Anda di halaman 1dari 5

PEMERIKSAAN IgG / IgM DENGUE

COMBO DAN NS1

No. Dokumen :
445/SOP / //2023
No. Revisi :1
SOP
Tanggal Terbit : 3 Maret 2023
Halaman :1/3

PUSKESMAS
SEPULU

1. Pengertian Test IgG/IgM dan NS1 merupakan test cepat secara kualitatif untuk
diagnose awal infeksi dengue sekaligus membedakan infeksi primer
dan sekunder,melalui deteksi antigen nonstructural-1( NS1) dan
antibody IgG dan IgM terhadap virus dengue dengan metode
imunokromatografi dalam darah lengkap,serum,atau plasma.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah pemeriksaan IgG IgM
Dengue untuk meningkatkan mutu pelayanan diUPTD Puskesmas
Sepulu
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. AKR/SK-P /443.102.10/2023 tentang
Jenis-jenis Pemeriksaan Laboratorium
4. Referensi Prosedur pemeriksaan IgG/IgM
5.Prosedur/Langkah- 1. Petugas menyiapkan IgG/IgM dengan mengeluarkan alat tersebut
langkah
dari refrigerator dengan suhu 2 – 8 C .
2. Petugas membiarkan alat tersebut dalam suhu ruang sebelum
digunakan dalam suhu ruang.
3. Petugas terlebih dahulu sebelum menggunakan APD
4. Petugas lab melakukan sampling pasien
5. Petugas yang telah didapat disentrifuse untuk mendapatkan
plasma /serum
6. Petugas lab membuka alat test dan tempatkan pada meja yang
bersih dan datar
7. Petugas memipet serum / plasma sebanyak 100 ul dan diteteskan
pada lobang sampel casette IgG / Igm
8. Petugas lab memipet kembali sebanyak 10 / 5 ul serum pada
cassette NS1 pada lobang
9. Petugas lab memasukkan 3 tetes ( 100 ul ) diluen buffer kedalam
lubang buffer pada cassete Dengue IgG /IgM
10. Petugas membaca hasil dalam waktu 15 – 20 menit
11. Petugas mencatat hasil pada register dan formulir hasil pemeriksaan.
16. Diagram Alir

Petugas menyiapkan IgG/IgM dengan


mengeluarkan alat tersebut dari refrigerator
dengan suhu 2 – 8 C .

Petugas membiarkan alat tersebut dalam suhu


ruang sebelum digunakan dalam suhu ruang.

Petugas terlebih dahulu sebelum menggunakan


APD

Petugas lab melakukan sampling pasien

Petugas yang telah didapat disentrifuse untuk


mendapatkan plasma /serum

Petugas lab membuka alat test dan tempatkan


pada meja yang bersih dan datar

Petugas memipet serum / plasma sebanyak 100


ul dan diteteskan pada lobang sampel casette
IgG / Igm

Petugas lab memipet kembali sebanyak 10 / 5


ul serum pada cassette NS1 pada lobang

Petugas lab memasukkan 3 tetes ( 100 ul )


diluen buffer kedalam lubang buffer pada
cassete Dengue IgG /IgM

Petugas membaca hasil dalam waktu 15 – 20


menit

Petugas mencatat hasil pada register dan


formulir hasil pemeriksaan

7.Hal-hal yang perlu


diperhatikan
8.Unit Terkait 1. Poli umum
2. Rawat inap
9.Dokumen terkait 1. Buku Register

10. Rekaman Historis


Perubahan Tanggal mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan
DAFTAR TILIK
PEMERIKSAAN IgG/ IgM DENGUE
COMBO DAN NS1 Kepala Puskesmas
PUSKESMAS
SEPULU

No PEMERIKSAAN HIV Ya Tidak Ket


METODE RDT
1. Apakah petugas menyimpan IgG
IgM Dengued di refrigerator
dengan suhu 2 – 8 C ?
2. Apakah petugas menggunakan
APD

3.

4. Apakah petugas mengambil kit


IgG IgM di dalam refrigerator
dan biarkan dalam suhu kamar?

5. Apakah petugas memberi label


identitas pasien pada kit ?

6. Apakah petugas mengambil 1


drop serum ( 20 ul ) serum /
plasma / blood dan masukkan
kedalam lubang kit IgG IgM ?
7. Apakah petugas meneteskan
buffer ke lubang sampel dalam
IgG IgM Dengue ?
8. Apakah petugas menunggu
selama 20 menit?
9. Apakah petugas mengamati RDT
IgG IgM sampai terlihat warna
pada garis G dan garis M dan
garis control?
Compliance rate (CR) = ∑ Ya x 100%
∑ Ya + Tidak

= ………… x100%
…………

= …………

Anda mungkin juga menyukai