Anda di halaman 1dari 49

BAB 1.

PENGANTAR
AKUNTANSI DAN BISNIS
Whereson Siringoringo, SE., M.Ak
President university
ACCOUNTING (Indonesia Adaptation, 4Th Edition, buku 1 & 2),
Warren/Ersa Tri Wahyuni
Sifat Dasar Bisnis dan Akuntansi

Mengubah sumber daya yang dimiliki


Bisnis menjadi barang atau jasa yang akan
digunakan oleh konsumen

Tujuan • Untuk memperoleh Profit


Bisnis • Profit = Sales — Expenses
Jenis-Jenis Bisnis

Menyediakan jasa
Jasa

Membeli produk dan


Perusahaan
menjual langsung ke
Dagang konsumen

Perusahaan Mengubah bahan baku


Manufaktur menjadi produk
Peran Akuntansi dalam Proses Bisnis
Akuntansi merupakan sebuah system informasi yang menyediakan laporan tentang
kegiatan ekonomi dan kondisi bisnis kepada para pengguna laporan

Internal Eksternal

1. Pengguna

5. Buat laporan
akuntansi
2. Memahami informasi
yang dibutuhkan
pengguna

4. Lakukan
pencatatan data saskarikatur2011.blogspot.com

ekonomi

3. Desain System
Akuntansi
Peran Etika dalam Akuntansi dan Bisnis

Tujuan dari akuntansi adalah untuk menyediakan


informasi yang relevan dan tepat waktu kepada para
pengguna dalam mengambil keputusan

Etika adalah prinsip moral yang memandu perilaku


individu.
Peran Etika dalam Akuntansi dan Bisnis
Standar Akuntansi Keuangan
• Akuntan keuangan mengikuti Standar Akuntansi Keuangan (SAK)
Indonesia dalam menyusun laporan.
• Tujuannya adalah untuk memungkinkan investor dan pengguna
lain membandingkan satu perusahaan dengan perusahaan
lainnya.
Dewan Standar
• Mengembangkan standar akuntansi di Indonesia
Akuntansi Keuangan • Mengadopsi IASB
(DSAK)

International
• Menerbitkan International Financial Reporting
Accounting Standard Standards (IFRSs)
Boards (IASB)
Konsep Entitas Bisnis
• Bisnis adalah entitas yang terpisah dari pemiliknya, kreditur, dan pemangku
kepentingan lainnya
• Aktivitas binis harus dicatat secara terpisah dari aktivitas pemiliknya, kreditor,
dan entitas bisnis lainnya.
Konsep Nilai (cost)

• Konsep Biaya
Jumlah suatu pos laporan keuangan dicatat sebesar biaya perolehannya
• Konsep Objektivitas
Nilai (nominal) yang dicatat harus sesuai dengan bukti yang objektif
• Konsep satuan ukuran
Data ekonomis harus dicatat dalam satuan mata uang, misalnya dalam
Rupiah.
Konsep Nilai (cost)
Contoh Penerapan Konsep Biaya; dalam hal harga
Tanah

Harga beli 20 Fen


2014 = Rp 150
Harga juta
penawaran Estimasi harga
Salemba pada 31 jual 31 Des 2015
Jan 2014 = Rp = Rp 220 juta
140 juta

Pada nilai
Nilai jual sesuai
Harga katalog berapakah
NJOP, 31 Des
penjual 1 Jan 14 tanah
2105 = Rp 190
= Rp 160 juta tersebut
juta
akan dicatat?
Persamaan Dasar Akuntansi

Assets adalah Sumber daya yang dimiliki oleh entitas bisnis


Contoh:
Current Assets: Investment: Fixed Assets: Intangible Assets:
 Cash  Share Investment  Land  Copyrights
 Accounts  Bonds Investment  Equipment  Goodwill
Receivable  dll  Buildings  Patents
 Interest Receivable  dll  dll
 Inventory
 Supplies
 Prepaid expense
 dll
Persamaan Dasar Akuntansi

Liabilities adalah klaim atas asset oleh Kreditor


Contoh:
Current Liabilities:
 Accounts Payable Long-Term Liabilities:
 Notes Payable  Notes Payable
 Unearned Revenue  Bonds Payable
 Expense Payable  Mortgage Payable
 Salaries Payable  dll
 Interest Payable
 Income Taxes Payable
 Dividend Payable
 dll
Persamaan Dasar Akuntansi

Owner’s Equities adalah klaim atas asset oleh Pemilik


Contoh:
 Owners’ Capital
 Share Capital – Preferences
 Share Capital – Ordinary
 Share Premium – Preferences
 Share Premium – Ordinary
 Treasury Share
 Retained Earnings
 Income Summary
 Dividends
 dll
Persamaan Dasar Akuntansi

Revenue adalah kenaikan asset dan ekuitas yang


diperoleh oleh entitas bisnis dari jasa atau barang yang
diserahkan kepada konsumen.

Contoh:
 Service Revenue
 Sales Revenue
 Interest Revenue
 Gain
 dll
Persamaan Dasar Akuntansi

Expenses adalah pengorbanan sumber daya entitas


bisnis (asset) dalam rangka memperoleh penghasilan.
Contoh:
 Cost of Goods Sold
 Salaries Expense
 Depreciation Expense
 Interest Expense
 Insurance Expense
 Supplies Expense
 Utilities Expense
 dll
Persamaan Dasar Akuntansi

• Tn. Amir adalah owner dari “SmartTax”, yaitu perusahaan yang


bergerak di bidang jasa konsultan pajak.
• Pada akhir peiode akuntansi, 31 Desember 2018, SmartTax
memiliki Asset sebesar $800,000 dan liabilities sebesar $350,000.
• Dengan menggunakan persamaan dasar akuntansi, hitunglah:
a. Owner’s equity pe tanggal 31 Desember 2018.
b. Owner’s equity per 31 Desember 2019, dengan asumsi bahwa selama
tahun 2019, nilai asset bertambah sebesar $130,000 dan liabilities
berkurang sebesar $25,000.
Transaksi Bisnis dan Persamaan Akuntansi

Transaksi bisnis adalah aktivitas atau kondisi ekonomi


yang secara langsung mengubah kondisi keuangan
entitas atau secara langsung mempengaruhi hasil
operasionalnya, misalnya membayar tagihan bulanan.

Semua transaksi bisnis dapat dinyatakan dengan


perubahan pada elemen dalam persamaan akuntansi.
Contoh 1
Analisis Transaksi
Transaksi (1). Tanggal 1 Juli 2019, Tuan Amir mendirikan SmartTax,
bisnis yang bergerak di bidang jasa konsultasi pajak, memulai usahanya
dengan menanamkan modalnya sebesar $10,000 tunai.

SmartTax
$10.000

Mengakui modal Tn Amir


Contoh 1
Analisis Transaksi
Transaksi (2). Tangal 25 Juli 2019, Dibayarkan sewa kantor untuk bulan
Juli 2019 sebesar $ 800.
SmartTax
Menyewakan Kantor

$ 800
Contoh 1
Analisis Transaksi
Transaksi (3). Tangal 25 Juli 2019, Dibeli peralatan kantor sebesar $ 3,000 secara
kredit.
SmartTax
Peralatan kantor

Pengakuan Utang
Contoh 1
Analisis Transaksi

Transaksi (4). SmartTax menerima pembayaran dari JAK Corp secara tunai sebesar
$1,500 atas jasa konsultasi yang sudah selesai dilakukan.
Contoh 1
Analisis Transaksi

Transaksi (5). SmartTax memperoleh pinjaman dari OTC Bank sebesar $700 dengan
menerbitkan surat hutang.
Contoh 1
Analisis Transaksi

Transaksi (6). SmartTax memberikan konsultasi pajak kepada GPS Corp, dan
mengirimkan tagihan atas jasa tersebut sebesar $2,000.
Contoh 1
Analisis Transaksi

Transaksi (7). Dibayarkan Biaya Bulanan, diantaranya Biaya Gaji $500; Biaya Utilitas
$300; Dan Biaya Iklan $100.
Contoh 2

Asumsikan pada tanggal 1 November 2019, Tn. Harris memulai usaha yang
diberi nama SmartTax, yaitu usaha yang bergerak dalam bidang jasa konsultasi
pajak dan pengurusan pajak.
Setiap transaksi selama bulan pertama kegiatan operasi dijelaskan di slide
berikut.
Kemudian pengaruh setiap transaksi pada persamaan akuntansi diperlakukan.
Transaksi A

1 Nov 2019
Tn Harris membukan rekening di bank dengan setoran
awal Rp25.000.000 atas nama SmartTax.
Transaksi B

5 Nov. 2019
SmartTax membayarkan uang sebesar
Rp20.000.000 untuk pembelian tanah.
Transaksi C

10 Nov. 2019
SmartTax membeli bahan habis pakai sebesar
Rp1.350.000 dan berjanji untuk membayar pemasok
dalam waktu dekat.
Transaksi D

18 Nov 2019
SmartTax menerima Rp7.500.000 secara tunai
atas penyediaan jasa kepada Bpk Tristan.
Transaksi E

30 Nov 2019
SmartTax membayar berbagai beban berikut ini di bulan
November : gaji, Rp2.125.000; sewa, Rp800.000; utilitas,
Rp450.000; and beban lain-lain, Rp275.000.
Analisis Transaksi E

• Aset yang digunakan dalam proses


Beban memperoleh pendapatan

Contoh • Bahan habis pakai, pembayaran gaji


karyawan, utilitas, dan layananya lainnya
Beban
Beban lain- • Sejumlah kecil yang yang dibayarkan
untuk barang-barang seperti perangko,
lain kopi, dan koran.
Transaksi F

30 Nov 2019
SmartTax membayar Rp950.000 atas
kewajibannya pada kreditur
Analisis Transaksi F

• Membayar hutang berbeda dengan membayar beban

Membayar beban Membayar utang


mengurangi mengurangi
ekuitas pemilk jumlah liabilitas
Transaksi G
30 Nov 2019
Tn. Harris menghitung sisa asset pada akun
office supplies di akhir bulan
adalah sebesar Rp 550,000.
Transaksi H
30 Nov 2019
Tn. Harris menarik tunai Rp2.000.000 dari
SmartTax untuk keperluan pribadi.
Analisis Transaksi H

Transaksi ini adalah kebalikan dari investasi bisnis yang


dilakukan oleh pemilik.

Penarikan oleh pemilik (withdrawals) bukan beban


karena tidak mencerminkan aset atau jasa yang
digunakan dalam perolehan pendapatan.

Penarikan oleh pemilik adalah pengembalian modal


kepada pemilik.
Jenis Transaksi yang Mempengaruhi
Ekuitas Pemilik

Ekuitas Pemilik

Jenis-Jenis
Transaksi
Investasi Prive Pendapatan Beban
oleh pemilik (Penarikan)
oleh pemilik

Laba berish
(Rugi bersih)
Summary

1. Pengaruh dari setiap transaksi adalah kenaikan atau


penurunan dari satu atau lebih elemen persamaan
akuntansi.
2. Kedua sisi persamaan akuntansi ”HARUS” selalu sama.
3. Ekuitas pemilik bertambah dengan jumlah yang
diinvestasikan oleh pemilik dan berkurang dengan
penarikan oleh pemilik. Selain itu, ekuitas pemilik
bertambah melalui pendapatan dan berkurang melalui
biaya.
Financial Statement

Setelah transaksi dicatat dan diringkas, laporan disiapkan


untuk pengguna. Laporan akuntansi yang memberikan
informasi ini disebut Financial Statement.

Statement Statement Statement


Income
of Owner’s of Financial of Cash
Statement
Equity Position Flow
Financial Statement

Financial Statement:
Financial Statement

Seluruh Laporan Keuangan diidenifikasi dengan nama


perusahaan, judul laporan keuangan, dan tanggal atau
periode waktu.

Data yang disajikan dalam Laporan Laba Rugi, Laporan


Perubahan Ekuitas, dan Laporan Arus Kas adalah untuk
periode waktu tertentu.

Data yang disajikan dalam Laporan Posisi Keuangan


adalah untuk tanggal tertentu.
Income Statement
• Income Statement menyajikan:
Revenue, dan,
Expenses
Untuk suatu periode waktu tertentu, berdasarkan
konsep penyandingan (Matching cost with
revenue).
• Konsep ini diterapkan dengan menyandingkan beban
dan pendapatan yang dihasilkan dalam periode
terjadinya beban tersebut.
Income Statement

Net
Revenue
> Expenses = Income

Atau

Revenue
< Expenses = Net Loss
Statement of Owner’s Equity

• Menyajikan perubahan dalam ekuitas pemilik untuk suatu periode waktu


tertentu.
• Dibuat setelah Laporan Laba Rugi karena laba bersih atau rugi bersih harus
dilaporkan dalam laporan ini
• Menghubungkan antara Laporan Laba Rugi dan Laporan Posisi Keuangan.
Statement of Owner’s Equity
Tiga jenis transaksi yang mempengaruhi Ekuitas selama bulan
November:

Investasi Awal Laba Bersih


Rp 25.000.000 Rp 3.050.000

Penarikan
Rp 2.000.000
Statement of Financial Position

• Menyajikan Asset, Liabilitas dan Owner’s Equity


• Laporan Posisi Keuangan (Statement of Fianancial
Position)
melaporkan Aset dengan urutan berdasarkan seberapa cepat
aset tersebut dapat dirubah menjadi kas atau digunakan
dalam kegiatan operasi.
• Kas disajikan pertama kali, diikuti oleh piutang usaha, bahan
habis pakai, asuransi dibayar dimuka, dan aset lain-lain. Aset
yang sifatnya jangka panjang atau permanen seperti aset tetap
disajikan berikutnya.
• Liabilities disajikan berdasarkan tanggal jatuh temponya
Cash Flows Statement

Aktivitas Aktivitas Aktivitas


Operasi Investasi Pendapatan
Melaporkan
Melaporkan
Ringkasan transaksi kas
transaksi
penerimaan yang terkait
pembelian
dan dengan
dan penjuala
pembayaran investasi oleh
aset
kas dari pemilik,
permanen
aktivitas pinjaman, dan
atau aset
operasi penarikan kas
tetap
oleh pemilik
Keterkaitan Antar Laporan Keuangan

Income Statement

Owner’s Equity Statement


• Laporan Keuangan
disiapkan dengan urutan
yang baku karena
Statement of Financial
Position laporan keuangan saling
terkait satu sama lain.
Cash Flows Statement
Tugas, cek di ecampus….
End of Chapter

Anda mungkin juga menyukai