Anda di halaman 1dari 7

SHORT CASE

GERONTIK
KOMUNITAS DI DESA
KEDUNGGEDE

Disusun Oleh:
Nama : Hauzan Fadhil

NIM : 2211040132

Kelompok : 29

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
2022
Sistem Endokrin

Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Praktek professional, etis, legal, dan peka budaya perawatan dan
manajemen asuhan keperawatan pengembangan profesional
Tinjauan 2 Kognitif
Procedural knowledge
Afektif knowledge
Tinjauan 3 Maternitas/ Anak/ KMB/
Maternitas/ Anak/ Jiwa/ Keluarga/ Gerontik/ Manajemen/ Gadar/
Komunitas
Tinjauan 4 Pengkajian/ penentuan diagnosis/ perencanaan/ implementasi/ evaluasi
Tinjauan 5 Promotif/ preventif/ kuratif/ rehabilitatif
Tinjauan 6 Oksigenasi/ cairan & elektrolit/ nutrisi/ aman dan nyaman/ eliminasi/
aktivitas dan istirahat/ psikososial/ komunikasi/ seksual/ nilai dan
keyakinan/ belajar
Tinjauan 7 Pernapasan/ Jantung, pembuluh darah, dan system limfatik/
pencernaan dan hepatobilier/ saraf dan perilaku/ endokrin dan
metabolisme/ muskuloskeletal/ ginjal dan saluran kemih/ reproduksi/
integument/ darah dan sistem kekebalan imun / penginderaan/
Kesehatan mental /
pelayanan kesehatan
Kasus Vignete
Ny.H usia 60 tahun mempunyai penyakit diabetes militus sejak 3 tahun yang lalu, pasien
mengatakan badannya merasa pegal-pegal, lemas, dan kaki kesemutan. Klien mengatakan
sudah 3 bulan tidak pernah kontrol ke RS dan tidak lagi meminum obat yang biasanya di
konsumsi. Pasien juga mengatakan tidak ada pantangan makanan. Pasien mengtakan
makan 1x/hari karena tidak nafsu makan, sering meminum air es dan minuman
kemasan. TD :
110/80 mmHg, N : 56x/menit, RR : 22x/menit.
Pertanyaan soal
Apakah diagnosa keperawatan yang tepat berdasarkan kasus diatas?
Pilihan Jawaban
A. Intoleransi aktivitas
B. Defisit pengetahuan
C. Defisit nutrisi
D. Ketidakstabilan kadar glukosa darah
E. Nyeri akut
Kunci Jawaban : E
Referensi : (Patricia, 2021) (Rusdi, 2021)
Nama Pembuat : Hauzan Fadhil
Institusi/bagian : Universitas Muhammadiyah Purwokerto/Keperawatan Gerontik
Komunitas
Sistem Kardiovaskuler

Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Praktek professional, etis, legal, dan peka budaya perawatan dan
manajemen asuhan keperawatan pengembangan profesional
Tinjauan 2 Kognitif
Procedural knowledge
Afektif knowledge
Tinjauan 3 Maternitas/ Anak/ KMB/
Maternitas/ Anak/ Jiwa/ Keluarga/ Gerontik/ Manajemen/ Gadar/
Komunitas
Tinjauan 4 Pengkajian/ penentuan diagnosis/ perencanaan/ implementasi/ evaluasi
Tinjauan 5 Promotif/ preventif/ kuratif/ rehabilitatif
Tinjauan 6 Oksigenasi/ cairan & elektrolit/ nutrisi/ aman dan nyaman/ eliminasi/
aktivitas dan istirahat/ psikososial/ komunikasi/ seksual/ nilai dan
keyakinan/ belajar
Tinjauan 7 Pernapasan/ Jantung, pembuluh darah, dan system limfatik/
pencernaan dan hepatobilier/ saraf dan perilaku/ endokrin dan
metabolisme/ muskuloskeletal/ ginjal dan saluran kemih/ reproduksi/
integument/ darah dan sistem kekebalan imun / penginderaan/
Kesehatan mental /
pelayanan kesehatan
Kasus (vignete)
Ny.W usia 65 tahun mempunyai penyakit hipertensi sejak 2 tahun yang lalu, pasien
mengatakan tengkuknya terasa nyeri dan pusing. Sudah beberapa hari ini pasien tidurnya
tidak nyenyak dan sering terbangun di malam hari. Pasien mengatakan tekanan darahnya
memang sudah biasa tinggi dan menganggap tekanan darahnya tinggi karena faktor usia.
TD
: 150/110 mmHg, N : 60x/menit, RR : 22x//menit.
Pertanyaan soal
Apakah dignosa keperawatan prioritas yang tepat pada kasus diatas?
Pilihan Jawaban
A. Defisit nutrisi
B. Nyeri akut
C. Gangguan pola tidur
D. Penurunan curah jantung
E. Defisit pengetahuan
Kunci Jawaban : B
Referensi : (Puspita Sari, 2020) (Tuwaidan, 2021)
Nama Pembuat : Hauzan Fadhil
Institusi/bagian : Universitas Muhammadiyah Purwokerto/Keperawatan Gerontik
Komunitas
Sistem Pernafasan

Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Praktek professional, etis, legal, dan peka budaya perawatan dan
manajemen asuhan keperawatan pengembangan profesional
Tinjauan 2 Kognitif
Procedural knowledge
Afektif knowledge
Tinjauan 3 Maternitas/ Anak/ KMB/
Maternitas/ Anak/ Jiwa/ Keluarga/ Gerontik/ Manajemen/ Gadar/
Komunitas
Tinjauan 4 Pengkajian/ penentuan diagnosis/ perencanaan/ implementasi/ evaluasi
Tinjauan 5 Promotif/ preventif/ kuratif/ rehabilitatif
Tinjauan 6 Oksigenasi/ cairan & elektrolit/ nutrisi/ aman dan nyaman/ eliminasi/
aktivitas dan istirahat/ psikososial/ komunikasi/ seksual/ nilai dan
keyakinan/ belajar
Tinjauan 7 Pernapasan/ Jantung, pembuluh darah, dan system limfatik/
pencernaan dan hepatobilier/ saraf dan perilaku/ endokrin dan
metabolisme/ muskuloskeletal/ ginjal dan saluran kemih/ reproduksi/
integument/ darah dan sistem kekebalan imun / penginderaan/
Kesehatan mental /
pelayanan kesehatan
Kasus (vignete)
Tn.J usia 62 tahun mempunyai penyakit bronkitis sejak 3 tahun yang lalu, pasien
mengatakan dada terasa sesak, lemas dan sedikit pusing. Setiap selesai melakukan aktivitas
pasien merasa nafasnya sangat berat. Pasien juga mengatakan tidak nafsu makan dan hanya
makan beberapa suap saja. Pasien juga mengatakan batuk dan berdahak. Terkadang
dahaknya sulit untuk keluar. Klien mengatakan sudah bosan meminum obat dan ingin
beralih ke obat herbal
saja.
Pertanyaan soal
Apakah implementasi yang anda berikan berdasarkan pengkajian diatas?
Pilihan Jawaban
A. Memonitor asupan nutrisi
B. Memberikan fisioterapi dada
C. Menganjurkan untuk melakukan aktivitas secara bertahap
D. Memonitor asupan cairan
E. Memonitor pola tidur
Kunci Jawaban : B
Referensi : (Pangesti et al., 2020) (Ali et al., 2021)
Nama Pembuat : Hauzan Fadhil
Institusi/bagian : Universitas Muhammadiyah Purwokerto/Keperawatan Gerontik
Komunitas
Sistem Muskuloskeletal

Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Praktek professional, etis, legal, dan peka budaya perawatan dan
manajemen asuhan keperawatan pengembangan profesional
Tinjauan 2 Kognitif
Procedural knowledge
Afektif knowledge
Tinjauan 3 Maternitas/ Anak/ KMB/
Maternitas/ Anak/ Jiwa/ Keluarga/ Gerontik/ Manajemen/ Gadar/
Komunitas
Tinjauan 4 Pengkajian/ penentuan diagnosis/ perencanaan/ implementasi/ evaluasi
Tinjauan 5 Promotif/ preventif/ kuratif/ rehabilitatif
Tinjauan 6 Oksigenasi/ cairan & elektrolit/ nutrisi/ aman dan nyaman/ eliminasi/
aktivitas dan istirahat/ psikososial/ komunikasi/ seksual/ nilai dan
keyakinan/ belajar
Tinjauan 7 Pernapasan/ Jantung, pembuluh darah, dan system limfatik/
pencernaan dan hepatobilier/ saraf dan perilaku/ endokrin dan
metabolisme/ muskuloskeletal/ ginjal dan saluran kemih/ reproduksi/
integument/ darah dan sistem kekebalan imun / penginderaan/
Kesehatan mental /
pelayanan kesehatan
Kasus (vignete)
Ny.A usia 70 tahun mempunyai penyakit asam urat sejak beberapa tahun lalu. Pasien
mengatakan lutut dan kaki terasa nyeri. Pasien mengatakan kakinya terasa nyeri karena
pasien memakan oseng kulit melinjo. Saat kakinya terasa nyeri, pasien tidak bisa tidur
dengan nyenyak dan saat terbangun sampai pagi tidak tidur lagi. Pasien mengatakan jika
terasa nyeri pasien hanya mencoba untuk istirahat dan tidur. TD : 140/100 mmHg, N :
70x/menit, RR : 20x/menit.
Pertanyaan soal
Apakah implementasi yang anda berikan berdasarkan pengkajian diatas?
Pilihan Jawaban
A. Pemberian promosi kesehatan terapi nonfarmakologis untuk mengurangi nyeri
B. Memonitor tekanan darah
C. Manajemen nyeri nafas dalam
D. Mengkaji kualitas nyeri
E. Mengkaji sensasi nyeri non verbal
Kunci Jawaban : A
Referensi : (Jane et al., 2018) (Amalia et al., 2021)
Nama Pembuat : Hauzan Fadhil
Institusi/bagian : Universitas Muhammadiyah Purwokerto/Keperawatan Gerontik
Komunitas
Sistem Penginderaan

Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Praktek professional, etis, legal, dan peka budaya perawatan dan
manajemen asuhan keperawatan pengembangan profesional
Tinjauan 2 Kognitif
Procedural knowledge
Afektif knowledge
Tinjauan 3 Maternitas/ Anak/ KMB/
Maternitas/ Anak/ Jiwa/ Keluarga/ Gerontik/ Manajemen/ Gadar/
Komunitas
Tinjauan 4 Pengkajian/ penentuan diagnosis/ perencanaan/ implementasi/ evaluasi
Tinjauan 5 Promotif/ preventif/ kuratif/ rehabilitatif
Tinjauan 6 Oksigenasi/ cairan & elektrolit/ nutrisi/ aman dan nyaman/ eliminasi/
aktivitas dan istirahat/ psikososial/ komunikasi/ seksual/ nilai dan
keyakinan/ belajar
Tinjauan 7 Pernapasan/ Jantung, pembuluh darah, dan system limfatik/
pencernaan dan hepatobilier/ saraf dan perilaku/ endokrin dan
metabolisme/ muskuloskeletal/ ginjal dan saluran kemih/ reproduksi/
integument/ darah dan sistem kekebalan imun / penginderaan/
Kesehatan mental /
pelayanan kesehatan
Kasus (vignete)
Ny. Y usia 75 tahun mempunyai penyakit gangguan pengelihatan. Pasien mengatakan tidak
bisa melihat pada jarak >1 meter, pengelihatan buram dan membayang. Saat ke kamar
mandi pasien dibantu keluarga karena pengelihatannya kabur. TD : 120/80 mmHg, N :
60x/menit, RR : 20x/menit. Dari hasil pengkajian indeks kemandirian menurut barthel
didapatkan skor
65
Pertanyaan soal
Apakah analisis yang anda berikan berdasarkan hasil pengkajian di atas?
Pilihan Jawaban
A. Klien mengalami ketergantungan berat
B. Klien mengalami ketergantungan sedang
C. Klien mengalami ketergantungan ringan
D. Klien terlihat sangat mandiri
E. Klien mengalami ketergantungan total
Kunci Jawaban : C
Referensi : (Bouwstra et al., 2019) (Aminuddin & Kapriliansyah, 2020)
Nama Pembuat : Hauzan Fadhil
Institusi/bagian : Universitas Muhammadiyah Purwokerto/Keperawatan Gerontik
Komunitas

Anda mungkin juga menyukai