Anda di halaman 1dari 8

ANALISA BAHAYA TENTANG KESELAMATAN KESEHATAN DAN LINGKUNGAN PADA PEKERJAAN

(JOB SAFETY ENVIRONMENTAL ANALISYS)


Tipe Of Job / Jenis Pekerjaan : PENARIKAN DAN PENYAMBUNGAN BELT (COLD SPLICE) Tanggal :
Location Of Work / Lokasi Kerja : Halaman : 7 Halaman

Analysis By / Dianalisi Oleh Acknowledge By / Diketahui Oleh Approve By / Di setujui Oleh JSEA No. :

New / Baru

( SPV ) ( SHE OFFICER ) ( ) ( ) ( SHE ) (Head Of Departement) Resived / Telah di revisi

JOB DESCRIPTION / URAIAN KERJA :

No. Sequence of Basic Job Steps Potential Hazards Recommended Action Or Procedure Who
Urutan Kerja yang Mendasar Kondisi Bahaya Dan Potensi Tindakan Atau Procedure Yang Direkomendasikan Oleh
1. Persiapan Pekerjaan :
1.1. Safety Talk (Toolbox Meeting) 1.1.1 Pekerja Tidak mengetahui langkah 1.1.1.1. Membahas Cara mengontrol potensi bahaya yang di timbulkan dari suatu Team
kerja dan potensi bahaya yang akan kegiatan (Pekerjaan)
terjadi
1.1.2 Tidak mengetahui tingkatan potensi 1.1.2.1. Mensosialisasikan metode kerja
bahaya dan regulasinya 1.1.2.2. Mensosialisasikan JSEA

1.2.1. Tergores
1.2. Persiapan Tools (Check list) 1.2.6.1. Pakai Sarung Tangan
1.2.6.2. Pakai Baju lengan panjang
 Alat Berat (Loader, Exavator, 1.2.6.3. Jangan Pegang daerah Taj
Linmac dll) 1.2.2. Tersandung
 Sling Penarik bertonase 8 ton 1.2.2.1. Pakai Sepatu Safety
dengan panjang sesuai kebutuhan 1.2.2.2. Beri tanda/Barikade
 Buldog sesuai keperluan 1.2.2.3. Amankan Benda yang membuat tersandung
 Shakle sesuai keperluan 1.2.3. Terjepit
 Wbbing Sling 1.2.3.1. Pakai Sarung tangan
 Chain dengan panjang sesuai 1.2.3.2. Pakai Chain atau ganjal sesuai tonase untuk menahan
keperluan 1.2.3.3. Komunikasi antar pekerja harus dilakukan
 Mesin Vulcanizer 1.2.4. Cedera Tulang Belakang
 Cable power 360 V dengan Power 1.2.4.1. Jangan mengangkat barang sendirian
supply 1.2.4.2. Posisi tulang belakang harus tegak dengan bertumpuh pada telapak kaki
 Las Asetilin / OXY-Acetylene dan lutut waktu melakukan pengangkatan (Max manual handling untuk pria

Formulir dan Cheklist Disetujui Oleh Tanggal Tertib Tanggal Review


Job Safety Dan Environmental
Analisys Nomor Dokumen Versi Nomor Halaman
0,0 1 dari 7
ANALISA BAHAYA TENTANG KESELAMATAN KESEHATAN DAN LINGKUNGAN PADA PEKERJAAN
(JOB SAFETY ENVIRONMENTAL ANALISYS)
(Jika diperlukan) maksimal 18 kg)
 Mesin Las Miller (Jika 1.2.4.3. Minta bantuan ketika pengangkatan beban berat
diperlukan)
 Rever Block 1.2.5.1. Pastikan semua pekerja yang terlibat telah menggunakan APD yang sesuai
 Chain Block denganjenis pekerjaannya (Helm, Kacamata safety, Masker, Sarung Tangan,
1.2.5. Tertimpah Material / Peralatan sepatu safety).
1.2.5.2. Menempatkan alat atau material kerja pada posisi yang benar dan telah di
ijinkan.
1.2.5.3. Saling komunikasi dan kerjasama saat mengangkat dan menurunkan material
dan alat
1.2.5.4. Gunakan alat bantu angkat terhadap peralatan yang berat

1.2.6.1. Pastikan peralatan listrik yang digunakan telah diinspeksi sbelum di gunakan
1.2.6. Kesetrum
2. 2.1. Pemeriksaan Area Kerja 2.1.1. Kesetrum 2.1.1.1. Pastikan power listrik mati / pasang LOTO Isolator
2.1.1.2. Pastikan kondisi kabel baik dan tidak terkelupas
2.1.1.3. Isolasi daerah yang bertegangan

2.1.2. Tersandung 2.1.2.1. Pakai sepatu safety Team


2.1.2.2. Amankan benda yang membuat kaki tersandung
2.1.2.3. Pasang Tanda atau barikade

2.1.3. Terpeleset 2.1.3.1. Pastikan area tempat kerja bebas dari tumpahan atau cecerab oli, greas,
compun
2.1.3.2. Pasan barikade di area yang licin

3. 3.1. Mengangkat Counterweight 3.1.1. Counterweight Jatuh 3.1.1.1. Pastikan SWL sling dan rantai sesuai dengan berat benda yang akan di Team
angkat.
3.1.1.2. Pastikan shackle dipasang dengan benar.
3.1.1.3. Pastikan posisi pengait chaint block kuat untuk menahan beban
counterweight

3.1.2. Bekerja di Ketinggian 3.1.2.1. Gunakan safety full bodyhardnest


3.1.2.2. Jangan berdiri di counterweight

3.1.3. Tempat Kerja Terbatas 3.1.3.1. Jaga komunikasi dan kerjasama antar pekerja dilapangan

Formulir dan Cheklist Disetujui Oleh Tanggal Tertib Tanggal Review


Job Safety Dan Environmental
Analisys Nomor Dokumen Versi Nomor Halaman
0,0 1 dari 7
ANALISA BAHAYA TENTANG KESELAMATAN KESEHATAN DAN LINGKUNGAN PADA PEKERJAAN
(JOB SAFETY ENVIRONMENTAL ANALISYS)
3.1.4. Tergores 3.1.4.1. Gunakan sarung tangan
3.1.4.2. Pakai baju lengan panjang

4. 4.1. Memposisikan dan Meletakkan 4.1.1. Tertimpah Stand Belt 4.1.1.1. Gunakan alat angkat untuk mengangkat, memindahkan dan menurunkan Team
Stand Belt di Belakang Tail Pulley stand belt
4.1.1.1. Gunakan alat angkat untuk mengangkat,memindahkan dan menurunkan
stand belt
4.1.1.2. Pastikan area penempatan stand belt diatas permukaan yang rata.
4.1.1.3. Pastikan jalur dan arah keluar belt yang didalam gulungan tidak terganggu /
terhalang.
4.1.1.4. Komunikasi dan kerjasama antara operator, pemandu, dan pekerja harus
dilakukan
4.1.1.5. Pastikan para pekerja dan benda lain berada dalam radius yang aman
4.1.1.6. Pastikan SWL sling atau rantai sesuai dengan berat benda yang akan
diangkat

5. 5.1. Penarikan Belt Dengan Unit Penarik 5.1.1. Tertabrak Unit Penarik 5.1.1.1. Pastikan Operator mempunyai simper Team
(Loader,Exavator ,Linmac unit dll) 5.1.1.2. Pastikan ada supotter atau pemandu
5.1.1.3. Pastikan para pekerja dan benda lain berada pada radius aman
5.1.1.4. Komunikasi antar pekerja,supotter,dan operator harus dilakukan

5.1.2. Tergores Sling Penarik 5.1.2.1. Pakai sarung tangan.


5.1.2.2. Pakai baju lengan panjang
5.1.2.3. Jangan pegang daerah yang tajam

5.1.3. Sling putus 5.1.3.1. Pakai Helmet / APD standart.


5.1.3.2. Pastikan para pekerja pada jarak yang aman.
5.1.3.3. Pastikan sling yang di pakai tonasenya lebih besar dari pada benda yang
ditarik.
5.1.3.4. Pastikan keadaan sling bagus dan tidak cacat.
5.1.3.5. Pasang barikade pada radius amanPastikan backstop conveyor dicabut/tidak
difungsikan ( Jika diperlukan)

5.1.4.1. Pakai APD standart yang sesuai.


5.1.4. Terjepit
5.1.4.2. Pakai chain, webbing, atau ganjal sesuai tonase untuk menahap.
5.1.4.3. Komunikasi antar pekerja harus dilakukan

Formulir dan Cheklist Disetujui Oleh Tanggal Tertib Tanggal Review


Job Safety Dan Environmental
Analisys Nomor Dokumen Versi Nomor Halaman
0,0 1 dari 7
ANALISA BAHAYA TENTANG KESELAMATAN KESEHATAN DAN LINGKUNGAN PADA PEKERJAAN
(JOB SAFETY ENVIRONMENTAL ANALISYS)
6. 6.1. Melepas Frame Roller 6.1.1. Frame Roller Terjatuh 6.1.1.1. Gunakan alat bantu yang sesuia Team
6.1.2. Terjepit 6.1.2.1. Pakai APD standart ( Helm, Sepatu, Sarung Tangan, Kacamata)
6.1.2.2. Pakai chain, webbing, atau ganjal sesuai tonase untuk menahan.
6.1.2.3. Komunikasi antar pekerja harus dilakukan

6.1.3. Tergores Frame dan Benda-Benda 6.1.3.1. Pakai sarung tangan


Tajam 6.1.3.2. Pakai baju lengan panjang
6.1.3.3. Jangan pegang daerah yang tajam

7. 7.1. Memasang Meja Splice 7.1.1. Terjepit 7.1.1.1. Gunakan sarung tangan. Team
7.1.1.2. Ikuti prosedur manual handling

8. 8.1. Mengupas Belt Conveyors 8.1.1. Kesetrum 8.1.1.1. Pastikan semua peralatan listrik telah diinspeksi sebelum digunakan Team

8.1.2. Percikan Potongan Wire dan Rubber 8.1.2.1. Gunakan kacamata safety.
Hasil Menggerinda 8.1.2.2. Gunakan masker / Face cylle
8.1.2.3. Gunakan sarung tangan
8.1.2.4. Pastikan arah hasil gurinda terbebas dari teman kerja

8.1.3. Blade cutter patah 8.1.3.1. Gunakan sarung tangan.


8.1.3.2. Gunakan kacamata safety.

8.1.4. Pengait Triport Terlepas 8.1.4.1. Pasang tali pengaman pada hock /pengait triport
8.1.4.2. Pastikan pengait tirport dan penjepit terpasang dengan benar

8.1.5. Tersayat cutter / knife 8.1.5.1. Gunakan Sarung Tangan.


8.1.5.2. Pastikan anggota badan berada dalam jarak yang aman dengan pisau cutter
8.1.5.3. Pastikan posisi badan dengan benar saat menyayat

9. 9.1. Menggerinda Rubber dan Wire 9.1.1. Percikan debu hasil menggerinda 9.1.1.1. Gunakan Masker Team
9.1.1.2. Gunakan Kacamata
9.1.1.3. Pastikan arah percikan hasil gurinda terbebas dari teman kerja
9.1.2. Kesetrum
9.1.2.1. Pastikan peralatan elektrik telah diinspeksi sebelum digunakan
9.1.3. Terkena mata Gurinda
9.1.3.1. Pastikan mata gurinda dalam kondisi baik dan layak pakai
9.1.3.2. Pastikan kunci mata gurinda telah kencang

Formulir dan Cheklist Disetujui Oleh Tanggal Tertib Tanggal Review


Job Safety Dan Environmental
Analisys Nomor Dokumen Versi Nomor Halaman
0,0 1 dari 7
ANALISA BAHAYA TENTANG KESELAMATAN KESEHATAN DAN LINGKUNGAN PADA PEKERJAAN
(JOB SAFETY ENVIRONMENTAL ANALISYS)
9.1.3.3. Pastikan pekerja kompeten dalam mengoperasikan gurinda
9.1.3.4. Pastikan saklar gurinda dalam keadaan mati(off) sebelum dioperasikan dan
setelah digunakan/diletakkan

10. 10.1. Penyambungan Belt Conveyors 10.1.1. Bahan kimia berbahaya 10.1.1. Gunakan masker Team
10.1.2. Baca dan pahami MSDS bahan kimia yang akan dipakai

10.1.2. Tersayat cutter / knife 10.2.1. Gunakan Sarung Tangan


10.2.2. Pastikan anggota badan berada dalam jarak yang aman dengan pisau cutter
10.2.3. Pastikan posisi badan aman saat menyayat

11. 11.1. Tention dan Clamp Belt 11.1.1. Sling Putus 11.1.1. Pakai Helmet / APD standart Team
11.1.2. Pastikan para pekerja pada jarak yang aman
11.1.3. Pastikan sling yang di pakai tonasenya lebih besar dari pada benda yang
ditarik
11.1.4. Pastikan keadaan sling bagus dan tidak cacat
11.1.5. Pasang barikade pada radius aman

11.1.2. Terjepit Clamp Belt 11.2.1. Ikuti Prosedur manual handling


11.2.2. Gunakan sarung tangan
11.2.3. Komunikasi dan kerjasama dengan team
11.2.4. Pastikan bolt dan pengikat/penahan clamp belt telah dikencangkan

12. 12.1. Menurunkan Counterweight 12.1.1. Counterweight Jatuh 12.1.1. Pastikan SWL sling atau rantai sesuai dengan berat benda yang akan diangkat Team
12.1.2. Pastikan shackle dipasang dengan benar
12.1.3. Pastikan posisi pengait chain block kuat untuk menahan beban counterweight

12.2.1. Gunakan Safety Full Body Hardnest


12.2.2. Jangan Berdiri di bawa Counterweight
12.1.2. Bekerja di Ketinggian
12.3.1. Jaga Komunikasi dan Kerjasama antar Pekerja
12.1.3. Tempat kerja terbatas/sempit 12.3.2. Pasang Schafolding (Jika Diperlukan)

12.4.1. Gunakan Sarung Tangan


12.1.4. Tergores Rantai/Chain 12.4.2. Gunakan Baju Lengan Panjang
13. 13.1. Memarkir Kendaraan 13.1.1. Ban kendaraan Amblas 13.1.1. Memastikan Parkir Kendaraan di Area Tanah yang keras
13.1.2. Kendaraan tertabrak alat berat atau 13.2.1. Memastikan Kendaraan terpakir di Area aman

Formulir dan Cheklist Disetujui Oleh Tanggal Tertib Tanggal Review


Job Safety Dan Environmental
Analisys Nomor Dokumen Versi Nomor Halaman
0,0 1 dari 7
ANALISA BAHAYA TENTANG KESELAMATAN KESEHATAN DAN LINGKUNGAN PADA PEKERJAAN
(JOB SAFETY ENVIRONMENTAL ANALISYS)
kendaraan lain 13.2.2. Memasang Safety Cone

14. 14.1. Housekeppeng Area Kerja 14.1.1. Tergores Benda-Benda Tajam 14.1.1. Pakai Sarung Tangan Team

14.1.2. Terjepit Saat merapikan Peralatan 14.2.1. Ikuti Prosedur Manual Handling
Kerja 14.2.2. Gunakan Sarung Tangan
14.2.3. Komunikasi dab kerja sama dengan teman kerja

14.1.3. Peralatan Tertingga 14.3.1. Lakukan Pengecekkan/Pastikan tidak ada peralatan yang tertinggal sebelum
meninggalkan area

15. 15.1. Pelaporan Pekerjaan 15.1.1. Diskomunikasi 15.1.1. Laporkan kepada Penanggung jawab area bahwa pekerjaan telah selesai di Team
kerjakan

Formulir dan Cheklist Disetujui Oleh Tanggal Tertib Tanggal Review


Job Safety Dan Environmental
Analisys Nomor Dokumen Versi Nomor Halaman
0,0 1 dari 7
ANALISA BAHAYA TENTANG KESELAMATAN KESEHATAN DAN LINGKUNGAN PADA PEKERJAAN
(JOB SAFETY ENVIRONMENTAL ANALISYS)

Formulir dan Cheklist Disetujui Oleh Tanggal Tertib Tanggal Review


Job Safety Dan Environmental
Analisys Nomor Dokumen Versi Nomor Halaman
0,0 1 dari 7
ANALISA BAHAYA TENTANG KESELAMATAN KESEHATAN DAN LINGKUNGAN PADA PEKERJAAN
(JOB SAFETY ENVIRONMENTAL ANALISYS)

Formulir dan Cheklist Disetujui Oleh Tanggal Tertib Tanggal Review


Job Safety Dan Environmental
Analisys Nomor Dokumen Versi Nomor Halaman
0,0 1 dari 7

Anda mungkin juga menyukai