Anda di halaman 1dari 18

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Untuk semakin mempererat hubungan serta semakin memperkuat tali silaturahmi serta ikatan
kekeluargaan di antara sesama anggota keluarga besar SMA Negeri 12 Sijunjung baik diantara guru dengan
guru (Pendidik dengan pendidik), guru (pendidik) dengan siswa (peserta didik) serta terutama siswa (peserta
didik) dengan siswa (peserta didik) lainnya maka penting rasanya apabila untuk diadakan kegiatan acara
classmeeting kali ini. Selain itu dengan diadakannya serta dilaksanakannya kegiatan ini maka secara tidak
langsung pihak sekolah mengirimkan pesan kepada para peserta didik bahwa sesungguhnya pendidikan
bukan hanya berupa kegiatan tatap muka di kelas dan mempelajari mata pelajaran serta ilmu pengetahuan
belaka tetapi juga penanaman nilai - nilai karakter yang salah satunya bisa kita dapatkan dari berbagai
kegiatan salah satunyaclassmeeting itu sendiri.
Karena sebenarnya banyak sekali nilai - nilai karakter yang ingin disampaikan kepada para peserta
didik serta bisa mereka dapatkan selama berlangsungnya acara / kegiatan classmeeting ini. Sehingga dengan
diadakannya kegiatan berupa acara classmeeting maka secara tidak langsung esensi dari nilai - nilai
pendidikan karakter yang sebenarnya itu bisa dan dapat tercapai dengan sendirinya. Maka kegiatan berupa
acara classmeeting ini mutlak untuk diadakan serta dibutuhkan sebagai bagian dari adanya penerapan
berbagai nilai - nilai karakter yang telah menjadi tuntutan dasarnya.
Karena itu OSIS sebagai pelaksana lapangan dari berbagai kegiatan – kegiatan kesiswaan yang
diadakan oleh pihak sekolah perlu dan penting untuk menyukseskan berbagai kegiatan tersebut. Dengan
perencanaan yang semakin matang diharapkan nantinya kesuksesan dan kelancaran sebagaimana yang di
harapkan dapat dicapai dengan sendirinya.Sehingga hal - hal yang tidak diinginkan nantinya dapat segera
diminimalisir dan dapat diantisipasi eksesnya. demi kelancaran berbagai perlombaan dalam kegiatan
classmeeting ini.
Dengan keadaan saat ini, dimana pandemi Covid 19 dapat dikatakan telah berakhir, maka hal ini
memberikan keuntungan tersendiri. Keuntungan yang didapatkan sebagai dampak telah berakhirnya
pandemi Covid 19, memberikan peluang untuk kita berkembang dan bebas dalam beraktifitas seperti sedia
kala. Sehingga dengan demikian kita dapat melaksanakan berbagai kegiatan sebagaimana seharusnya kita
laksanakan. Aura positif seperti inilah yang setidaknya kita butuhkan untuk dapat berimprofisasi demi
sebuah kemajuan. Harapannya dengan keadaan seperti saat ini dapat membuat tujuan dari pembelajaran
yang sesungguhnya bisa dicapai sebagaimana mestinya.
Pada gilirannya pendidikan tersebut dapat melahirkan output berupa generasi penerus bangsa yang
kompeten dan memiliki akhlak yang mulia. Kesemuanya itu tidak akan bisa tercapai dengan sendirinya atau
begitu saja. Tetapi melalui sebuah proses yang berkesinambungan yang tercipta tidak hanya melaui proses

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 1


pembelajaran di dalam kelas belaka. Oleh karena itu classmeeting sebagai bagian yang tidak terpisahkan
dalam proses pembelajaran sebagaimana dimaksud, tentunya memiliki peranan yang tidak kalah vitalnya.
Sehingga kegiatan ini dirasa sangatlah perlu untuk dilaksanakan secara rutin.

B. Kegiatan Yang Akan Dilaksanakan


Bentuk kegiatan yang akan dilaksanakan selama acara classmeeting ini antara lain : bola mini,
catur, cerdas cermat, dan lari dengan ketentuan serta peraturan perlombaan yang terlampir di dalam proposal
kegiatan classmeeting ini.

C. Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan dari dilaksanakanya kegiatan classmeeting pada kesempatan kali ini antara lain :
 Sebagai bentuk rasa syukur telah tuntasnya proses kegiatan belajar mengajar (PBM) semester I tahun
pelajaran 2022 / 2023
 Mempererat dan menjalin hubungan tali silaturahmi baik di antara sesama pendidik, maupun antara
pendidik dengan peserta didik serta tentunya peserta didik dengan peserta didik di lingkungan SMA
Negeri 12 Sijunjung
 Penanaman berbagai nilai – nilai karakter yang telah menjadi tuntutan serta wujud dari keberhasilan
proses pendidikan sesungguhnya di lingkungan SMA Negeri 12 Sijunjung
 Menumbuhkan kembali semangat pembelajaran yang sempat meredup akibat pandemi COVID – 19
 Memberikan kesempatan kepada para peserta didik (siswa) untuk saling mengenal lebih dekat serta
memeliharasikap sportifitas
 Mengembangkan dan menyalurkan minat dan bakat dari peserta didik SMA Negeri 12 Sijunjung.
 Mencari bibit – bibit peserta didik SMA Negeri 12 Sijunjung yang dapat diandalkan untuk bisa meraih
prestasi dibidang ekstrakurikuler khususnya cabang perlombaan yang berjenjang.
 Melatih mental peserta didik untuk memiliki jiwa serta karakter yang mampu untuk berdaya saing

D. Hasil Yang Ingin Dicapai


Dengan mengadakan kegiatan classmeeting ini nantinya diharapkan peserta didik SMA Negeri 12
Sijunjung nantinya memiliki nilai karakter seperti : pekerja keras, mampu bekerja sama, memiliki sikap
toleransi serta tentunya mengaplikasikan nilai – nilai sportifitas baik itu selama kegiatan ini berlangsung
maupun setelah acara ini selesai nantinya.

E. Waktu Pelaksanaan
Waktu : Hari Senin s/d Jum’at tanggal 12 – 16 Desember 2022
Jam : (08:00 WIB s/d selesai)
Lokasi : Kampus SMA Negeri 12 Sijunjung

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 2


BAB II
RANCANGAN KEGIATAN

I. Kepanitiaan Kegiatan
Penanggung Jawab Hasmin Gustin Rosa, S.Pd, M.Si (Kepala Sekolah)
Ketua Pelaksana Andi Satria S.Pd (wakil Kesiswaan)
Sekretaris Guru Tri Widodo, S.Pd Siswa Zoya Arta Meifia
Bendahara Guru Marzelni, S.Pd Siswa Laila Ramadhani

N Jenis Hari / Tanggal / Koordinator / Penanggung Jawab / Juri Koordinator


o Perlombaan Durasi Perlombaan Harian
1 Bola Mini 3 hari Koordinator Guru : Sony Affandi,M.Pd Guru :
Senin, Selasa dan Guru (anggota): Tri Widodo S.Pd
Kamis Dedi Amri,S.Pd, Chandra Putra Siswanto,S.Pd,
12, 13 dan 15 dan Feno Deka Saputra Siswa :
Desember 2022 Koordinator Siswa : Wardatul Auliya Shiddiqin Amin
(08:00 s/d selesai) Siswa (anggota) :
Fatiya Fredrella, Wardatul Nahiza, Nafisah
Khairifa Yusra, Berliana Novira, Sri Aisyah,
Marsya Qolbi Walidayya, Joni Aprizal, Faisal
Khalid, dan Purnama Saputra
MPK : Kiki Mayunda
2 Catur 3 hari Koordinator Guru : Okri Ronaldo M.Pd
Senin, Selasa, dan Guru (anggota) : Sri Marbeta Puji Astuti,S.Pd
Kamis Koordinator Siswa : Aulia Zaqwa
12, 13 dan 15 Siswa(anggota):
Desember 2022 Fathiya Saldi, Novri Revalinda,Vinta Maulitri
( 08:00 s/d Selesai ) Zamzi, Prika Abelti, Heri Saputra, dan Abelia
Putri.
MPK : Fadiyah Mawaddah
3 Cerdas Cermat 1 hari Koordinator Guru: Erni Satrina S.Pd,
Kamis, 15 Guru (anggota) :
Desember 2022 Yuni Eka Saputri S.Pd dan Erla Yukesma S.Pd
(08:00 s/d selesai) Koordinator Siswa : Sonnia Roza Refardiani
Siswa (anggota) :
Wafiatul Defitri, Febby Rahmatunnesa, Ulzi
Nursyakinah, Irma Wahyuni, Iftah fadilla Sari,
Dwi Dita Ramadhani,dan Muhammad Asral
MPK : Anggina Putri
4 Lari 1 hari Koordinator Guru: Deswita,S.Pd Guru :
Jum’at, 16 Guru (anggota) : Marzelni S.Pd
Desember 2022 Yesi Resmita Afdhal,S.Pd
(08:00 s/d selesai) Koordinator Siswa: Patricia Amanda Siswa :
Siswa (anggota) : Juan Ibrani
Zona Puspita, Viola Najma, Faridz Al Ghony
Arya Saputra,dan Tazkiyah Afifi
MPK : Livia Rahma Delitanti

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 3


Kegiatan Koordinator (Guru) :Nova Afrianti S.pd
Wirausaha OSIS Koordinator (Siswa): Angel Agustin Ospira
Siswa (anggota) : Divia Saputri Dewi, Rindi Elpina Sari, Disty Adinda Putri, Filzah
Afiqoh, dan M Rasya Islami
MPK : Rani Astuti

Kelas Wali Kelas Kelas Wali Kelas Kelas Wali Kelas


XE1 Fitri Yensi,S.Pd XI IPA 1 Antaria,S.Pd XII IPA 1 Ressy Dirga Putri,S.Pd
XE2 Nova Afrianti,S.Pd XI IPA 2 Helminita,S.Pd XII IPA 2 Aldo Eka Putra,S.Fil.I
XE3 Yulfitin Herlina,S.Pd XI IPA 3 Yulni Imelda,S.Pd XII IPS 1 Vilna Taufionita,S.Pd
XE4 Dwi Muhalisep,S.Pd XI IPS 1 Nela Mayfitri,S.Pd XII IPS 2 Trisno Susanto,S.Pd
XI IPS 2 Okri Ronaldo,M.Pd

II. Tata Tertib Kegiatan Classmeeting


1. Setiap peserta didik wajib datang kelingkungan sekolah minimal pada pukul 07:30 WIB.
2. Peserta didik wajib mematuhi aturan berpakaian dengan ketentuan sebagai berikut ;

Hari / Tanggal Ketentuan


Senin  Seluruh peserta didik wajib menggunakan pakaian putih abu – abu lengkap saat
12 Desember upacara pembukaan classmeeting.
2022  kecuali peserta bola mini diperkenankan menggunakan baju olahraga serta
kostum yang dapat menunjang penampilannya dengan tujuan untuk menghemat
waktu persiapan perlombaan yang akan di adakan.
 Setiap peserta didik diharuskan menggunakan sepatu dan tidak harus berwarna
hitam polos, namun tidak diperkenankan menggunakan alas kaki berupa sandal.
Selasa  Seluruh peserta didik wajib menggunakan pakaian putih abu – abu lengkap.
13 Desember kecuali peserta bola mini diperkenankan menggunakan baju olahraga serta
2022 kostum yang dapat menunjang penampilannya dengan tujuan untuk menghemat
waktu persiapan perlombaan yang akan di adakan.
 Setiap peserta didik diharuskan menggunakan sepatu dan tidak harus berwarna
hitam polos tidak diperkenankan menggunakan alas kaki berupa sandal
Kamis  Seluruh peserta didik wajib menggunakan pakaian pramuka lengkap, kecuali
15 Desember peserta bola mini diperkenankan menggunakan baju olahraga serta kostum yang
2022 dapat menunjang penampilannya dengan tujuan untuk menghemat waktu
persiapan perlombaan yang akan di adakan.
 Setiap peserta didik diharuskan menggunakan sepatu dan tidak harus berwarna
hitam polos tetapi di haramkan menggunakan alas kaki berupa sendal
Jum’at  Seluruh peserta didik wajin menggunakan pakaian batik SMA Negeri 12

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 4


16 Desember Sijunjung, (untuk kelas XI dan XII) serta baju basibah (untuk kelas X), kecuali
2022 peserta perlombaan lari, peserta diperkenankan untuk menggunakan langsung
baju olahraganya dengan tujuan untuk menghemat waktu persiapan perlombaan
yang akan di adakan.
 Harus menggunakan sepatu dan tidak harus berwarna hitam polos tetapi di
haramkan menggunakan alas kaki berupa sandal
3. Peserta didik tidak diperkenankan membawa alat komunikasi berupa handphone dengan alasan apapun
kecuali siswa yang telah ditunjuk oleh panitia OSIS termasuk panitia catur untuk mendokumentasikan
acara classmeeting yang sedang berlangsung, apabila siswa kelas yang ada menginginkan video maupun
dokumentasi dari acara classmeeting yang berlangsung dapat memintanya kepada pengurus OSIS yang
dimaksud di sekretariat OSIS
4. Pengambilan absen dilakukan pada pagi, siang maupun sore hari oleh wali kelas maupun yang
menggantikan (jika wali kelas berhalangan hadir) serta siswa pengurus OSIS yang ditunjuk oleh panitia
dengan ketentuan :
a. Absen pagi di ambil dalam rentang 07:30 WIB – 07:45 WIB. Dengan ketentuan peserta didik wajib
menyerahkan kunci kendaraan bermotor. Keterlambatan pengambilan absen akan berdampak pada
sanksi berupa denda 2 buah buku isi 40.
b. Absen siang di ambil dalam rentang 11:45 WIB – 12:00 WIB. Keteledoran dalam pengambilan absen
akan berdampak pada sanksi berupa denda 2 buah buku isi 40.
c. Pengambilan absen tidak dapat diwakilkan dengan alasan apapun.
d. Siswa yang berhalangan hadir wajib memberikan keterangan berupa surat maupun pemberitahuan
langsung kepada wali kelasnya masing – masing maupun panitia classmeeting. Apabila siswa yang
bersangkutan tidak dapat hadir namun tidak memberikan kabar maka panitia berhak memberikan
sanksi berupa denda 6 buah buku isi 40 / hari
e. Absen classmeeting akan termasuk menjadi bagian dari rekap kehadiran siswa pada semester I tahun
ajaran 2022 / 2023
f. Apabila terjadi kecurangan maupun kebohongan dalam pengambilan daftar hadir peserta didik maka
pembina OSIS sebagai pelaksana lapangan kegiatan classmeeting berhak melakukan tindakan
penahanan raport peserta didik.
g. Sanksi administratif berupa denda sebagaimana dijabarkan di atas wajib dibayarkan sebelum terima
raport semester I tahun ajaran 2022 / 2023. Apabila hal tersebut tidak terpenuhi maka pembina OSIS
berhak melakukan penahanan raport siswa yang bersangkutan
5. Setiap peserta didik wajib memarkirkan kendaraanya pada lokasi parkir yang berada di dalam lingkungan
sekolah dengan tertib dan teratur. Dengan ketentuan :

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 5


a. Sesaat setelah peserta didik sampai dilokasi sekolah maka mereka wajib menyerahkan kunci
kendaraan bermotor mereka kepada panitia yang telah di tunjuk pada lokasi pengumpulan yang telah
ditentukan.
b. Jika terdapat pelanggaran sesuai dengan poin 4.a yaitu berupa penolakan dari siswa yang bersangkutan
untuk menyerahkan kunci kendaraan bermotor mereka kepada panitia maka panitia berhak untuk
memberikan sanksi berupa pencoretan absen kehadiran peserta didik pada hari tersebut
c. Apabila ada kendaraan siswa yang kedapatan parkir di luar lingkungan sekolah maka kehilangan
maupun kerusakan yang dialami oleh kendaraan siswa tersebut berada diluar tanggung jawab panitia.
d. Berkaitan dengan poin 4.c diatas maka Panitia OSIS wajib memberikan peringatan dan pendekatan
secara persuasif dan humanis kepada siswa yang dimaksud sampai batas waktu yang telah ditentukan
yaitu pukul 07:45 WIB. Jika sampai waktu yang telah ditentukan ternyata siswa yang dimaksud belum
melaksanakan teguran yang telah diberikan oleh panitia maka panitia berhak melakukan tindakan
represif yang terukur dalam bentuk pencopotan kelengkapan kendaraan siswa tersebut.
6. Izin keluar masuk lokasi sekolah hanya diberikan kepada peserta didik yang benar – benar membutuhkan
dengan alasan yang sifatnya penting. Dengan ketentuan :
a. Adanya kondisi darurat seperti kemalangan dan sejenisnya yang terjadi di rumah peserta didik yang
dimaksud.
b. Peserta didik memerlukan izin untuk buang air kecil maupun besar maupun sejenisnya tidak dapat
ditunda lagi dengan catatan disekolah tidak dapat dilakukan.
c. Sebagaimana poin 5.b panitia OSIS berhak melakukan pantauan jarak jauh untuk melihat sejauh
mana izin yang telah diberikan benar – benar telah tepat.
d. Setiap peserta didik hanya diberikan kesempatan 1 kali izin meninggalkan lingkungan sekolah dengan
membawa surat izin masuk / keluar dari panitia.
e. Setiap peserta didik wajib berada di area perlombaan selama jadwal berlangsung. Izin meninggalkan
area perlombaan hanya dapat diberikan oleh panitia atas sepengetahuan pembina OSIS
7. Setiap peristiwa berupa pelanggaran yang dilakukanoleh peserta didik selama classmeeting semester I
tahun ajaran 2022 / 2023 akan dicatat pada buku catatan pelanggaran yang dimiliki oleh panitia.
8. Apabila terdapat informasi yang kurang jelas maupun diragukan peserta didik dapat menyampaikanya
kepada wali kelas maupun panitia.

III. PERATURAN PERTANDINGAN


A. Ketentuan Umum :
1. Setiap local di bawah bimbingan masing – masing wali kelas diwajibkan mengikuti seluruh kegiatan
perlombaan yang diadakan di acara classmeeting dengan ketentuan :
a. Apabila tidak mengikuti cabang perlombaan yang ada, dimana sifat cabang itu individual maka akan
mendapatkan denda Rp 20.000 / masing – masing cabang.

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 6


b. Selain itu jika local mendaftarkan jumlah peserta dibawah ketentuan yang sudah disepakati khususnya
cerdas cermat (setiap local wajib mengirimkan 3 wakilnya), maka setiap kekurangan jumlah peserta akan
dikenakan denda Rp 15.000 / jumlah kekurangan peserta yang ada
c. Seluruh local menampilkan peserta yang berbeda di setiap kegiatan perlombaan yang ada. Apabila
didapati adanya kesamaan peserta maka akan dikenakan denda 10.000 /cabang perlombaan yang ada,
dengan catatan bahwa peserta yang dimaksud hanya boleh mengikuti maksimal 2 cabang perlombaan.
d. Jika di temukan peserta yang sama mengikuti 3 cabang perlombaan, maka local tempat bernaung siswa
tersebut akan dikenakan denda sesuai dengan ketentuan yang telah tertulis sesuai dengan cabang yang ada
yang tertuang dalam point a,b maupun c. selain itu baik siswa (jika cabang perlombaan bersifat individu)
maupun local (apabila cabang perlombaan bersifat tim) akan didiskualifikasi dari cabang perlombaan
yang ada.
e. Khusus untuk anggota OSIS, diperbolehkan untuk berjuang membela lokalnya masing – masing dengan
ketentuan bahwa cabang perlombaan yang ada bukanlah merupakan cabang perlombaan yang diawasinya.
Jika local dari anggota OSIS yang dimaksud memberikan mandat untuk mengikuti lebih dari satu cabang
perlombaan maka siswa yang bersangkutan akan dikenakan denda yang sama seperti ketentuan yang ada
di atas dengan beban pembayaran denda di limpahkan kepada lokalnya masing – masing.
2. Keputusan yang diambil oleh dewan juri maupun panitia perlombaan bersifat mutlak dan mengikat. Apabila
ingin mengajukan gugatan atas hasil yang telah diputuskan oleh dewan juri maupun panitia, maka
diharapkan pihak yang berkeberatan baik siswa (individu) maupun local mengikuti mekanisme yang ada.
3. Gugatan atas hasil perlombaan (cabang perlombaan yang tidak terukur) yang ada dapat disampaikan kepada
koordinator kegiatan masing – masing dengan membawa bukti yang kuat serta dapat dipertanggung
jawabkan. Setiap gugatan yang dilayangkan akan dikenakan biaya perkara sebesar 10.000 / gugatan yang
diajukan. (kecuali cerdas cermat tidak di perkenankan mengajukan gugatan)
4. Setiap kecurangan yang dilakukan oleh peserta perorangan maupun tim yang disengaja, terstruktur dan
sistematis maka akan dikenakan sanksi berat berupa diskualifikasi.
5. Data nama peserta maupun tim setiap kelas seluruh cabang perlombaan diterima panitia class meeting
(OSIS) paling lambat tanggal 12 Desember Pukul 07:30 WIB dibawah koordinasi ketua maupun wali
kelas kelas masing – masing. keterlambatan pendaftaran maupun konfirmasi dari jadwal yang ada dari local
yang bersangkutan kepada panitia perlombaan akan berdampak denda sebesar Rp 20.000 yang dibebankan
kepada local tersebut.

B. Ketentuan Khusus :
1. Bola Mini
 Setiap lokal wajib mengirimkan sebanyak 2 tim yang terdiri dari satu tim laki – laki dan satu tim bola
mini perempuan. Dimana masing – masing tim baik laki – laki maupun perempuan terdiri dari 5 orang /

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 7


tim, dengan pemain cadangan maksimal 5 orang juga. Hal ini wajib dibuktikan dengan bukti terlampir
pada formulir pendaftaran yang telah dibagikan.
 Pemain dari tim yang mewakili local tersebut merupakan siswa yang benar – benar terdaftar sebagai
peserta didik dilokal tersebut.
 Pemain setiap tim yang akan turun bertanding di lapangan sebanyak 5 orang yang terdiri dari 1 orang
berperan sebagai penjaga gawang dan 4 orang berperan sebagai pemain lapangan
 Setiap tim sedapat mungkin mengupayakan menggunakan kostum sepakbola yang memiliki nomor
punggung maupun kostum yang seragam. Selain itu setiap pemain wajib menggunakan sepatu baik itu
sepatu biasa maupun sepatu sepakbola. Dengan catatan bahwa para peserta tidak diperkenankan untuk
bertelanjang kaki. Apabila kedapatan ada peserta yang bertelanjang kaki maka peserta dari tim tersebut
tidak diperkenankan mengikuti pertandingan.
 Setiap tim wajib menjunjung tinggi nilai – nilai sportifitas di dalam pertandingan yang dilaksanakan.
Apabila ada tim maupun anggota tim melakukan tindakan kecurangan, maka panitia berhak untuk
memberikan hukuman. Mulai diskualifikasi dari pertandingan maupun turnamen sebagai bentuk hukuman
terberat maupun hukuman lainnya.
 Berkaitan dengan point aturan yang ada di atas maka apabila pemain sebuah tim mendapatkan kartu
kuning maka mereka wajib membayar dendaRp 5.000 / pemain. Serta apabila mendapatkan akumulasi 2
kartu dalam 1 pertandingan langsung maka pemain yang dimaksud tidak dapat bertanding pada
pertandingan berikutnya. Sementara itu apabila seorang pemain mendapatkan kartu merah langsung maka
mereka wajib membayar denda dengan nominalRp 10.000 / pemain dan pemain tersebut harus absen di
pertandingan berikutnya.
 Format penyelenggaraan bola mini dalam rangka classmeeting semester I tahun pelajaran 2022/2023 kali
ini menggunakan sistem / format gugur. Dimana setiap pertandingan terdiri dari 1 babak yang masing –
masing babaknya berlangsung selama 10 menit untuk tim laki-laki dan 7 menit untuk tim perempuan.
apabila tidak didapatkan tim pemenang setelah 1 babak tersebut di tuntaskan maka langsung dilanjutkan
dengan babak adu penalti.
 Pengundian nomor lot peserta di lakukan pada hari senin tanggal 12 Desember 2022, diambil oleh
peserta yang akan tampil maupun yang mewakili.
 Jadwal Dan Skema Bola Mini (Pa dan Pi)

Pertandingan Hari / Tanggal Jam Keterangan


Team 1 Vs Team 2 Senin, 09:00 WIB – 09:07 WIB Pertandingan 1 (Pi)
Team 1 Vs Team 2 12 Desember 09:10 WIB – 09:20 WIB Pertandingan 1 (Pa)
Team 3 Vs Team 4 2022 09:20 WIB – 09:27 WIB Pertandingan 2 (Pi)
Team 3 Vs Team 4 09:30 WIB – 09:37 WIB Pertandingan 2 (Pa)
Team 5 Vs Team 6 09:40 WIB – 09:47 WIB Pertandingan 3(Pi)
Team 5 Vs Team 6 09:50 WIB – 10:00 WIB Pertandingan 3(Pa)
Team 7 Vs Team 8 10:00 WIB – 10:07 WIB Pertandingan 4 (Pi)
Team 7 Vs Team 8 10:10 WIB – 10:20 WIB Pertandingan 4 (Pa)
Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 8
Team 9 Vs Team 10 10:20 WIB – 10:27 WIB Pertandingan 5 (Pi)
Team 9 Vs Team 10 10:30 WIB – 10:40 WIB Pertandingan 5 (Pa)
Team 11 Vs Team 12 10:40 WIB – 10:47 WIB Pertandingan 6 (Pi)
Team 11 Vs Team 12 10:50 WIB – 10:57 WIB Pertandingan 6 (Pa)
Team 13 Vs Team 14 11:00 WIB – 11:07 WIB Pertandingan 7 (Pi)
Team 13 Vs Team 14 11:10 WIB – 11:20 WIB Pertandingan 7 (Pa)
Pemenang Pertandingan 1 Vs Selasa, 08:00 WIB – 08:07 WIB Pertandingan 8 (Pi)
Pemenang Pertandingan 2 13 Desember
Pemenang Pertandingan 1 Vs 2022 08:10 WIB – 08:20 WIB Pertandingan 8 (Pa)
Pemenang Pertandingan 2
Pemenang Pertandingan 3 Vs 08:20 WIB – 08:27 WIB Pertandingan 9 (Pi)
Pemenang Pertandingan 4
Pemenang Pertandingan 3 Vs 08:30 WIB – 08:40 WIB Pertandingan 9 (Pa)
Pemenang Pertandingan 4
Pemenang Pertandingan 5 Vs 08:40 WIB – 08:47 WIB Pertandingan 10 (Pi)
Pemenang Pertandingan 6
Pemenang Pertandingan 5 Vs 08:50 WIB – 08:57 WIB Pertandingan 10 (Pa)
Pemenang Pertandingan 6
Pemenang Pertandingan 8 Vs 09:00 WIB – 09:07 WIB Pertandingan 11 (Pi)
Pemenang Pertandingan 9 (Semifinal I)
Pemenang Pertandingan 8 Vs 09:10 WIB – 09:20 WIB Pertandingan 11 (Pa)
Pemenang Pertandingan 9 (Semifinal I)
Pemenang Pertandingan 10 Vs 09:20 WIB – 09:27 WIB Pertandingan 11 (Pi)
Pemenang Pertandingan 7 (Semifinal II)
Pemenang Pertandingan 10 Vs 09:30 WIB – 09:37 WIB Pertandingan 11 (Pa)
Pemenang Pertandingan 7 (Semifinal II)
Pemenang Pertandingan 11 Vs Kamis, 08:00 WIB – 08:07 WIB Pertandingan 12 (Pi)
Pemenang Pertandingan 12 15 Desember (Final)
Pemenang Pertandingan 11 Vs 2022 08:00 WIB – 08:07 WIB Pertandingan 12 (Pa)
Pemenang Pertandingan 12 (Final)
*) Jadwal dengan asumsi setiap pertandingan mendapatkan pemenang tanpa melalui adu penalti

Team 1 Team 9
Pemenang Pemenang
Pertandingan Pertandingan 1 Pertandingan 5 Pertandingan
1 5

Team 2 Pemenang Pemenang Team 10


Pertandingan 8 Pertandingan 8 Pertandingan 10 Pertandingan 10
Team 3 Team 11

Pertandingan Pertandingan
2 Pemenang Pemenang 6
Pertandingan 2 (Semifinal 2) Pertandingan 6
Team 4 Pemenang Pertandingan 11 Vs Team 12
Pertandingan 11 Pemenang Pertandingan 12 Pertandingan 12
Team 5 (Final) Team 13
Pemenang (Semifinal)
Pertandingan Pertandingan 3 Pertandingan
3 Pemenang 7
Pertandingan 7
Team 6 Team 14
Pertandingan 9
Team 7 Pemenang
Pertandingan 9
Pertandingan
4 Pemenang
Pertandingan 4
Team 8

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 9


2. Catur
a. Setiap kelas mengirimkan peserta sebanyak masing – masing 1 orang peserta laki – laki dan satu orang
peserta perempuan.
b. Setiap peserta memahami peraturan dasar permainan catur antara lain :
 Cara melangkahkan raja dalam catur : Raja hanya dapat bergerak satu petak ke segala arah - naik,
turun, ke samping, dan secara diagonal. Raja tidak pernah dapat bergerak ke petak yang terkena skak
(tempat raja bisa dipukul). Jika raja diserang oleh buah catur lain, ini disebut "skak".
 Cara melangkahkan menteri dalam catur :Menteri adalah buah yang paling perkasa. Menteri dapat
bergerak ke segala arah - maju, mundur, ke samping, atau secara diagonal - sejauh mungkin selama
tidak melewati buahnya sendiri. Selain itu, seperti buah lainnya, jika menteri memukul buah lawan,
langkahnya terhenti.
 Cara melangkahkan benteng dalam catur :Benteng dapat melangkah sejauh yang diinginkannya, tetapi
hanya maju, mundur, dan ke samping. Benteng adalah perwira yang sangat kuat terutama apabila
keduanya saling melindungi dan bekerja sama
 Cara melangkahkan gajah dalam catur:Gajah dapat bergerak sejauh yang diinginkan, tetapi hanya
secara diagonal. Tiap gajah mulai dengan satu warna (hitam atau putih) dan harus selalu berada dalam
warna tersebut. Dua gajah dapat bekerja sama dengan baik karena saling menutupi kekurangan
masing-masing.
 Cara melangkahkan kuda dalam catur :Kuda melangkah tak seperti bidak lainnya - bergerak dua petak
ke satu arah, lalu bergerak satu langkah lagi ke arah sudut 90, seperti bentuk "L". Kuda juga satu-
satunya bidak yang dapat melangkah dengan melompati bidak lainnya.
 Cara melangkahkan bidak dalam catur : Pion adalah bidak yang unik, karena bergerak dan memukul
dengan cara yang berbeda: pion melangkah ke depan, tetapi memukul bidak lawan secara diagonal.
Pion hanya dapat melangkah satu petak ke depan, kecuali pada langkah pertama yang dapat melangkah
ke depan dua petak. Pion hanya memukul bidak lain yang ada di satu petak secara diagonal di
depannya. Pion tak pernah dapat bergerak atau memukul dengan langkah mundur. Jika ada bidak catur
lain tepat di depannya, pion tak bisa melewatinya atau memukulnya.
c. Setiap peserta juga sedapat mungkin memahami peraturan khusus dalam permainan catur antara lain :
 Cara mempromosikan bidak dalam catur : Bidak mempunyai kemampuan khusus, yaitu jika mencapai
sisi papan satunya, bidak dapat menjadi buah catur lainnya (disebut promosi).
 Bidak dapat dipromosikan menjadi buah apa pun. Kesalahpahaman umum yang ada adalah bahwa bidak
hanya boleh ditukar dengan buah yang telah dipukul (itu tidak benar) . Bidak biasanya dipromosikan
menjadi menteri. Hanya bidak yang dapat dipromosikan.
 Aturan terakhir tentang bidak disebut "en passant", yang merupakan kata bahasa Perancis yang artinya
"saat melewati". Jika sebuah bidak bergerak dua petak pada langkah pertamanya, dan dengan
melakukannya mendarat di sebelah bidak lawan (secara efektif menghindar dari kemungkinan bidak
Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 10
lawan tersebut untuk memukulnya), bidak lawan tersebut memiliki opsi untuk memukulnya. Langkah
khusus ini harus dilakukan segera setelah bidak yang pertama tadi bergerak.Gambar yang menunjukan
peraturan khusus secara berurutan.

 Melakukan rokade dalam catur : satu lagi aturan khusus dalam catur disebut enroque. Langkah ini
memungkinkan Anda melakukan dua hal penting dalam satu langkah: mengamankan raja (semoga), dan
mengeluarkan benteng dari sudut ke dalam permainan. Pada giliran seorang pemain, ia mungkin
melangkahkan rajanya dua petak ke salah satu sisi lalu melangkahkan bentengnya dari sudut sisi
tersebut tepat ke sebelah raja di sisi yang berlawanan. (Lihat contoh di bawah.) Namun, untuk
melakukan rokade, syarat-syarat berikut harus terpenuhi:rokade haruslah merupakan langkah pertama
raja, rokade haruslah merupakan langkah pertama benteng yang bersangkutan, tidak boleh ada bidak di
antara raja dan benteng yang akan dilangkahkan, raja tidak boleh terkena skak atau melewati petak yang
diancam. Perhatikan bahwa saat Anda rokade ke suatu arah, raja akan lebih dekat ke sisi papan. Itu yang
disebut rokade "pendek". Rokade ke arah lainnya, melewati petak tempat asal menteri, disebut rokade
"panjang". Ke mana pun arahnya, raja selalu hanya bergerak dua petak ketika rokade.
 Pemain yang memegang buah putih selalu melangkah lebih dulu. Oleh karena itu, para pemain biasanya
menentukan siapa yang berhak memegang buah putih dengan bermain peluang atau untung-untungan
seperti melempar koin atau meminta seorang pemain menebak warna bidak yang disembunyikan dalam
genggaman pemain lainnya. Putih lalu menjalankan langkah, diikuti oleh hitam, lalu putih lagi, lalu
hitam, dan seterusnya hingga akhir permainan. Dapat melangkah lebih dulu adalah sedikit keunggulan
yang memberikan peluang bagi pemain putih untuk langsung menyerang.
 Jangan menyerahkan buah catur begitu saja, karena tiap buah catur berharga dan anda tak dapat
memenangi permainan tanpa buah-buah catur untuk skakmat. Terdapat sistem mudah yang digunakan
kebanyakan pencatur untuk melacak nilai relatif dari tiap buah catur. Dimana pion bernilai 1, kuda
bernilai 3, gajah bernilai 3, benteng bernilai 5, menteri bernilai 9 serta raja sangat berharga. Pada akhir
permainan, poin-poin ini tidak berarti apa pun, ini hanyalah sistem yang dapat anda gunakan untuk
mengambil keputusan saat bermain, agar Anda tahu kapan harus memukul, melakukan pertukaran, atau
menjalankan langkah lainnya.
 Jika seorang pemain menyentuh salah satu buah caturnya, dia harus menjalankan buah tersebut selama
ada langkah yang sah. Jika seorang pemain menyentuh buah catur lawannya, dia harus memukul buah
catur tersebut. Pemain yang ingin menyentuh buah catur hanya untuk memperbaiki posisinya di papan
harus terlebih dahulu mengumumkan maksudnya, biasanya dengan mengatakan "membetulkan”.

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 11


 Turnamen menggunakan jam untuk mengatur waktu yang dihabiskan pada tiap permainan, bukan pada
tiap langkah. Waktu yang dihitung merupakan waktu secara keseluruhan dengan jumlah untuk setiap
babaknya selama 10 menit. Kecuali babak ketiga dalam pertandingan yang dimaksud dengan alokasi
waktu hanya setengahnya (5 menit) Dengan maksimal 3 babak pada setiap pertandingan serta minimal 2
babak pada setiap pertandingan yang dimaksud.
 Setelah pemain menjalankan langkah, dia lalu menyentuh tombol atau menekan tuas untuk memulai
waktu lawannya. Jika seorang pemain kehabisan waktu dan lawannya mengklaimnya, pemain yang
kehabisan waktu dinyatakan kalah (kecuali lawannya tidak mempunyai buah catur untuk menciptakan
mat, dan dalam hal ini permainan dinyatakan remis).
 Pengundian nomor peserta di lakukan pada hari senin tanggal 12 desember 2022.
 Skema dan Jadwal Pertandingan Catur Pa dan Pi
Peserta Peserta
nomor 1 nomor 7
Pemenang Pemenang
Pertandingan Pertandingan 1 Pertandingan 4 Pertandingan
1 4

Peserta Peserta
nomor 2 nomor 8
Babak Round Robin
I
Peserta Peserta
nomor 3 nomor 9
(Final)
Pertandingan Pemenang Round Robin I Pertandingan
2 Pemenang Pemenang Round Robin II Pemenang 5
Pertandingan 2 Pertandingan 5
Peserta Peserta
nomor 4 nomor 10
Babak Round Robin
II
Peserta Peserta
nomor 5 nomor 11
Pemenang Pemenang
Pertandingan Pertandingan 3 Pertandingan 6 Pertandingan
3 6

Peserta Peserta
nomor 6 nomor 12

Peserta
nomor 13

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 12


Pertandingan Hari / Tanggal
Peserta Nomor 1 Vs Peserta Nomor 2 (Pi) Senin,
Peserta Nomor 1 Vs Peserta Nomor 2 (Pa) 12 Desember 2022
Peserta Nomor 3 Vs Peserta Nomor 4 (Pi)
Peserta Nomor 3 Vs Peserta Nomor 4 (Pa)
Peserta Nomor 5 Vs Peserta Nomor 6 (Pi)
Peserta Nomor 5 Vs Peserta Nomor 6 (Pa)
Peserta Nomor 7 Vs Peserta Nomor 8 (Pi)
Peserta Nomor 7 Vs Peserta Nomor 8 (Pa)
Peserta Nomor 9 Vs Peserta Nomor 10 (Pi)
Peserta Nomor 9 Vs Peserta Nomor 10 (Pa)
Peserta Nomor 11 Vs Peserta Nomor 12 (Pi)
Peserta Nomor 11 Vs Peserta Nomor 12 (Pa)
Round Robin1 Selasa,
Round Robin 2 13 Desember 2022
Final Kamis, 15 Desember 2022

3. Cerdas Cermat
 Setiap kelas mengirimkan masing – masing 3 orang peserta tanpa memandang kemampuan akademik
(peringkat kelas) peserta didik yang dimaksud.
 Anggota OSIS yang telah diberikan mandat untuk mengawasi secara khusus kegiatan perlombaan cerdas
cermat tidak diperkenankan untuk mengikuti perlombaan ini
 Peserta didik yang mengikuti perlombaan cerdas cermat sebagaimana yang dimaksud merupakan peserta
yang telah terdaftar sebelumnya pada data peserta yang ada di meja panitia. Tidak diperkenankan untuk
kelas mengganti peserta di tengah jalan (termasuk saat hari perlombaan) untuk menghidari peserta illegal
dengan alasan apapun
 Sebelum acara panitia (OSIS) yang telah diberikan mandat mengatur kelancaran perlombaan Cerdas
Cermat wajib memeriksa peserta perlombaan baik kecocokanya dengan daftar peserta yang ada pada
panitia maupun posisi duduknya sesuai dengan yang telah ditentukan oleh panitia perlombaan
 Posisi peserta perlombaan ditentukan berdasarkan urutan pendaftaran pada local masing – masing.
 Juri maupun panitia memegang kendali penuh dalam proses kelancaran perlombaan cerdas cermat.
 Juri serta panitia memberikan himbauan serta penekanan tentang pentingnya sebuah kejujuran. Dimana
juri serta panitia berhak untuk mendiskualifikasi kelompok yang dianggap berbuat curang serta melanggar
nilai – nilai sportifitas.
 Juri yang membacakan soal wajib membacakannya secara jelas serta intonasi yang sesuai dengan
pertanyaan yang ada. Dengan ketentuan juri dapat mengulang pertanyaan sesuai dengan kebutuhan dan
keadaan / kondisi saat perlombaan di laksanakan.

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 13


 Setiap kelompok diberikan kesempatan untuk menjawab setiap pertanyaan yang diajukan juri selambat –
lambatnya 30 detik dan untuk babak final waktunya 15 detiik (untuk setiap babak waktu yang
ditentukan sama)
 Setiap kelompok perlombaan wajib mematuhi setiap instruksi / arahan baik dari juri maupun panitia
 Setiap kelompok wajib menjaga kondusifitas perlombaan serta menjaga nilai – nilai sportifitas.
 Alat tulis seperti pena tidak disediakan oleh panitia. Panitia hanya menyediakan lembar jawaban bagi
kelompok perlombaan.
 Keputusan pemenang perlombaan Cerdas Cermat merupakan hak penuh dari juri serta panitia
perlombaan Cerdas Cermat dan apapun keputusannya tidak dapat diganggu gugat baik oleh peserta
maupun oleh wali kelas.
 Bagan perlombaan cerdas cermat

Team 1 *) Mekanisme perlombaan :


Babak I :
 
 Beberapa tim digabungkan didalam beberapa grup
Team 2 Pemenang Grup A
 Di babak ini para peserta atau tim wajib menjawab
Grup A     pertanyaan yang diajukan oleh dewan juri.
     Pertanyaan yang diajukan oleh dewan juri berupa pertanyaan
Team 3   essay yang dijawab dengan cara berebutan antara satu tim
    dengan tim lainnya
Team 4    Apabila satu pertanyaan gagal di jawab oleh satu kelompok
  maka kelompok lainnya dapat menjawab pertanyaan tersebut
FINAL (hanya 1 tim saja), sementara tim yang salah menjawab
Team 5   poinya tidak dikurangi
     Pada babak ini setiap pertanyaan hanya memiliki waktu 20
Team 6     detik untuk menjawabnya
Grup B Pemenang Grup B  Peserta atau tim yang dapat menjawab minimal 5 pertanyaan
dengan benar terlebih dahulu yang bisa melanjutkan
     
permainan ke babak berikutnya.
Team 7    
Babak final :
     Keempat tim yang menjadi juara grup bertanding dibabak ini
FINAL untuk mendapatkan 3 pemenang di akhir pertandingan di
Team 8   babak ini
     Pada babak ini seluruh poin yang didapat oleh tim akan di
Team 9     hitung,dan pada babak ini setiap pertanyaan hanya memiliki
Grup C Pemenang Grup C waktu 10 detik untuk menjawabnya.
       Di babak ini setiap tim harus menjawab dengan benar setiap
Team 10     pertanyaan yang diajukan oleh juri sampai pertanyaan yang
  dimiliki dewan juri habis
FINAL  Apabila satu pertanyaan gagal di jawab oleh satu kelompok
Team 11   maka kelompok lainnya dapat menjawab pertanyaan tersebut
(hanya 1 tim saja), jika pertanyaan yang dijawab salah maka
   
tim tersebut di kurangi poinnya 5, dan begitupun sebaliknya
Team 12     jika jawabannya benar maka tim tersebut mendapatkan 10
Grup D Pemenang Grup D poin.
   Tim yang memiliki sisa poin terbanyak dinobatkan sebagai
Team 13 juara 1, dan 2 tim yang tersisa mendapat 2 dan 3 menurut
poin tertinggi yang didapat oleh tim.

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 14


4. Lari
 Setiap local mengirimkan masing – masing 2 orang peserta yang terdiri dari 1 orang peserta laki – laki
dan 1 orang peserta perempuan. Para peserta menggunakan pakaian olahraga sekolah untuk memudahkan
identifikasi seandainya kejadian yang tidak diinginkan nantinya terjadi
 Peserta yang dikirimkan untuk mengikuti perlombaan ini merupakan peserta yang siap secara fisik dan
mental (tidak memiliki riwayat penyakit kronis) serta bukan karena unsur keterpaksaan.
 Peserta perempuan memulai terlebih dahulu perlombaan, lalu setelah peserta perempuan tiba dilokasi
awal (start) maka peserta laki - laki melanjutkanya sesuai dengan rute yang telah ditetapkan oleh panitia.
Setelah sepasang peserta dari masing – masing tim menyelesaikan rutenya maka mekanisme yang sama
berlaku bagi peserta – peserta berikutnya.
 Pertandingan dilakukan dengan start jongkok dengan ketentuan bahwa peserta akan melintasi trek yang
telah dibuat oleh panitia (kurang lebih 250 meter) setelah wasit membunyikan pluit, dimana para peserta
berlari secepat mungkin untuk sampai ke garis finish.
 Peserta pertama yang sampai ke garis finish akan maju kebabak selanjutnya (babak final)
 Peserta yang sampai kegaris finish pertama pada babak final akan menjadi juara 1 dan seterusnya sampai
Peserta Nomor 1
  didapatkan 3 orang pemenang perlombaan.
Peserta Nomor 2 Pemenang Grup A  Skema perlombaan dapat dilihat pada gambar di
Grup A    
    samping berikut ini
Peserta Nomor 3  
   
Peserta Nomor 4  
 
FINAL
Peserta Nomor 5  
   
Peserta Nomor 6    
Grup B Pemenang Grup B
     
Peserta Nomor 7    
   
FINAL
Peserta Nomor 8  
   
Peserta Nomor 9    
Grup C Pemenang Grup C
     
Peserta Nomor 10    
 
FINAL
Peserta Nomor 11  
   
Peserta Nomor 12    
Grup D Pemenang Grup D
 
Peserta Nomor 13

IV. RINCIAN KEBUTUHAN BIAYA :

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 15


A. Perlengkapan dan Konsumsi
No Uraian Pengeluaran Biaya Keterangan
1 Spanduk Rp 200.000 Spanduk untuk di samping lapangan
2 Konsumsi Panitia Rp 270.000  11 orang x @ Rp10.000 (jumlah keseluruhan juri
perlombaan
 Aqua dus 4 hari x 2 dus perharinya (@ Rp20.000) = 8
dus x Rp 20.000
Total Biaya Rp 470.000

B. Hadiah :
No Nama / Jenis Hadiah Harga (satuan) Jumlah
Perlombaan
1 Bola Mini Putra
Juara I Trofi (1 buah) @ Rp 100.000 Rp 100.000
15 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 60.000
Juara II Trofi (1 buah) @ Rp 75.000 Rp 75.000
10 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 40.000
Putri
Juara I Trofi (1 buah) @ Rp 100.000 Rp 100.000
15 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 60.000
Juara II Trofi (1 buah) @ Rp 75.000 Rp 75.000
10 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 40.000
Total Rp 550.000
2 Catur Putra
Juara I Trofi (1 buah) @ Rp 75.000 Rp 75.000
10 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 40.000
Juara II Trofi (1 buah) @ Rp 60.000 Rp 60.000
5 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 20.000
Putri
Juara I Trofi (1 buah) @ Rp 75.000 Rp 75.000
10 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 40.000
Juara II Trofi (1 buah) @ Rp 60.000 Rp 60.000
5 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 20.000
Total Rp 390.000

3 Cerdas Cermat Juara I Trofi (1 buah) @ Rp 100.000 Rp 100.000


10 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 40.000

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 16


Juara II Trofi (1 buah) @ Rp 75.000 Rp 75.000
8 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 32.000
Juara III Trofi (1 buah) @ Rp 50.000 Rp 50.000
7 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 28.000
7 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 28.000
Total Rp 325.000
4 Lari Putra
Juara I Trofi (1 buah) @ Rp 100.000 Rp 100.000
5 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 20.000
Juara II Trofi (1 buah) @ Rp 75.000 Rp 75.000
3 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 12.000
Juara III Trofi (1 buah) @ Rp 75.000 Rp 75.000
2 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 8.000
Putri
Juara I Trofi (1 buah) @ Rp 100.000 Rp 100.000
5 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 20.000
Juara II Trofi (1 buah) @ Rp 75.000 Rp 75.000
3 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 12.000
Juara III Trofi (1 buah) @ Rp 75.000 Rp 75.000
2 buah buku isi 40 @ Rp 4.000 Rp 8.000
Total Rp 580.000
Total Jumlah Biaya Untuk Seluruh Hadiah Pertandingan Yang Ada Rp 1.845.000

C. PERKIRAAN TOTAL BIAYA YANG DI BUTUHKAN :


No Penggunaan Untuk Biaya Yang Dibutuhkan
1 Perlengkapan dan Konsumsi Rp 470.000
2 Hadiah Perlombaan Rp 1.845.000
Total Biaya Rp 2.315.000

BAB IV

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 17


PENUTUP

A. Kesimpulan
Dengan akan dilaksanakannya kegiatan perlombaan dalam rangka kegiatan classmeeting, maka ada
beberapa kesimpulan yang dapat kita ambil dari pelaksanan kegiatan perlombaan ini. beberapa di antaranya
antara lain, adalah :
1. Setelah redanya pandemi Covid – 19 maka hal ini menjadi pemicu bagi kita semua untuk tidak terbatasi
lagi didalam melakukan berbagai aktifitas keseharian yang telah menjadi rutinitas selama ini.
2. Dengan redanya pandemi Covid – 19 ini membuat para peserta didik maupun guru sebagai representasi
(pihak sekolah) semakin termotifasi lagi untuk tetap menjaga, memelihara semangat dan gairah
pembelajaran maupun berbagai kegiatan yang mengiringinya.
3. Dengan persiapan serta anggaran yang cukup minim, tetapi yang namanya rasa cinta terhadap SMA
Negeri 12 Sijunjung dengan cara menunjukkan eksistensi sekolah seharusnya tidak akan pudar
sedikitpun.
4. Selain itu berbagai kegiatan perlombaan yang akan di adakan memiliki tujuan yang tidak lain dan tidak
bukan untuk semakin meningkatkan keakraban dan rasa kekeluargaan di antara sesama keluarga besar
SMA Negeri 12 Sijunjung

B. Kritik Dan Saran


Setelah nantinya dilakukannya kegiatan perlombaan dalam rangka kegiatan classmeeting di
lingkungan civitas SMA Negeri 12 Sijunjung, maka ada beberapa point penting yang dapat menjadi bahan
rujukan serta pertimbangan. Pertimbangan dari kegiatan yang akan dilaksanakan tersebut antara lain, adalah
sebagai berikut :
1. Perlu perencanaan yang lebih matang lagi, dalam pembuatan rancangan kegiatan yang matang, karena
dengan persiapan matang tentunya diharapkan penyelenggaraan kegiatan yang diadakan dapat lebih baik
lagi kedepannya .
2. Panitia kegiatan kedepannya perlu lebih sering melakukan sosialisasi adanya kegiatan perlombaan yang
ada ini untuk menggenjot keikutsertaan serta peran dari kelas para peserta didik maupun peran wali kelas
tentunya.
3. Dibutuhkan sinergi maupun kerjasama antar pihak di lingkungan civitas SMA Negeri 12 Sijunjung untuk
menyukseskan berbagai program perlombaan yang ada.

Proposal Classmeeting Semester I Tahun Pelajaran 2022 / 2023 Page 18

Anda mungkin juga menyukai