Anda di halaman 1dari 3

“DOSENKU INSPIRASIKU”

Dosen : M. Sontang Sihotang, S.Si,M.Si


Mata Kuliah : Filsafat Sains dan Teknoloogi

Disusun Oleh :
Nama : Muhammad Akbar Ramadhan Tanjung
Nim : 0701163110
Prodi : Ilmu Komputer 3/ Sem V

FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI


UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUMATERA UTARA
MEDAN, 2018
“DOSENKU INSPIRASIKU”
Profil Sekilas :
Nama : . M. Sontang Sihotang, S.Si,M.Si
Agama : Islam
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Asal : Kota Lampung
Pekerjaan : Dosen

Diatas adalah profil singkat dari dosen pembimbing saya pada mata kuliah “Filsafat
Sains dan teknologi”, seperti judul yang saya buat diatas saya akan membahas tentang
“Dosenku Inspirasiku”. Sebelumnya saya akan membahas arti dari kata inspirasi atau yang
biasa disebut ilham, artinya adalah suatu proses yang mendorong manusia atau merangsang
pikiran manusia untuk melakukan suatu tindakan, terutama untuk melakukan tindakan yang
berhubungan dengan sesuatu yang kreatif. Inspirasi ini biasanya dirangsang untuk melakukan
tindakan setelah kita melihat, mendengar atau merasakan sesuatu yang ada di sekitar kita,
terutama sesuatu yang menyentuh.
Berikut ini saya akan lampirkan puisi dengan tema dosen :

Terima Kasih Atas Kehadiranmu,Dosenku.


Edited by : Akbar Ramadhan Tanjung



Biarkan Langit Menjadi Gurumu

Kamu Akan Belajar Bagaimanauntuk Menjadi Lebih Baik

Biarkan Bulan Menjadi Gurumu

Kamu Akan Belajar Bagaimanacara Untuk Mencintai

Biarkan Matahari Menjadi Gurumu

Kamu Akan Belajar Bagaimana Menjadi Lebih Berarti.

Namun,Biarkan Kamu Menjadi Sumber Ilmuku


Aku Akan Belajar Bahwa Bermaknanya Dirimu Untukku

Andai Kata Matahari Tiada

Dunia Akan Beku Dan Bisu

Pelangi Tiada Akan Pernah Terpancar

Kehidupan Tiada Akan Pernah Terlaksana

Disaat Titik Kegalauan Menghampiri

Terlihat Setitik Cahaya Yang Kami Cari

Yang Nampak Dari Sudut-Sudut Bibirmu

Dan Gerak-Gerik Tubuhmu

Engkau Sinari Jalan-Jalan Kami Yang Buntu

Yang Hampir Menjerumuskan Masa Sepan Kami

Engkau Terangi Kami Dengan Lentera Ilmu Mu

Yang Tiada Akan Pernah Sirna Di Terpa Angin Usia

Kasih Sayang, Pengorbanan, Dan Perjuanganmu,Membuatku Ingin Sepertimu

Satu Katamu Membawa Seribu Kesempatan,Satu Senyummu Memberi Sejuta

Kenangan.

Nasihatmu Adalah Peringatan, Doamu Memberikan Sebuah Harapan.

Terima Kasih Atas Kehadiranmu Di Tempatku, Dikelasku Dan Dibenakku.

Masa Depanku Yang Cerah Nanti, Adalah Doamu Dulu.



*Puisi diatas merupakan kutipan dari beberapa puisi

Anda mungkin juga menyukai