Anda di halaman 1dari 2

MENGHITUNG PERNAFASAN

No. Dokumen :
SOP/009.6/VII/II /2019
No. Revisi :0
SOP Tgl. Mulai Berlaku : 4 Februari
2019
Halaman : 1/2

PUSKESMAS
SAMALANTAN YULIUS, A.Md.Kep
NIP. 19790412 201101 1 002

1. Pengertian Menghitung frekuensi pernafasan adalah mengukur frekuseni pernafasan


dalam satu menit.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam menerapan langkah-langkah untuk
mengidentifikasi anamesa dan pemeriksaan pasien seperti :
1. Mengetahui fungsi paru-paru dalam proses oksigenasi
2. Membantu menegakan diagnosa
3. Sebagai dasar memberikan tindakan selajutnya
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Samalantan Nomor
445/05/SK-7.6.6.2/PKM-SML/II/2019 tentang Layanan Klinis yang
menjamin Kesinambungan Layanan di Puskesmas Samalantan.
4. Referensi 1. PERMENKES RI No. 75 Tahun 2014 Tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat.
2. PERMENKES RI No. 46 Tahun 2015 Tentang Akreditasi Puskesmas,
Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri Dokter, dan Tempat Praktik
Mandiri Dokter Mandiri
3. Buku Pedoman Pengobatan Dasar Puskesmas 2011
5. Alat dan Bahan Jam tangan atau jam dinding
6. Prosedur 1. Cuci tangan
2. Jelaskan kepada pasien tentang tindakan yang akan dilakukan
3. Atur posisi nyaman pasien
4. Hitung gerakan inspirasi pada dada/perut selama 15 detik dikalikan 4
jika denyut nadio teratur, hitung selama 60 detik jika pernafasan tidak
teratur atau pada pasien dibawah 10 tahun dan cacat hasil di catatan
rekam medis pasien
5. Rapikan pasien
6. Cuci tangan
7. Kaji dan laporkan atau intervensi jika pernafasan tidak normal sepertui
mengukur saturasi oksigen

1
PERHATIAN:
1. Amati kedalaman nafas, irama, dan bunyi pernafsan
2. Selama menghitung nafas, pasien tidak boleh diajak bicara
7. Diagram alir -
8. Hal-hal yang perlu
diperhatikan
9. Dokumen terkait Rekam Medis

10. Unit terkait 1. UGD


2. BP Umum
3. Ruang GIGI
4. KIA
5. Rawat Inap
6. Jejaring Puskesmas
11. Rekaman Historis Diberlakukan
No. Yang dirubah Isi Perubahan
Perubahan Tanggal

Anda mungkin juga menyukai