Anda di halaman 1dari 1

Soal – Soal Teori Atom

1) Berapa panjang gelombang terbesar dan terkecil dari deret Bracket ? (mandiri 161)
2) Sebuah elektron dalam atom hidrogen pindah lintasan dari bilangan kuantum 4 ke
bilangan kuantum 2, tentukan : (mandiri 161)
a. Energi foton yang di lepaskan
b. Frekuensi foton yang di pancarkan
c. Momentum foton
3) Berapa panjang gelombang terbesar pada deret paschen ? (mandiri 161)
4) Berapakah jari-jari lintasan elektron dalam atom hidrogen pada bilangan kuantum 2
dan 3 ? (mandiri 162)
5) Berapa panjang gelombang deret Lyman yang ketiga di daerah ultraviolet pada
spectrum hidrogen ?
6) Diketahui massa inti adalah 7,016004 sma. Jika massa proton 1.007825 sma, massa
neutron 1.008665 sma, dan 1 sma = 931 meV. Berapa besar energi ikatnya ? (mdr 162)
7) Setelah 20 hari, jumlah radioaktif tinggal , tentukan :
a. Waktu paro
b. Aktivitas inti
8) Berapa besar energi yang di perlukan untuk mendesintegrasikan sebuah inti atom
menjadi . Jika diketahui masing-masing atom sebagai berikut :
= 26,99008 = 4,00278
mNa = 22,99705 1 sma = 931 MeV
9) Tentukan besar energi yang di lepaskan pada reaksi fusi + + +E
Jika diketahui massa masing-masing atom sebagai berikut :
m = 2,014102 = 4,002. 1 sma = 931 MeV
m = 3,016050 m = 1,008665
10) Setelah 4 hari, unsur yang belum meluruh tinggal 12,5% dari unsur semula. Hitung waktu
paronya ?
11) Sebuah unsur radioaktif mempunyai waktu paro 4 tahun. Berapa persen sisa unsur
tersebut setelah 12 tahun ?

Anda mungkin juga menyukai