Anda di halaman 1dari 1

TUGAS PPKN

Nama : Ayu Kartini

Kelas : C-Non Reguler

Hari/Tanggal : Jum’at, 03 Januari 2023

“Perhatikan ruanglingkup tempat kerjaapakah kelima azaspancasila yang tadi bapak


sebutkan sudah terealisasi atau belum ”

1. Azas KeTuhanan Yang Maha Esa :


. Memperbolehkan kepada seluruh karyawan yang beragama muslim untuk
beribadah/Sholat.
. Menyediakan mushola untuk karyawan/pasien yang beragama muslim untuk
beribadah.
. Mengubah jam buka klinik pada waktu lebaran agar umat yang beragama
muslim dapat mengikuti sholatid.
. Mengembangkan sikap saling menghormati antar karyawan yang berbeda
beda agamanya.
. Tidak memaksa suatu agama dan kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha
Esakepada orang lain.
2. Azas Prikemanusiaan :
. Tidak membeda bedakan antar pasien yang berbeda suku,agama,warna kulit,
ras dankedudukan sosiallainnya.
. Memberikan kebebasan berpendapat tanpa membedakan suku,agama,warna
kulit, ras dankedudukan sosiallainnya.
. Menghargai dan menghormati semua orang di lingkungan kantor sebagai
individu yang memiliki hak asasi manusia.
3. Azas Kebangsaan :
. Tidak bersikap rasis atau membeda bedakan orang dari latar belakang
keturunan,suku dan ras.
4. Azas Kedaulatan Rakyat :
. Mengadakan rapat pada saat mengambilkeputusan.
5. Azas Keadilan Rakyat :
. Adil dalam memberikan fasilitas dimasingmasing poli.
. Adil dalam memberikantunjangan dimasingmasing divisi.
. Adil dalam memberikan sangsi jika melanggar peraturan diklinik.
. Karyawan bekerja sesuai dengan bidangmasingmasing.

Anda mungkin juga menyukai