Anda di halaman 1dari 2
®, Rumah Sakit Ibu & Anak =o PermataBunda cS urs see (d 08116620064 NOTULENSI RAPAT Hari/Tanggal Selasa/ 21 Juli 2022 Tempat Aula RSIA Permata Bunda Lt. Agenda Rapat Evaluasi Kinerja Unit Gizi dan Pramusaji Pemimpin Rapat Kepala Bidang Pelayanan Dihadiri oleh 1. Kabid Pelayanan 2. IPCN 3. Tim PMKP 4, Petugas Unit Gizi dan Pramusaji Notulen : PltKabid KPPP- Jalannya rapat 1. Rapat dibuka oleh dr. Dini Asta Diani selaku Kepala Bidang Pelayanan Direktur RSIA Permata Bunda pada pukul 14.00 WIB Il. Isirapat : 1. Monitoring dan evaluasi berkala (1x2 hari) grease trap (penyaring minyak) oleh petugas KesLing dan petugas gizi. 2. Pengajuan/ amprahan peralatan kebutuhan unit gizi (dilist oleh kepala unit gizi) 3. Diharapkan kolaborasi yang baik antara petugas gizi dan petugas rawat inap ketika membaca buku menu, lakukan check dan double cross check kembali (jangan hanya berpedoman pada tulisan yang ada). Untuk pasien titipan dan VVIP berikan catatan kecil/ kode untuk menghindari terjadinya miss komunikasi dan kesalahan. 4, Pergantian menu pasien akan ditindaklanjuti oleh petugas gizi jika telah disetujui oleh ahli gizi (Via dan Rahmii. 5. Untuk setiap pasien UGD yang telah direncanakan rawat diluar jadwal pengantaran makanan, petugas UGD diminta untuk melaporkan langsung (makanan dan jenis dietnya) ke petugas gizi. Hal ini bertujuan agar nantinya pasien mendapatkan makanan. 6. Petugas pramusaji diwajibkan untuk melakukan identifikasi ke pasien terlebih dahulu sebelum memberikan makanan, agar tidak terjadi kesalahan pemberian makanan dan diet pasien. 7. Sebelum mendistribusikan makanan, pramusaji harus menyesuaikan diet pasien dengan makanan yang telah disiapkan, 8. Jika terdapat pasien diluar jam pemberian asuhan gizi (jadwal dinas petugas gizi sudah selesai) maka perawat/ petugas gizi yang standby dapat menyiapkan menu cadangan untuk | kali pemberian diet pasien. Dengan catatan petugas gizi sudah menyiapkan stok makanan yang dapat diolah segera oleh petugas lain saat itu 9. Abii gizi diharapkan untuk maksimal dalam pengadaan label etiket, diharapkan tidak ada Jagi label makanan pasien dengan tulisan tangan. 10. Petugas gizi masih melakukan dinas hingga pukul 17.30 WIB atau sampai pukul 09.00 WIB (sesuai dengan jadwal dinas saat itu). 11, Kepada petugas gizi dan pramusaji diminta kepeduliannya terhadap inventaris rumah sakit. Laporkan segera kepada bagian umum/pemeliharaan (Ari/ Rizki) jika terdapat alat elektronik umum yang tidak/ kurang berfungsi 12. Petugas gizi diwajibkan untuk meningkatkan penggunaan APD, terutama penutup kepala. Hal ini bertujuan untuk menghindari terkontaminasinya makanan oleh rambut ataupun kotoran pada makanan 13, Berdasarkan ketentuan yang telah ditetapkan, change dinas tidak diizinkan kecuali dengan alasan yang urgent 14, Terhitung pertengahan bulan Agustus (tanggal menyusul), petugas gizi (Ria Englina) akan dipindahkan tugaskan ke unit House Keeping untuk sementara waktu 15, Rapat internal per unit akan dilakukan minimal 2x sebulan dan laporkan ke dr/ Dini Asta Diani selaku kepala bidang pelayanan, 16, Petugas wajib menjalin kerjasama yang baik, tingkatkan komunikasi yang efektif antar sesama petugas serta meningkatkan rasa kepedulian terhadap tanggung jawab kerja, bekerja sesuai SPO Disetujui Oleh, Dibuat Oleh Pimpinan Rapat Notulen Rapat, Plt. Kabid KPPP, 4. (dr, Dini Asta Diani) (Sisti Endah Putri, SKM)

Anda mungkin juga menyukai