Anda di halaman 1dari 5

Nomor : 258/SOP/2017

Revisi ke : 00
Berlaku Tgl : 24 Maret 2017

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR


PEMBERIAN OKSIGEN DENGAN NASAL KANUL

Diperiksa Oleh : Disahkan :


Penanggung Jawab Mutu Kepala UPTD Puskesmas Plosoklaten

dr. Fari Tedy Rahardian drg. Dyah Arifianti


NIP. 19800317 200604 1 012 NIP. 19800104 200701 2 004

PEMERINTAH KABUPATEN KEDIRI


DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PLOSOKLATEN
Jl. Raya Brenggolo No. 204 Kec. Plosoklaten 64175
 (0354)3101970 Email: uptdpkmplosoklaten@gmail.com
KEDIRI
PEMBERIAN OKSIGEN DENGAN NASAL
KANUL
No. Dokumen : 258/SOP/2017
No. Revisi : 00
SOP
Tgl. Terbit : 24 Maret 2017
Halaman : 1-2

UPTD
PUSKESMAS
drg. Dyah Arifianti
PLOSOKLATEN NIP. 19800104 200701 2 004

1.Pengertian Melakukan penghisapan lendir di jalan nafas


2. Tujuan 2.1 Mengeluarkan secret/cairan pada jalan nafas
2.2 Pelanggan yang tidak mampu mengeluarkan lendir sendiri
3.Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Plosoklaten
Nomor : 188/74.P-VII/418.25.3.66/2017 Tentang Pelayanan Klinis UPTD
Puskesmas Plosoklaten
4.Referensi Pedoman Internal Pelayanan Ruang Tindakan UPTD Puskesmas
Plosoklaten
5.Alat dan 5.1 Bak instrumen berisi: pinset anatomi
bahan
5.2 kasa secukupnya
5.3 NaCl atau air matang
5.4 Canule suction
5.5 Perlak dan pengalas
5.6 Mesin suction
5.7 Kertas tisu
6.Prosedur 6.1 Petugas menjelaskan kepada Pelanggan atau keluarga tentang
prosedur yag akan di lakukan
6.2 Petugas mengisi inform concent
6.3 Petugas mencuci tangan sebelum melakukan prosedur tindakan dan
menggunakan APD
6.4 Petugas menilai status oksigenasi
6.5 Petugas menentukan kebutuhan oksigen
6.6 Petugas memasang nasal kanul ke sumber oksigen
6.7 Petugas mengatur aliran oksigen sesuai kebutuhan Pelanggan
6.8 Petugas memasang nasal kanul ke Pelanggan
6.9 Petugas mengefektifan pemberian oksigen
7.Diagram Alir

Menjelaskan pada Pelanggan


/keluarga prosedur yang akan di
lakukan
Mengisi informed

mencuci tangan dan menggunakan APD

Nilai status
oksigenasi

Tentukan kebutuhan
oksigen

Pasang nasal kanul ke


sumber oksigen

Atur aliran oksigen sesuai


kebutuhan Pelanggan

Pantau kefektifan
pemberian oksigen

8.Hal-hal yang Sterilisasi alat dan ketepatan dalam Pemasangan serta pemberian Dosis
Oksigen
harus
diperhatikan

9.Unit terkait Ruang Tindakan/UGD


10. Dokumen 10.1 Rekam Medis
terkait
10.2 Informed Concent
11. Rekaman
historis
perubahan

No. Yang dirubah Isi perubahan Tgl. Mulai


diberlakukan

PEMBERIAN OKSIGEN DENGAN NASAL


KANUL
No. Dokumen : 258/DT/2017

DAFTAR No. Revisi : 00


TILIK Tgl. Terbit : 24 Maret 2017

Halaman : 1-1

UPTD
PUSKESMAS drg. Dyah Arifianti
PLOSOKLATEN NIP. 19800104 200701 2 004

Unit : …………………………………………………………
Nama Petugas : …………………………………………………………
Tanggal Pelaksanaan : …………………………………………………………

No Kegiatan Ya Tidak

1. Apakah Petugas menjelaskan kepada Pelanggan atau


keuarga Pelanggan tentang prosedur yang akan di
lakukan?
2. Apakah Petugas mengisi indform concent?
3. Apakah Petugas mencuci tangan dan menggunkan APD?
4. Apakah Petugas Nilai status oksigenasi?
5. Apakah Petugas menentukan kebutuhan oksigen?
6. Apakah Petugas memasang nasal kanul ke sumber oksigen?
7. Apakah Petugas mengatur aliran oksigen sesuai kebutuhan
Pelanggan?
8. Apakah Petugas memasang nasal kanul ke Pelanggan)?
9. Apakah Petugas memantau kefektifan pemberian oksigen?

CR : …………………………%.
Kediri,………………………….
Auditie Pelaksana / Auditor

(……………………..) (……………………..)

Anda mungkin juga menyukai