Anda di halaman 1dari 29

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

GIZI RUMAH SAKIT AGUNG

JAKARTA ,TAHUN 2021

Jl. Sultan Agung No. 67 Manggarai, Jakarta Selatan

Telp. 021 – 8294955 (Hunting) Fax 021- 8305791


DAFTAR ISI

PENDIDIKAN KESEHATAN DIET..................................................................... 1


KEGIATAN PELAYANAN GIZI DI RUANG RAWAT INAP........................ 3
PEMBERIAN MAKANAN PASIEN.................................................................... 5
PEMBERIAN ANGGARAN BELANJA............................................................... 7
PERENCANAAN MENU...................................................................................... 9
PERSIAPAN BAHAN MAKANAN..................................................................... 10
PENGATURAN PEMASAKAN MAKANAN.................................................... 12
PENGOLAHAN BAHAN MAKANAN.............................................................. 14
PENDISTRIBUSIAN MAKANAN....................................................................... 16
PENYAJIAN MAKANAN..................................................................................... 17
PENCUCIAN ALAT............................................................................................... 19
STANDAR PELAYANAN PETUGAS GIZI KEPADA PASIEN RAWAT
INAP.......................................................................................................................... 21
MEMBERSIHKAN BLENDER.............................................................................. 23
PENGGUNAAN BLENDER.................................................................................. 24
PEMBERSIHAN LEMARI ES................................................................................ 25

ii
RUMAH PENDIDIKAN KESAHATAN DIET
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791 RSA/SPO/GZ/01 1 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur

28.04.2021 dr. Rosita Vivayani

Pengertian Menyiapkan pasien untuk mengikuti diet yang dianjurkan oleh ahli gizi
dengan benar

Tujuan Menytiapkan pasien agar mau bekerja sama dalam program diit yang
ditetapkan

1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/1156/


Kebijakan RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Panduan
Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Operasional di
Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit Agung

Prosedur 1. Kaji pengetahuan pasien dengan diit yang dianjurkan


2. Tentukan presepsi pasien tentang diet dan harapan tentang
tingkat pemenuhan diit
3. Berikan penjelasan tentang diit yang di tentukan
4. Jelaskan tujuan diit
5. Berikan penjelasan tentang berapa lama diit harus dilakukan
6. Berikan penjelasan kepada pasien tentang bagaimana membuat
agenda makan dengan tepat
7. Iintruksikan pasien untuk mengikuti diiet yang di tentukan

1
RUMAH PENDIDIKAN KESAHATAN DIET
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791 RSA/SPO/GZ/01 2 2/2

Prosedur 8. Berikan penjelasn tentang interaksi obat dan makanan


dalam diit yang di tentukan
9. Berikan pengetahuan tterhadap informasi yang diberikan
10. Rujuk pasien ke Ahli Gizi
11. Libatkan keluarga klien

Unit Terkait 1. Gizi


2. Unit rawat inap

2
RUMAH
SAKIT KEGIATAN PELAYAN GIZI DI RUANG RAWAT INAP
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791 RSA/SPO/GZ/02 1 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur

28.04.2021 dr. Rosita Vivayani

Pengertian Rangkaian kegiatan yang dimulai dari upaya perencanan


penyusunan diit pasien hingga pelaksaanan evaluasinya d ruang
perawatan

Tujuan Untuk memberikan terapi diet yang sesuai dengan kondisi pasien
dalam upaya mempercepat penyembuhan melalui penyediaan
makanan khusus

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/1156/


RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Panduan
Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Operasional di
Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit Agung

Prosedur 1. Mengumpukan data pasien seperti :


a. Berat badan, tinggi badan , umur
b. Anamnesa diit
c. Kesulitan sehubungan makan
d. Diit sebelum sakit
e. Pola kebiasaan makan
2. Merencanakan program diet
3. Pelaksannan diet (pemesanan ke instalasi, penyuluhan gizi,
penyajian makanan )
4. Monitoring dan evaluasi
5. Mengikuti kunjungan keliling
6. Melakukan perubahan diit sesuai permintaan diit sesuai per-
mintaan dokter

3
RUMAH KEGIATAN PELAYAN GIZI DI RUANG RAWAT INAP
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791 RSA/SPO/GZ/02 1 2/2

Unit Terkait 1. Gizi


2. Unit rawat inap

4
RUMAH
SAKIT PEMBERIAN MAKANAN PASIEN
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/03 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama
28 April 2021
dr. Rosita Vivayani

Pengertian Pemberian makan kepada pasien harus dilakukan oleh semua


anggota di unit Gizi

Tujuan 1. Menunjang kelancaran kegiatan oprasional di unit gizi.


2. Memberikan pelayanan yang berkualitas kepada pasien
3. Menunjang kelancaran oprasional RS AGUNG

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Pand-
uan Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Opera-
sional di Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur Cara kerja :


1. Petugas unit gizi mengambil data menu diit pasien kesemua
ruang keperawatan
2. Jam 06.00 s/d 07.00 WIB membagikan sarapan sesuai den-
gan kelas dan menu diit masing – masing pasien
3. Jam 08.00 s/d 09.00 WIb menyiapkan , memasak dan
menata snack pagi
4. Jam 09.00 s/d 10.00 WiB membagikan snack pagi dan
mengambil bekas sarapan
5. Jam 10.30 wib mencuci peralatan makan bekas sarapan

5
RUMAH PEMBERIAN MAKANAN PASIEN
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/03 2 2/2

Prosedur 6. Jam 10.30 s/d 11.30 WIB menyajikan makan siang sesuai
dengan diit dan kelas pasien
7. Jam 11.30 s/d 12.30 WIB mendistribusikan ke ruang – ruang
perawatan pasien
8. Jam 13.00 s/d 14.00 WIB mengambil bekas peralatan
makan dan mencucinya
9. Jam 14.00 s/d 15.00 WIB meyiapkan snack sore pasien
10. Jam 15.00 s/d 15.30 WIB mendistribusikan snack sore dan
mengambil alat makan bekas pasien
11. Jam 16.00 s/d 17.00 WIB menyajikan makan malam untuk
pasien sesuai dengan kelas dan diit pasien
12. Jam 17.00 s/d 18.00 WIB mendistribusikan makan malam
pasien
13.Jam 19.00 s/d 20.00 WIB mengambil alat makan bekas
pasien dan mencucinya

Unit Terkait 1. Gizi

6
RUMAH
SAKIT PERENCANAAN ANGGARAN BELANJA
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/04 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama
28 April 2021
dr. Rosita Vivayani

Pengertian Rangkaian kegiatan perhitungan anggaran berdasarkan


laporan penggunaan anggaran bahan makanan tahun
sebelumnya dengan mempertimbangkan fluktasi harga, fluktasi
konsumen dan trend penyakit

Tujuan Untuk mengetahui perkiraan kebutuhan anggaran dan yang


dibutuhkan dalam setahun untuk penyelenggaraan makan
Rumah Sakit
1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/
Kebijakan 1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Panduan
Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Operasional di
Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur 1. Mencari atau mengumpulkan informasi mengenai ketersedi-


aan anggaran ( sumber dana, besaran, dsb )
2. Mengelompokkan bahan makanan sesuai dengan menu dan
pedoman menu
3. Menetapkan spesifikasi harga bahan makanan yang dibu-
tuhkan berdasarkan nilai gizi, standar porsi, kualitas
4. Mengumpulkan informasi mengenai jenis dan pasien yang
akan dilayani
5. Menghitung volume kebutuhan bahan makanan
6. Melakukan survey harga pasar

7
RUMAH PERENCANAAN ANGGARAN BELANJA
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/04 2 2/2

Prosedur 7. Menyusun harga satuan berdasarkan hasil survey harga


pasar
8. Mengkalikan jumlah kebutuhan bahan makanan periode
yang telah ditetapkan dengan harga satuan

Unit Terkait 1. Gizi


2. Keuangan

8
RUMAH
SAKIT PERENCANAAN MENU
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/05 2 1

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama

28 April 2021 dr. Rosita Vivayani

Pengertian Perencanaan mengenai serangkaian hidangan untuk setiap


kali makan, yang terdiri sdari makanan biasa, makanan lunak/
diit dan makanan saring di Rumah Sakit Agung

Tujuan Dengan menu yang terencana dengan baik, akan membuat


petugas dapat menyajikan variasi hidangan yang menarik dan
dapat membatu dalam proses pemilihan pasien

1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


Kebijakan 1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Pand-
uan Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Opera-
sional di Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur 1. Menetapkan pola makan sehari


2 .Menetapkan pola menu
3. Menetapkan siklus menu
4.Menetapkan daftar bahan makanan yang akan dimasukan
dalam menu sesuai dengan jumlah pasien, kebutuhan diit \
pasien

Unit Terkait 1. Gizi

9
RUMAH
SAKIT PERSIAPAN BAHAN MAKANAN
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/06 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama

28 April 2021 dr. Rosita Vivayani

Pengertian Serangkaain kegiatan dalam penanganan bahan makanan,


yaitu meliputi berbagai proses antara lain: membersihkan,
memotong, mengupas, mengocok, merendam, dan
sebagainya.

Tujuan 1. Tersediannya racikan yang tepat dari berbagai macam ba-


han makanan untuk berbagai hidangan dalam jumlah yang
sesuai dengan menu yang berlaku, standar porsi, dan jum-
lah konsumen.
2. Tersedia racikan bumbu sesuai dengan standar bumbu
atau resep yang berlaku, menu dan jumlah konsumen

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Panduan
Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Operasional di
Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur A. Persiapaan makana pokok


1. Makanan pokok berupa nasi, nasi tim dan bubur nasi.
Persiapan dilakukan dengan cara mencuci berasdengan
air bersih dan mengalir untuk kemudian diolah.
B. Persiapan lauk
1. Lauk hewani seperti daging, sosis, ikan dan ayam dipo-
tong-potong sesuai dengan standar porsi, pemotongan
dilakukan secara manual mengunakan pisau
10
RUMAH PERSIAPAN BAHAN MAKANAN
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/06 2 2/2

Prosedur 2. Untuk mengelola lsuk hewani ayam, dari mulai pesanan


sudah dalam bentuk potongan yang sesuai dengan pors
3. Untuk lauk seperti tempe dan tahu dipotong potong
sesuai standar porsi dan standar resep
C. Persiapan sayur
1. Sayur di cui terlebih dahulu
2. Dikupas lalu kemudian dipotong- potong sesuai dengan
menu yang akan di masak
D. Persiapan buah
1. Misalnya buah melon pepaya, dan buah semangka. Buah
di cuci terlebih dahulu.
2. Kemudian buah di kupas. Dipotong potong sesuai
standar porsi yang dibuang bijinya dan kemudian di
sajikan di piring mengunakan tissue
E. Persiapan bumbu
1. Bumbu dibuat sesuai standar bu bu yang telah di tetap-
kan
2. Pembuatann bumbu dengan cara diiris-iris atau di
blender menguunakan pisan atau blender
3. Pembuatan bumbu dilakukak sebelum mengolah bahan
makanan

Unit Terkait 1. Gizi

11
RUMAH PENGATURAN PEMASAKAN MAKANAN
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/07 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama
28 April 2021
dr. Rosita Vivayani

Pengertian Serangkaain kegiatan dalam proses pengadaan makanan di


rumah sakit yang berkaitan denagan proses pemasakan bahan
makanan

Tujuan Meningkatkan nilai Gizi, Rasa Rupa< nilai cerna dan kea-
maanan makanan yang di makan

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Panduan
Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Operasional di
Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur 1. Pemasakan makanan dilakukan denagan segala prosedur


dengan cara membakar, merebus, menggoreng, mengetim,
menyemur, mengukus atau mengkombinasikan cara- cara
diatas
2. Dalam proses pemasakan perlu memperhatikan standar
kualitas seperti penampilan ( warna, tekstur, porsi, bentuk,
bahan makanan dan pengaturan ) dan rasa (suhu, bumbu,
kerenyahan, keempukan, aroma tingkat kematangan )
3. Standar resep juga diperlukan untuk mencapai standar kual-

12
itas yang makanan yang baik

RUMAH PENGATURAN PEMASAKAN MAKANAN


SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/07 2 2/2

Prosedur 4. Pada proses pemasakan daging perlu juga memperhatikan


sifat dan macam daging yang digunakan, pada umumnya pe-
masakan daging bahian paha dan bokong memerlukan 1-2 jam
5. Pemasakan unggas memerrlukan waktu sekitar 1-2 jam den-
gan suhu 150- 163 derajat celsius
6. Proses pemasakan ikan relative singkat yaitu sekitar 10-25
m3nit tetapi sebelum dilakukan proses pemaskan perlu diren-
dam dalam air perasan jeruk nipis dan garam untuk mengurangi
bau amis
7. Pemasakan telur memerlukan waktu 2-13 menit tergantung
tebalnya lapisan kulit telur
8. Kacang- kacangan sebelum diolah lebih lanjut perlu di-
lakukan perendaman selama6-24 jam agar proses pemasakan
dapat di percepat,
9. sedangkan bahan mkanan hasil olahan kacang- kacangan
masihdiperlukan waktu pemasakan ½ -1 ½ jam
10. Proses pemasakan sayuran yang paling penting adalah
jumlah cairan suhu, serta waktu pemasakan, sayuran hijau se-
baiknya dimasak dalam air mendidih, dalam jumlah jumlah
cairan cukup, tempat tertutup sehingga dihasilkan warna sayu-
ran yang hijau sayuran kuning yang mengandungbanyak karotin
perlusangat d perhatikan lama wakttu memasaknya, sayuran
merah yang banyak mengandung anthocyanin harus dimasak
sendiri mengunakan sedikit cairan dengan waktu dan suhu ysng
tepat sedangkan untuk waktu sayuran yang berbau kuat di-
masak dalam tempat terbuka agar bau yang kuat dan keras da-
pat berkurang dan menguap.

Unit Terkait 1. Gizi

13
RUMAH PENGOLAHAN BAHAN MAKANAN
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/08 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama

28 April 2021 dr. Rosita Vivayani

Pengertian Kegiatan mengubah atau memasak bahan makanan mentah


menjadi makanan yang siap di makan, berkualitas dan aman
untuk di konsumsi

Tujuan 1. Mengurangi resiko kehilangan zat gizi bahan makanan


2. Meningkatkan nilai cerna
3. Meningkatkan dan mempertahankan warna,rasa,tekstur dan
penampilan makanan ( kualitas makanan )
4. Bebas dari bahan potensial dan zat yang berbahaya bagi
tubuh

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Panduan
Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Operasional di
Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur A. Pengolahan makanan pokok


1. Pada pengolahan nasi, beras yang sudah dicuci kemu-
dian dimasukan kedalam panci untuk dimasak setengah
matang telebih dahulu
2. Kemudian setelah matang dimasukkan kedalam dan-
dang untuk dimasak sampai tanak

14
3. Pada pengolahan bubur, beras dimasukkan dalam panci
besar dengan perbandingan 1:5 dengan beras dan air

RUMAH PENGOLAHAN BAHAN MAKANAN


SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/08 2 2/2

Prosedur B. Pengolahan lauk hewani


1. Pengolahan lauk hewani disesuaikan dengan menu pada
hari tersebut dan standar resep
2. Pemasakkan lauk hewani dipisahkan antara lauk untuk
diit dengan pasien khusus ( diabetes, rendah garam, ren-
dah purin, dll. )
C. Pengolahan lauk nabati
1. Pengolahan lauk nabati disesuaikan dengan menu pada
hari tersebut dan standar resep yang ada
2. Pemasakkan lauk nabati dipindahkan antara lauk untuk
pasien tanpa diit dengan pasien diit khusus
D. Pengolahan sayur
1. Pengolahan sayuran disesuaikan dengan menu
2. Pengolahan sayuran dilakukan dengan cara menumis
atau merebus dengan banyak air

Unit Terkait 1. Gizi

15
RUMAH SAKIT PENDISTRIBUSIAN MAKANAN
AGUNG

16
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan
Telp. 021- 829 4955
No. Dokumen No. Revisi Halaman
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/09 2 1

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama

28 April 2021 dr. Rosita Vivayani

Pengertian Rangkain kegiatan penyaluran makanan sesuai dengan jumlah


porsi dan jenis makanan pasien ( makanan biasa atau khusus

Tujuan Untuk menunjang kebutuhan gizi pasien

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Pand-
uan Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Opera-
sional di Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur 1. Makanan yang telah diolah oleh juru masak kemudian


disiapkan untuk dibawa kedapur penyajian
2. Setalah itu disajikan sesuai dengan diet pasien

Unit Terkait 1. Gizi

17
RUMAH PENYAJIAN MAKANAN
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/010 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama
28 April 2021
dr. Rosita Vivayani

Pengertian Menyiapkan makanan sesuai dengan diit pasien

Tujuan Untuk menyiapkan makanan sesuai dengan diit dan kelas


pasien

1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


Kebijakan 1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Pand-
uan Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Opera-
sional di Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur 1. Petugas mengecek buku diit dan menghitung jumlah pasien


sesuai dengan kelas dan diitnya
2. Petugas menyiapkan peralatan makanan sesuai dengan ke-
las yang terdiri dari :
a. Untuk kelas 2 dan 3 pakai rantang stenlees 3 susun piring
dan sendok
b. Untuk kelas 1 memakai rantang stanlees 4 susun, piring dan
sendok
c. Untuk kelas Vip piring nasi, piring lauk, piring buah, piring
tambahan , mangkok sayur sendok , garpu
3. Petugas membagikan makanan pokok, lauk pauk, buah,
sayur, garnis,dalam peralatan makan yang sudah tersedia
( rantang stenlees)

18
RUMAH PENYAJIAN MAKANAN
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/010 2 2/2

Prosedur 4. Setelah maknan dibagikan makanan yang sudah disiapkan


dimasukan kedalam troli yang sudah dibersikan
5. Sebelum didistribusikan makanan petugas mengecek kem-
bali apakah sudah sesuai dengan diit dan kelas pasien
6. Petugas mulai mendstribusikan ke ruangan pasien sesuai
dengan diit

Unit Terkait 1. Gizi

19
RUMAH PENCUCIAN ALAT
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/011 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama

28 April 2021 dr. Rosita Vivayani

Pengertian Kegiatan membersihkan atau mencuci alat makan pasien dari


sisa makanan pasien

Tujuan Alat makan yang digunakan pasien bersih dari sisa makanan
dan terbatas dari infeksi

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Pand-
uan Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Opera-
sional di Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur 1. Peralatan makan pasien yang sudah dipisahkan dari sisa


makanan direndam terlebih dahulu
2. Peralatan makan dengan penyakit menular dipisahkan
tersendiri dan direndam menggunakan obat disinfektan selama
30 menit
3. Peralatan makan pasien yang sudah direndam, dicuci
dengan menggunakan sabun cuci piring
4. Peralatan makan dibilas menggunakan air mengalir sampai
bersih

20
5. Kemudian peralatan makan ditaruh didalam rak piring lalu
disiram menggunakkan air panas
6. Setelah tiris peralatan makan langsung disimpan kembali
kedalam lemari yang sudah disiapkan

RUMAH PENCUCIAN ALAT


SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791
RSA/SPO/GZ/010 2 2/2

Unit Terkait 1. Gizi

21
RUMAH STANDAR PELAYANAN PETUGAS GIZI
SAKIT
AGUNG
KEPADA PASIEN RAWAT INAP
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan
Telp. 021- 829 4955 No. Dokumen No. Revisi Halaman
Fax. (021) 8305791

RSA/SPO/GZ/011 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama
28 April 2021
dr. Rosita Vivayani

Pengertian Prosedur yang menjelaskan tentang cara pelayanan petugas


gizi terhadap pasien rawat inap

Tujuan Mempermudah pelayanan petugas gizi kepada pasien rawat


inap

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Pand-
uan Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Opera-
sional di Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur 1. Penawaran Menu Sarapan


a. Ketuk Pintu
b. Ucapkan salam, contoh : “ Selamat pagi ibu/bapak,
nama ibu/bapak siapa?, bagaimana keadaan
ibu/bapak?.” Saya Eka dari bagian gizi”. Besok mau
sarapan apa?
c. Ucapkan terima kasih, semoga cepat sembuh ya
ibu/bapak
2. Mengantar Makan Ke Pasien

22
a. Ketuk pintu
b. Ucapkan salam, menanyakan nama pasien
c. Memperkenalkan diri
d. Mempersilakan pasien makan

RUMAH STANDAR PELAYANAN PETUGAS GIZI


SAKIT
AGUNG
KEPADA PASIEN RAWAT INAP
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan
Telp. 021- 829 4955 No. Dokumen No. Revisi Halaman
Fax. (021) 8305791

RSA/SPO/GZ/011 2 2/2

Prosedur e. Memberikan edukasi ke pasien agar pasien mau makan


3. Mengambil Alat Makan
a. Ketuk pintu
b. Ucapkan salam, memperkenalkan diri kembali
c. Setelah itu baru alat makan bekas pasien diberesken
d. Tanyakan kepada pasien jika makan pasien belum
dimakan dan kemabli diberikan edukasi
e. Ucapkan terima kasih dan ucapkan semoga cepat
sembuh

Unit Terkait 1. Gizi

23
RUMAH MEMBERSIKAN BLENDER
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan
Telp. 021- 829 4955 No. Dokumen No. Revisi Halaman
Fax. (021) 8305791

RSA/SPO/GZ/012 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama
28 April 2021
dr. Rosita Vivayani

Pengertian Prosedur untuk menjaga blender di unit gizi

Tujuan Agar dapatt membantu menunjang pelayanan pasien

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Panduan
Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Operasional di
Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur 1. Bersihkan big container glass dan small container glass


dengan sabun
2. Kemudian bilas sampai bersih

Unit Terkait 1. Gizi

24
RUMAH PENGGUNAAN BLENDER
SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan
Telp. 021- 829 4955
Fax. (021) 8305791

No. Dokumen No. Revisi Halaman

RSA/SPO/GZ/013 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama
28 April 2021
dr. Rosita Vivayani

Pengertian Untuk memperlancar pemenuhan kebutuhan pemberian


makanan dan minuman kepada pasien

Tujuan Agar dapat terpenuhi kebutuhan pasien

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Pand-
uan Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Opera-
sional di Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

Prosedur 1. Pastikan mesin dalam keadaan switch “OFF”


2. Masukan bahan kedalam Big Container
3. Tutup Big Countainer dan letakkan diatas mesin
4. Alirkan Listrik, tekan tombol switch “ON”

25
5. Selesaikan memblender, tekan switch “OFF” dan putuskan
aliran listrik

Unit Terkait 1. Gizi

RUMAH PEMBERSIHAN LEMARI ES


SAKIT
AGUNG
Jl. Sultan Agung No. 67
Manggarai, Jakarta Selatan
Telp. 021- 829 4955 No. Dokumen No. Revisi Halaman
Fax. (021) 8305791

RSA/SPO/GZ/014 2 1/2

Standar Prosedur Tanggal Terbit Ditetapkan


Operasional Direktur Utama

28 April 2021 dr. Rosita Vivayani

Pengertian Prosedur yang menjelaskan tentang cara membersihkan lemari


es

Tujuan Mempermudah petugas gizi untuk membersihkan lemari es

Kebijakan 1. Keputusan Direktur Rumah Sakit Agung nomor : Skep/


1156/RSA/IV/2021 tanggal 12 April 2021 Tentang Pand-
uan Penyusunan Penyusunan Standar Prosedur Opera-
sional di Rumah Sakit Agung
2. Keputusan Direktur tentang Pedoman Gizi Rumah Sakit
Agung

26
Prosedur 1. Suhu tempat harus betul-betul sesuai dengan keperluan
bahan makanan, agar tidak menjadi rusak.
2. Pengecekkan terhadap suhu dilakukan dua kali sehari dan
pembersihan lemari es/ruangan pendingin harus dilakukan
setiap hari
3. Pencairan es pada lemari es harus sdegra dilakukan setelah
terjadi pengerasan. Pada bongkahan berbagai tipe lemari es
tertentu pencairan terdapat alat otomatis di dalam alat
pendingin
4. Semua bahan makanan yang akan disimpan didalam lemari
es sebaikknya ditempatkan di container kecil sesuai dengan
jenis dan bahan makanan

Unit Terkait 1. Gizi

27

Anda mungkin juga menyukai