Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN KEGIATAN EDUKASI KESEHATAN PROLANIS

UPTD PUSKESMAS CURUG


KLUB DM (DM)

I. PESERTA
Peserta edukasi Kesehatan Prolanis Klub Diabetes terdiri dari peserta program prolanis Klub
Diabetes
Peserta yang datang pada saat kegiatan berjumlah 16 Orang

II. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Edukasi Kesehatan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Jumat, 12 Agustus 2022
Tempat : Puskesmas Curug
Waktu : Jam 09.00 WIB s/d Selesai

III. HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN


Pembicara/Narasumber : LILIS LISMAWATI, AM.KEB
Judul Materi Edukasi :diet diabetes melltus
Notulen Kegiatan
: Pada Tgl 12 Agustus 2022 dilaksanakan kegiatan Prolanis
untuk Klub DM yang diikuti oleh 16 orang peserta dari klub
DM, kegiatan edukasi dilaksanakan disela-sela pemeriksaan
setelah senam DM

IV. RINCIAN BIAYA


a. Honorarium Narasumber : Rp. 500.000,- (Kuitansi terlampir)
b. Konsumsi : Rp. 208.000,- (Kuitansi Terlampir)

V. DAFTAR HADIR PESERTA


(terlampir)

VI. PENUTUP
Demikian laporan Kegiatan ini dibuat sebagai pertanggungjawaban Kegiatan Edukasi
Kesehatan Prolanis di FKTP Puskesmas Curug

Karawang, 12 Agustus 2022

(Yosi Irawati, S.ST)


LAPORAN KEGIATAN AKTIFITAS FISIK PROLANIS
UPTD PUSKESMAS PASIRUKEM
KLUB HT (HIPERTENSI)

I. PESERTA
Peserta kegiatan aktifitas fisik Prolanis Klub DM terdiri dari peserta program prolanis Klub
Hipertensi
Peserta yang datang pada saat kegiatan berjumlah 20 Orang

II. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Aktifitas Fisik/Senam dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Rabu, 27 Oktober 2021
Tempat : Lapangan Kantor Desa Tegalurung
Waktu : Jam 08.00 WIB s/d Selesai

III. HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN


Instruktur : Nur Fauziah
Jenis Aktivitas Fisik : Senam Hipertensi
Susunan Acara : - Pemanasan
- Senam HT
- Senam Kebugaran
- Pendinginan

IV. RINCIAN BIAYA


a. Honorarium Instruktur : Rp. 200.000,- (Kuitansi terlampir)
b. Konsumsi : Rp. -

V. DAFTAR HADIR PESERTA


(terlampir)

VI. PENUTUP
Demikian laporan Kegiatan ini dibuat sebagai pertanggungjawaban Kegiatan Aktifitas Fisik
Prolanis di FKTP Puskesmas Pasirukem

Karawang, 12 Agustus 2022

(Hj Cucun Cunaesih, AMK)

Anda mungkin juga menyukai