Anda di halaman 1dari 2

REVIEW JURNAL

MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN

OLEH :
KELOMPOK 1

1. Ainun Uluwiyah Fitra Noor (K1A1 15 002)


2. Resti Wardayanti (K1A1 16 080)
3. Atris Theresia Yeimo (K1A1 17 092)
4. Afif Ahmad Al Munawwir (K1A1 19 001)
5. Aisyah Az-Zahrah Mansur (K1A1 19 002)
6. Anindya Widyadhari Musrif (K1A1 19 003)
7. Aurannisa Firdausy (K1A1 19 004)
8. Dian Khofifah Zulhaj (K1A1 19 005)
9. Evita Marsela Deza (K1A1 19 006)
10. Gabriel Prananda Sebastian Sampe Palembangan (K1A1 19 007)
11. Gita Julianti Malik (K1A1 19 008)
12. Hikma Wati (K1A1 19 009)
13. Iklima Yeyen Meiana (K1A1 19 010)
14. Ilmerilia Valdandini Ramathiya Warsyadi (K1A1 19 011)
15. LM. You Lim Syah Hayun (K1A1 19 012)
16. Mega Rahmawati Maulana (K1A1 19 013)
17. Muh. Fatih Syafiq Al Hisyam (K1A1 19 014)
18. Muhamad Reza Iskandar D.J (K1A1 19 015)
19. Muhammad Sharcehan (K1A1 19 016)
20. Mutmainnah Sulistiah Nur (K1A1 19 017)
21. Nisha Noviar Aldawiyah (K1A1 19 018)
22. Nurah Anto Khairunnisa (K1A1 19 020)

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HALU OLEO
2020
Judul Jurnal :
Pengaruh Implementasi Kebijakan Akreditasi Puskesmas terhadap Manajemen Pelayanan
Kesehatan Masyarakat dalam Mewujudkan Produktivitas Kerja

Penulis :
Ira Susanti Ensha

Latar Belakang :
Beberapa bagian pelayanan kesehatan dengan kondisi tidak berfungsi sampai kondisi rusak,
dengan kondisi seperti itu dapat mempengaruhi proses pelayanan kepada masyarakat baik dari
sisi administratif maupun teknis pelayanan. Oleh sebab itu, diperlukan tindakan peningkatan dan
perbaikan sarana dan prasarana yang ada sehingga kualitas pelayanan menjadi lebih baik,
bagaimanapun juga tindakan medis memerlukan sarana dan prasarana yang memadai dan siap
pakai.

Tujuan :
Tujuan penulisan artikel ini adalah membahas pengaruh implementasi kebijakan akreditasi
puskesmas terhadap manajemen pelayanan kesehatan masyarakat dalam mewujudkan
produktivitas kerja Pegawai di UPT Puskesmas Pameungpeuk, Kecamatan Pameungpeuk,
Kabupaten Garut yang berada dalam naungan Dinas Kesehatan Kabupaten Garut.

Metode :
Metoda analisis dalam pembahasan topik utama ini menggunakan model analisis jalur untuk
membahas hubungan hubungan sebab akibat antara implementasi kebijakan akreditasi
puskesmas, manajemen pelayanan kesehatan masyarakat dan produktivitas kerja pegawai,
dengan jumlah responden sebanyak 85 orang.

Hasil :
Pada pembahasan ini menunjukkan hasil bahwa implementasi kebijakan akreditasi Puskesmas
berpengaruh signifikan terhadap manajemen pelayanan kesehatan masyarakat dan produktivitas
kerja pegawai.

Kesimpulan :
Artikel ini berkesimpulan bahwa untuk mewujudkan produktivitas kerja pegawai dapat
dilakukan dengan mengoptimalkan implementasi kebijakan akreditasi Puskesmas serta
manajemen pelayanan kesehatan masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai