Anda di halaman 1dari 18

Prinsip- prinsip seni rupa

Prinsip- prinsip seni rupa adalah unsur non fisik, berupa


kaidah atau aturan baku yang diyakini dapat membentuk
sebuah karya seni yang baik dan indah.
Prinsip Seni Rupa terdiri dari …

01 02 03 04
Prinsip Prinsip Prinsip Prinsip
Kesatuan Keselarasan Penekanan Irama

05 06 07
Prinsip Prinsip Prinsip
Kesebandingan Komposisi Keseimbangan
01
Prinsip Kesatuan
Kesatuan (unity) adalah prinsip
yang menunjang bagaimana
unsur- unsur seni rupa saling
padu satu sama lain sehingga
saling menunjang dalam
membangun sebuah komposisi
yang menarik dan indah.
Contoh prinsip kesatuan
02
Prinsip
Keselarasan
Keselarasan (harmony) adalah
kaitan kedekatan unsur- unsur
yang berbeda baik bentuk.
Pencahayaan dan warna dalam
menciptakan keindahan
Contoh prinsip keselarasan
03
Prinsip Penekanan
Penekanan (contrast) adalah prinsip
yang mendasari kesan perbedaan
dari kedua unsur yang berlawanan
dan saling berdekatan. Penekanan
akan membuat sebuah karya seni
tidak monoton
Contoh prinsip penekanan
04
Prinsip Irama
Irama/repetisi (rhythm) adalah
prinsip yang mendasari
pengulangan satu satu lebih
unsur secara teratur.
Contoh prinsip Irama
05
Prinsip
Kesebandingan
Kesebandingan/Proporsi (proportion)
adalah prinsip seni rupa yang
mengacu pada keteraturan dan
penyesuaian dari wujud karya seni
rupa yang diciptakan.
Contoh prinsip Keselarasan
06
Prinsip Komposisi
Komposisi (composition) menjadi
prinsip yang paling penting dalam
mendasari keindahan sebuah karya
seni.
Komposisi merupakan organisasi dari
unsur- unsur seni rupa yang disusun
menjadi teratur, serasi, dan menarik.
Contoh prinsip KOMPOSISI
07
Prinsip
Keseimbangan
Keseimbangan (balance) adalah prinsip yang
bertanggungjawab pada kesan dari suatu
susunan unsur- unsur seni rupa. Keseimbangan
ditekankan pada bobot visual, berat ringannya
objek dalam suatu karya dapat dirasakan
secara visual.

Keseimbangan dibagi menjadi 3 :


▪ Keseimbangan simetris
▪ Keseimbangan asimetris
▪ Keseimbangan radial/memancar
Contoh prinsip Keseimbangan
Keseimbangan Simetris

Keseimbangan asimetris
Keseimbangan radial
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai