Anda di halaman 1dari 2

PEMANTAUAN DAN PEMELIHARAAN

INSTALASI LISTRIK

No. Dokumen 291/C/VIII/SOP/2/2016

No. Revisi -
SOP
Tanggal Terbit 2 Februari 2016

Halaman 1/2

UPTD
dr. Hj Nia Soniawaty
PUSKESMAS
NIP.197204172003122005
CILAWU

1. Pengertian Pemeliharaan dan pemantauan instalasi listrik merupakan kegiatan


pemantauan dari instalasi listrik meliputi kondisi fisik kabel listrik, panel
listrik dan fungsi dari listrik
2. Tujuan Untuk mengetahui kualitas dari instalasi listrik di puskesmas
3. Kebijakan Berdasarkan SK kepala UPTD Puskesmas Nomor
440/089/C/VIII/SK/1/2016 tentang Pemantauan, Pemeliharaan,
perbaikan sarna dan peralatan di UPTD Puskesmas Cilawu
4. Referensi Peraturan menteri kesehatan indonesia No 13 Tahun 2015 tentang
penyelenggaraan pelayanan kesehatan lingkungan di puskesmas
5. Prosedur/ Langkah- 1. Petugas memastikan peralatan listrik terpasang dalam kondisi
Langkah yang baik
2. Petugas memastikan bahwa tidak ada kabel listrik yang
menghalangi jalan, kering dan tidak terkelupas
3. Petugas memastikan penempatan voltage dan outlet yang benar
dan sesuai
4. Petugas memastikan lampu penerangan cukup baik

6. Bagan alur
Memastikan peralatan listrik Memastikan kabel
terpasang baik listrik yang kering
dan tidak
terkelupas

Memastikan
Memastikan lampu penempatan
penerangan cukup baik voltage dan outlet
yang benar
PEMANTAUAN DAN PEMELIHARAAN
INSTALASI LISTRIK

No. Dokumen 291/C/VIII/SOP/2/2016

No. Revisi -
SOP
Tanggal Terbit 2 Februari 2016

Halaman 2/2

UPTD
dr. Hj Nia Soniawaty
PUSKESMAS
NIP.197204172003122005
CILAWU

7. Hal-hal yang perlui 1. Kondisi kabel


diperhatikan 2. Penempatan panel listrik
8. Unit terkait 1. PLN
2. Semua Ruangan yang ada di Puskesmas
9. Dokumen terkait Laporan hasil pemantauan instalasi listrik

10. Rekaman Histori Tanggal mulai di


No Yang di ubah Isi ubahan
Perubahan berlakukan

Anda mungkin juga menyukai