Anda di halaman 1dari 1

 

 
 
 
 
 
3 Votes

Mungkin anda pernah mengalami ketika mencolokkan flash disk ke komputer, flash disknya
bisa dideteksi namun tak bisa dibuka atau dibaca. Ketika anda ingin memformat malah tak
bisa.
Nah, tips berikut adalah cara memperbaiki flash disk rusak atau tak bisa diformat. Cara ini
sudah saya coba dan berhasil.
Berikut langkah langkah yang harus anda lakukan:
1. Klik start – Run
2. Lalu ketik “compmgmt.msc” tanpa spasi, tekan enter.
3. Pada bagian storage, buka disk management.
4. Normalnya flash disk anda akan terdeteksi.
5. Anda klik kanan, trus pilih create partition.
6. Klik kanan lagi, pilih format. Selesai.

Anda mungkin juga menyukai