Anda di halaman 1dari 8

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Perkembangan dan moderenisasi zaman adalah suatu hal yang


tidak bisa kita hindarkan. Arus globalisasi yang semakin deras
menuntut umat Islam berlaru kencang mengikuti perkembangan zaman
yang semakin pesat.
Pekan Kreatifitas dan Kewirausahaan Siswa ke-4 merupakan ajang
yang tepat untuk menggali kreativitas siswa-siswi diluar potensi
akademi. Melalui penggelaran pentas seni, siswa-siswi dapat
menunjukan bakat yang dimilikinya kepada public.
Kondisi ini tentu sangat bagus untuk perkembangan siswa-siswi yang
bersangkutan maupun pihak sekolah.
Kegiatan Pekan Kreatifitas dan Kewirausahaan Siswa ini juga
sangat penting untuk siswa/I Smk Wira Informatika Global karena
akan sangat bermanfaat untuk mempererat tali silaturahmi satu sama
lain antar siswa dan siswi Smk Wira Informatika Global
Untuk menjembatani hal itu diperlukan suatu wadah yang dapat
membawa siswa Smk Wira Informatika Global ke arah yang positif
dan tetap memegang teguh nilai-nilai pancasila sehingga menjadikan
dirinya sebagai warga yang taat akan peraturan dan menjunjung tinggi
nilai-nilai Agama dan menjaga moral bangsa.

1
B.MAKSUD DAN TUJUAN
1. Maksud
Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah sebagai bentuk
rasa syukur kepada Allah SWT, dan menggali potensi yang ada
pada siswa/i Smk Wira Informatika Global dengan cara
mengadakan perlombaan setiap mata pelajaran yang ada.
2. Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan diadakannya acara ini.
a. Mempererat tali silaturahmi antar siswa/i SMK Wira
Informatika Global.
b. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara
siswa/i SMK Wira Informatika Global.
c. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba diantara siswa/i SMK
Wira Informatika Global.
d. Menggali bakat dan prestasi siswa secara virtual di segala
bidang.
e. Memupuk semangat kebangsaan antar generasi untuk
memperkuat ketahanan nasional menghadapi tantangan global.
f. Mengenang serta menghormati perjuangan para pahlawan.
g. Memberikan kegembiran atas kemerdekaan yang di capai.
h. Menjaga moral bangsa.

B. DASAR KEGIATAN
Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan.
1. Pancasila sila ke-3, “Persatuan Indonesia”.
2. Program Kerja OSIS SMK Wira Informatika Global ditahun 2022.

2
BAB II

ISI PROPOSAL

A. TEMA KEGIATAN
Menjadikan Siswa/I SMK Pusat Keunggulan yang kreatif serta
inovatif dan berjiwa Profil Pelajar Pancasila di era 4.0
B. MACAM KEGIATAN
 Lomba Futsal
 Lomba voli
 Lomba Cover Lagu
 Lomba Kaligrafi /Pidato
 Lomba News Anchor
 Lomba Fotografi
 Lomba Video Transisi berkain
 Lomba Puisi
 Lomba (bahasa sunda)
 Lomba (pkn)
 Lomba (pkk)
 Lomba Quiz Math
 Lomba Desain poster

C. PESERTA
 Seluruh siswa/i SMK Wira Informatika Global
D. WAKTU PELAKSANAAN
Waktu : 05 September – 23 September 2022
E. SUSUNAN KEPANITIAAN
Penanggung Jawab : Aan Syaripudin, S. Pd., M. Pd
Pembina OSIS : Nanang Abdul Manan, S. Pd. I
Ketua OSIS : Siti Nuraidah;
Ketua Pelasksana : Siti Marwah Asa’adah
Sekretaris : Denisa Khumairah
Bendahara : Vera Sesilia Maharani
Seksi Acara : M.Maulana
Nasti Ramadhani

3
F. KOORDINATOR

1. Perlombaan PAI : Pidato/Kaligrafi


Koordinator : Selia Cahya Ramadhani
2. Perlombaan PPKN
Koordinator : Sri Wahyuni
3. Perlombaan B.Indonesia : Puisi Berantai
Koordinator : Rise Novia Fitriani
4. Perlombaan Matematika : Quis Math
Koordinator : Nesa Amelia
5. Perlombaan B.Inggris :News Anchor
Koordinator : Aril Setiawan
6. Perlombaan B.Sunda
Koordinator : Siti Nuraidah
7. Perlombaan PKK
Koordinator : Sindi Resa
8. Perlombaan PJOK : Futsal Putra dan Volly Putri
Koordinator : Rivaldy Maulidin
9. Perlombaan DGP : Foto Produk,Video Produk &Desain
Produk
Koordinator : Siti Nurhalimah
10. Perlombaan Seni Musik : Cover Lagu
Koordinator : Iklima Ainunnisa

4
BAB III
RENCANA ANGGARAN BIAYA
1. Pemasukan
a. Iuran Siswa Rp.20.000 x160 : Rp.3.400.000.00,-

2. Pengeluaran
a. Piala Juara Umum 1, 2, 3 : Rp.700.000.00,-
b. Sertifikat : Rp.200.000.00,-
c. Juri : Rp.700.000.00,-
d. Juara Umum 1 : Rp.300.000.00,-
e. Juara Umum 2 : Rp.250.000.00,-
f. Juara Umum 3 : Rp.200.000.00,-
g. Pembinaan 50 x 5 kelas :Rp.250.000.00,-
h. Biaya Dekorasi :Rp.300.000.00,-
i. Biaya konsumsi Guru & Panitia :Rp.500.000.00,-
j. Banner & kain Polos :Rp.400.000.00,-

TOTAL : Rp. 3.800.000.00,-

3. Rencana Pemasukan dan Pengeluaran


a. Biaya Pemasukan : Rp.3.400.000.00,-
b. Biaya Pengeluaran : Rp. 3.800.000.00,-
c. Hasil Pengurangan : Rp. 400.000.00 -

5
BAB IV
PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan
dan partisipasi Bapak/Ibu. Semoga acara ini dapat terlaksana
sebagaimana yang kita harapkan. Atas perhatian dan kerjasama
Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.

6
LAMPIRAN - LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai