Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN KUNJUNGAN EDUKASI

III IKHLAS

LILI ROMAITO, S.Pd


Wali Kelas III IKHLAS

SDIT AL IZZAH
Tahun Ajaran 2017/2018
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur dipanjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan nikmat Iman, Islam, kesehatan dan
melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya, sehingga penyusunan “Laporan Kunjungan Edukasi Kebun
Sayur Mukhlis” ini dapat terselesaikan dengan baik tanpa kendala. Adapun penyusunan Laporan Kunjungan
Edukasi ini berdasarkan data-data yang diperoleh selama melakukan kunjungan dan data-data dari
keterangan pembimbing.

Kegiatan kunjungan edukasi ini merupakan salah satu program yang bertujuan untuk meningkatkan
pemahaman dan wawasan yang berkaitan dengan materi pembelajaran yang secara langsung dapat diamati di
lapangan. Oleh karena itu, disusunkanlah “Laporan Kunjungan Edukasi Kebun Sayur Mukhlis”

Akhirnya, penyusun berharap “Laporan Kunjungan Edukasi Kebun Sayur Mukhlis” bermanfaat bagi
pembaca.
LAPORAN KEGIATAN

A. Latar Belakang

Pendidikan sangat penting untuk setiap orang karena pendidikan itu sendiri menyangkut masa depan serta
merupakan upaya untuk mencerdaskan anak bangsa. Untuk meningkatkan pengetahuan dan wawasan siswa,
maka siswa diharapkan memiliki pengetahuan yang tidak hanya didapatkan dari sekolah namun juga
pengalaman belajar dari luar sekolah, seperti Bandara, lembaga penelitian, pusat peragaan IPTEK, museum,
dan sebagainya.

Pengalaman belajar melalui kunjungan edukasi menjadi penting, agar siswa memahami berbagai
peristiwa/percobaan/eksperimen/sejarah yang secara nyata dapat dilihat atau dipraktekan di lapangan. Oleh
karena itu, diselenggarakanlah kunjungan edukasi SDIT AL IZZAH DUMAI yang merupakan upaya
meningkatkan motivasi peserta untuk menggali lebih dalam ilmu pengetahuan dan wawasan.

B. Tujuan Kunjungan

1. Menambah wawasan dan meningkatkan pengetahuan.


2. Memberikan motivasi baru kepada siswa terutama dalam belajar.
3. Melihat secara langsung proses produksi dari awal hingga akhir.

C. Manfaat Kunjungan

1. Meningkatkan ketaqwaan atas ciptaan Allah SWT.


2. Menambah dan meningkatkan wawasan tentang alat transportasi Bandara.
3. Memberikan kesempatan kepada siswa untuk mendapatkan pengalaman baru yang bersifat langsung.

D. Waktu dan Tempat


Kegiatan ini dilakukan pada hari Sabtu 13 Februari 2018 pada pukul 08.00-12.00 WIB. Tempat
kunjungan Bandara Pinang Kampai Dumai.

E. Laporan Keuangan

No Uraian Kebutuhan Biaya

1 Transportasi (Angkot) Rp 200.000

2 Biaya Masuk Rp 50.000


2.000/anak
2.000 x 25

Total Rp 250.000
F. SUSUNAN ACARA BANDARA PINANG KAMPAI

Waktu Kegiatan Detail Acara

Kegiatan rutin sekolah


07.15-07.30 Shalat dhuha
Memberikan pengarahan tentang tata tertib
07.30-08.00 Berbaris dilapangan sekolah kunjungan

Bercerita dan Bersenda gurau dalam Angkot


08.00-08.30 Perjalanan menuju Bandara
Menciptakan kebersamaan
08.30-09.30 Sarapan Bersama
Memberikan pengarahan tentang tata tertib
Pengarahan dari Petugas
09.30-10.00 didalam Bandara
Bandara
1. Penjelasan tentang Proses pesawat landas,
dan terbang
2. Melihat secara langsung pesawat landas dan
terbang
3. Penjelasan mengenai jenis jenis pekerjaan
yang ada di Bandara dan tugas-tugas nya.
Memasuki Area Landasan
10.00-11.30 Seperti pilot, pramugari, security, dan
Pesawat
sebagainya
4. Penjelasan tentang barang-barang yang
diperbolehkan dibawa ke dalam pesawat
5. Penjelasan tentang bahasa-bahasa istilah
dalam Bandara, seperti take in dan take off

Perjalanan pulang menuju  Istirahat didalam oplet sambil membahas


11.30-12.00
Sekolah tentang keseruan di Bandara
12.00-13.00 ISHOMA Kembali melaksanankan kegiatan rutin sekolah

Dokumentasi Kegiatan
Keberangkatan

Pengarahan dari Petugas Bandara

Menunggu Pesawat datang


Pesawat Mendarat

Penutupan Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai