Anda di halaman 1dari 4

No.

Kode :
No. Revisi :
Tanggal Berlaku :

Elemen :

SOP

PENGUKURAN LINGKAR LENGAN ATAS (LILA)

Diberikan kepada :
No. Copy Dokumen :
Tanggal Pemberian :

Disahkan oleh Diperiksa oleh


Kepala Puskesmas Padasuka Ketua Tim Manajemen Mutu
Puskesmas Padasuka

Maya Rosmayati Dr. Gina Rahadiana

NIP. 19621122 19803 2 006 NIP. 19810416 200903 2 004


PENGUKURAN LINGKAR LENGAN ATAS
(LILA)
No. Dokumen
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2
Maya Rosmayati,SKM.MM
PUSKESMAS PADASUKA
NIP. 196211221984032006
1. Pengertian Suatu tindakan pemeriksaan melalui pengukuran jaringan otot dan
lapisan lemak bawah kulit yang dilakukan pada pertengahan antara
pangkal lengan atas dan ujung siku dalam ukuran sentimeter
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melakukan pemeriksaan lingkar lengan atas (LILA)

3. Kebijakan

4. Referensi 1. Cunningham, F.Gary, 2013 Obstetri Williams, edisi 23, Vol. I,


Penerbit buku kedokteran EGC, Jakarta
2. Kementrian Kesehatan RI, WHO (2013), Buku Saku Pelayanan
Kesehatan Dasar dan Rujukan Untuk Tenaga Kesehatan, Kementrian
Kesehatan RI, Jakarta
5. Prosedur/Langkah- A. Persiapan
langkah 1. Alat Tulis
2. Pita LILA/ Metlin
B. Pelaksanaan
1. Mencuci Tangan memakai sabun dengan air mengalir
2. Memakai APD ( Apron, Penutup kepala, Masker, Sarung tangan)
3. Memberitahukan tindakan yang akan dilakukan
4. Tetapkan posisi bahu dan siku. Lengan yang diukur adalah
lengan kiri. Lengan harus dalam posisi bebas, lengan baju dan
otot lengan tidak dalam keadaan tegang atau kencang.
5. Letakan pita antara bahu dan siku
6. Tentukan titik tengah lengan
7. Lingkarkan pita pada tengah lengan,
8. Pita jangan terlalu ketat dan jangan terlalu longgar,
9. Baca angka pada batas lingkaran. (jika lila <23,5 cm maka ibu
mengalami KEK)
C. Evaluasi
1. Memberitahukan hasil pemeriksaan
2. Catat hasil pemeriksan
6. Bagan Alir
Cuci tangan, Tetapkan posisi bahu Letakan pita lila antara
pakai APD dan siku bahu dan siku,

Lingkarkan pita pada Tentukan titik tengah


tengah lengan lengan

Baca angka pada


batasan lingkaran

7. Unit Terkait KIA

8.Dokumen terkait 1. Kartu ibu


2. Kohort ibu
3. Buku KMS
PEMERINTAH KABUPATEN SUMEDANG
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PADASUKA
Jln.Raya Padasuka No.131 Sumedang Utara 5352
Email :pkmpadasukasmd@gamil.com

Unit : ................................................................................................

Nama Petugas : ................................................................................................

Tanggal Pelaksanaan : .................................................................................................

No Kegiatan Ya Tidak

Anda mungkin juga menyukai