Anda di halaman 1dari 1

PELAYANAN KB SUNTIK Ditetapkan

Direktur
No. Dokumen : SOP/UKP/KB-
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : Drg Lavia Al Hazmy
Halaman : 1 dari 3
RUMAH
SAKIT MITRA
SEHAT
1. Pengertian Pasien yang pertama kali berkunjung di poli KB untuk merencanakan KB
dengan metode kontrasepsi KB Suntik
2. Tujuan Sebagai pedoman baku dalam pelayanan pelaksaan pemakaian KB Suntik,
mencegah kehamilan, dan mengatur jarak diantara kehamilan
3. Kebijakan SK Direktur No. Tentang pelayanan klinis
4. Referensi Buku JPNK-KR 2012
5. Prosedur/ A. Persiapan Alat
B. Prosedur Pelaksanaan :
Langkah-
1. Calon peserta KB Suntik mendaftar ke loket
langkah 2. Pengisian data calon peserta KB Suntik ke kartu KI dan KIV KB
3. Pemeriksaan TTV
4. Lakukan anamnesa tentang riwayat penyakit pasien
5. Berikan Konseling tentang manfaat dan efek samping dari KB
Suntik kepada PUS
6. Petugas memastikan tanggal kembali suntik pada akseptor lama dan
baru
7. Petugas memasukkan obat KB Suntik pada spuit 3cc dan membuang
vial pada tempat yang di sediakan
8. Petugas menyuntikkan ke bagian bokong ibu dengan melakukan
Tindakan akseptik terlebih dahulu
9. Petugas membuang spuit 3cc ke dalam safety box
10. Petugas mencuci tangan
11. Petugas mencatat pada buku status dan kartu KB untuk tanggal suntik
ulang.
6. Unit Terkait POLI KB

Anda mungkin juga menyukai