadu Ar-Royyan kali ini terdapat pada (Lampiran 4).

‫َّحي ِْم الرَّحْ َم ِن هّللا ِ بِس ِْم‬


ِ ‫الر‬
BAB IV

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
PENUTUP
Alhamdulillah, panitia pelaksana telah selesai membuat proposal Wisuda Tahfidzul Qur’an
Sekolah Alam SD Islam Terpadu Ar-Royyan secara bersama. Semoga setiap kegiatan yang
telah direncanakan, dapat terlaksana sesuai dengan yang kita inginkan. Setiap usaha yang kita
lakukan, hendaknya diiringi dengan doa. Sesungguhnya Allah SWT tidak akan menyia-nyiakan
doa seseorang yang telah berjuang demi kebaikan generasi Islam.

Proposal Wisuda Tahfidzul Qur’an Sekolah Alam SD Islam Terpadu Ar-Royyan ini sangat
membutuhkan dukungan dan doa dari orang tua wali murid semua. Semoga seluruh panitia
diberi kesehatan tubuh yang kuat sehingga mampu melaksanakan kegiatan ini dengan
semangat. Syukron jazakumullah tak terhingga kami ucapkan kepada Tim Mutu dan seluruh
jajaran Struktural Yayasan yang telah mendukung kegiatan kami dari awal hingga akhir.

Lampiran 1

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
SUSUNAN PANITIA WISUDA TAHFIDZUL QUR’AN
Penasehat : Yomi Trinanda, S.Pd
: Mila Silsia, SP, M.Pd
: Hasnawati, S.Pd
Penanggung Jawab : Ramayulis. A.Md
: Amdrean Ruseffendi, S.Pd
Ketua Pelaksana : Rian Maisel, S. Pd
SC Bendahara : Yuli Astuti. S.Pd
Sekretaris & Bendahara : Dewi Sopia, A. Md
Devisi Acara : Awalluddin, S.SI, M. Si
: Rigo Marfi, S. IQ, S. Pd
: Ali Rizal S. Pd
: Andri Satria, S. Pd
: Sisri Wahyu Ningsih, S. Si
: Imartha selistiana, S. E
PUBDOKMAS : Agusti Handoko, S. Si
: Fajar Adinugroho
Devisi Perlengkapan : Afriwan Mardival, S. Pd
: Adeng, S. Pd
: Okki Gennio, S. Pd
: Fuad, S. Pd
: Hafizan Bukhari, S. Psi
SC Devisi Konsumsi : Raudah Tazkiyah, S. Pd
Devisi Konsumsi : Talia Oktaviani Nasution, S. Pd
: Aulia Rahma Putri, S. Pd
Ratna Juwita, S. Pd
SC Devisi Kestari : Tri Putri Yuliana, S. Pd
Devisi Kestari : Altika Syafitri, S. Pd
: Dwi Ulfa Febri Wahyu
: Gusfina Rahmawati, S. Pd
Lusi Andriani, S.Si

Lampiran 2

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
SUSUNAN ACARA WISUDA TAHFIDZUL QUR’AN

WAKTU SUSUNAN ACARA PENGISI ACARA PJ


07.00-07.30 Registrasi Ulfa, Lusi, dan Fina Acara
07.30-07.40 MC Ali Rizal dan Andri Satria Acara
07.40-07.50 Pembacaan Alquran Rigo Marfi, S.Pd.,S.IQ. Acara
07.50-08.00 Tari pasambahan Tim Tari Ar-Royyan Talia
08.00-08.05 Menyanyikan Indonesia raya Altika Syafitri Acara
08.05-08.10 Mars JSIT Altika Syafitri Acara
Kata sambutan dari pengelola
08.10-08.15 Mila Silsia, S.Pd., M.Pd. Awaludin
yayasan Raudhatur Royyan
Kata sambutan dari Yayasan
08.15-08.25 Ir. Erizal Syaf, M.M. Awaludin
Raudhatur Royyan
08.25-08.30 Kata sambutan dari Ketua JSIT Awaludin
Kata sambutan dari Dinas
08.30-08.45 Awaludin
Pendidikan
Adeng Fajar Wibawa,
08.45-08.50 Do'a Acara
S.Pd.

Pembacaaan I'jaz Wisuda Tahfidz


09.00-09.10 Rian Maisel, S.Pd. Acara
Qur'an
Penampilan Nasyid oleh Aqifa
09.10-09.20 Lusi
Farhani Syaudiyah kelas 1D
Senandung Qur'an Altika Syafitri Acara
09.20-09.50
Nasyid Hafiz Qur'an Altika Syafitri Acara
Pemberian Mahkota Imarta Shelistiana Acara
09.50-10.20
Penampilan Puisi Sisri Wahyu Nengsi Acara
Pembacaan Yudisium/
10.20-11.20 Ali Rizal dan Andri Satria Acara
pengukuhan
11.20-11.30 Penyampaian Wisudawan terbaik Ali Rizal dan Andri Satria Acara
11.30-12.00 Foto Bersama dan serba/i Agus dan Fajar Humas

Lampiran 3
PESERTA WISUDA TAHFIDZUL QUR’AN

NO Nama Kelas
1 Muhammad Saqif Elazka 6F
2 Jauza Hamra Annafi 6B
3 Khalisya Asyifa 6B
4 Muhammad Raditya 6B
5 Naufal Fawwaz Alhadi 6B
6 Thasya Rahmi Iswatun 6B
7 Abdurraziq Muzaki 6D
8 Alif Muhammad Al Mahdi 6D
9 Azzuhra Nadifa Lovana 6D

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
10 Hazzel Al Rahfa 6D
11 Inayatillah Syarifah 6D
12 Danish Mirza Arkana 4G
13 Rakha Hafizhan 5I
14 Rafif Azka Raherdy 5E
15 Emirsyah Armen 5E
16 M. Yanka Algaza 5E
17 Hafiz Ramadhan Syaputra 5E
18 Difa Putriana 5F
19 Ayyash Tsabita Hayuri 5D
20 Muhammad Zahrii Maulana 5F
21 Chayra Rafani Arya 5D
22 Aysha Queena Adzkia 5F
23 Fathan Alghazy 5H
24 Ahsan Haris 5B
25 Kevin Riksy A 5C
26 Ghani Hamizan 5D
27 Hadid Nayaka Muazzam 5H
28 Liyana Zahira 5I
29 Adio Fetta Anaqi 4D
30 Bilaal M Junio 4D
31 Adefia Puti Mulya 4E
32 Qaisara Izzati Najla 4E
33 Shafeeqa Risky Maulida 6A
34 Maulana Akhsan Wilova 5E
35 Ghina Andara Syakira 4B
36 Quinzy Rachmania Pedro 4C
37 Haziqah Husna Alfides 4C
38 Dirga Abiwara Dalfa 4C
39 Qarina Alqarni 5C
40 Muhammad Al Fatih 1d
41 Tifany Rosa Qodriah 5A
42 Ibnu Rahman 5B
43 Alfarizi Yakub 5B
44 Queen nadhilah qisthi 6A
45 Wahidah Fitri Azizi 4C
46 Alena Felisha Awathif 4E
47 Alya Khairunnisa' 4E
48 Syahla Aramintana Afka 6D
49 Siti Azka Khairiyah 6C
50 Aurora Rania Putri E 6E
51 Mufadhil Ikram Ziyad 6C
52 Louis Arlo Adlantik 6C
53 M. Arasy Akbar 6E

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
54 Al Bhayhaqi Shadiq 6B
55 Axcell Thahara G 6C
56 Syauqya Aurum Yosenov 5G
57 Muhammad Djibriel Lesmana 5G
58 Rafif Azka 5H
59 Adine Askana Ashaki Alfajri P 5H
60 Nurul Faizah 5I
61 Mayzahra Septriani 6E
62 March Fadhil Hisyam 6E
63 Ruhul Fataya 6F
64 Sarah Munira 2A
65 Rifqy Hanif 2B
66 El Faahem Zinedine Ilham 2C
67 Hasybi Al Musvi 3C
68 Humaira Faradila Khanza 3G
69 Hana Almira Jito 3E
70 Muhammad Hafizhul Furqan 3G
71 Aqiela Putri Bilqis 3F
72 Muhammad Fadli Irvandi 6A
73 Vania Lathifatunnisa 6A
74 Alghazali Tsaqieb Mulya 2A
75 Najwa Aisyah Ismail 3E
76 Jahardi Hamdani Taufik 4E
77 Muhammad Atharizz Calief 4F
78 Razqa rizqullah Taufik 3H
79 Muhammad Ahsan Gutci 3D
80 Syakira mikayla renara 4A
81 Dinda Siti rahmah 4A
82 Lakeisha dzakirah balqis 6A
83 Naura Salsabila 6F
84 Hana Azra Khalisha 6F
85 Farra halifi benro 6A
86 Naarah Sakhi El Farras 6A
87 Marvel Arvi Pratama 5F
88 Khairunnisa Saniyyah Silmi Fitri
89 Salman faris afdhaluzikri 5H
90 Ibnu Dzaka Athailah 6A

Lampiran 4
ESTIMASI DANA

WISUDA TAHFIDZUL QUR’AN

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
Sabtu, 3 Desember 2022

DIVISI ACARA
No. Jenis Pengeluaran Satuan Harga Satuan Besaran (Rp)
1. Mahkota 90 15.000 1.350.000
2. Salempang 90 35.000 3.150.000
3. Piala 30 100.000 3.000.000
4. Sewa Baju Tari 8 110.000 880.000
5. Pin 90 2.000 180.000
6. Tim Kreatif 30 150.000 4.500.000
Total 13.060.000

DIVISI KESEKRETARIATAN
No. Jenis Pengeluaran Satuan Harga Satuan Besaran (Rp)
1. Pena 2 5.000 10.000
2. Sertifikat Tahfidz 90 3.000 270.000
3. Lakban 3 10.000 30.000
4. Double Tape 3 4.000 12.000
5. Kokarde 30 3.000 90.000
6 Map Sertifikat 90 2.000 180.000
Total 592.000

DIVISI KOMSUMSI
No. Jenis Pengeluaran Satuan Harga Satuan Besaran (Rp)
1. Snack 340 10.000 3.400.000
2. Makan siang 340 25.000 8.500.000
3. Air dus mineral 5 18.000 90.000
4. Air mineral botol 10 5.000 50.000
5. Tissue 5 20.000 100.000
6. Sarapan Panitia 30 15.000 450.000
Total 12.590.000

DIVISI PUBLIKASI, DOKUMENTASI, DAN HUMAS


No. Jenis Pengeluaran Satuan Harga Satuan Besaran (Rp)
1. Spanduk 7x2 m 350.000 350.000
Cetak Foto (2 buah/
2. 90 35.000 3.150.000
anak)
1. SewaTanaman Artifisial 150.000 150.000
2. Sewa Karpet 2x1,5 m 150.000 150.000
Total 3.800.000
DIVISI PERLENGKAPAN
No. Jenis Pengeluaran Satuan Harga Satuan Besaran (Rp)
1. Kebersihan 1 500.000 500.000
2. Balon Huruf 24 5.000 120.000

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).
3. Sewa kursi 1 500.000 500.000
Total 1.120.000

No Pengeluaran Jumlah
1. Divisi Acara Rp 13.060.000,00
2. Divisi Kesekretariatan Rp 592.000,00
3. Divisi Konsumsi Rp 12.590.000,00
4. Divisi PUBDOKMAS Rp 3.800.000,00
5. Divisi Perlengkapan Rp 1.120.000,00
Total Keseluruhan Rp 31.162.000,00

Uang Masuk
No Keterangan Jumlah
1. Uang Kegiatan Rp 5.000.000
2. Insert Peserta Rp 290.689
Total Bayar (masing-
3. masing anak) Rp 290.000

Dari Sahl bin Sa’ad radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, ia berkata, “Surga memiliki delapan
buah pintu. Di antara pintu tersebut ada yang dinamakan pintu Ar Rayyan yang hanya dimasuki oleh orang-orang
yang berpuasa” (HR. Bukhari no. 3257).

Anda mungkin juga menyukai