Anda di halaman 1dari 3

DOKUMEN NEGARA Paket

UJI KOMPETENSI KEAHLIAN


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

SOAL UJI KOMPETENSI

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Electrical Avionics
Alokasi Waktu : 24 jam
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan (Praktik)
Judul Tugas : Maintain aircraft electrical system

I. PETUNJUK UMUM

1. Berdoalah sebelum melaksanakan kegiatan!


2. Periksalah dengan teliti dokumen soal ujian praktik!
3. Periksalah peralatan dan bahan yang dibutuhkan!
4. Gunakan peralatan utama dan peralatan keselamatan kerja yang telah disediakan!
5. Gunakan peralatan sesuai dengan SOP (Standard Operating Procedure)!
6. Bekerjalah dengan memperhatikan petunjuk Pembimbing/Penguji!
7. Diperkenankan meninggalkan ruangan untuk beristirahat atau ke kamar kecil
tanpa penghentian waktu ujian!
8. Tetap tenang dan tidak gaduh saat berada di dalam tempat uji kompetensi!
9. Tetap jaga protokol kesehatan!

II. DAFTAR PERALATAN

Nama
No. Alat/ Spesifikasi Minimal Jumlah Keterangan
Bahan/Komponen
1 2 3 4 5
Alat
1 Solder min 25 watt 1 buah
2 Open wrench 6-22 mm or equivalent 1 set
3 Long nose pliers 6 inch 1 buah
4 Cutter pliers 6 inch 1 buah
5 Wire stripper Ukuran 1,5 mm 1 buah
6 Solder Holder Electrical standar 1 buah
7 Crimping tools Non insulated type 1 buah
8 Electrical standard (ohm,
Multimeter 1 buah
ampere, voltage)
Bahan
1 Soldering tin Electrical standard 1 meter
2 Kabel NYA 1,5 mm2 merah 5 meter
3 Kabel NYA 1,5 mm2 hitam 5 meter

P2-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-1/3


4 Heat shrink tube 6 - 8 mm 1 buah
5 Skun 1,5 mm2 x M5 10 buah
6 Papan kerja 100 cm x 100 cm x 1,2 cm 1 buah
Komponen
1 Motor DC 24 VDC min 250 Watt 1 unit
2 Battery 24VDC min 10Ah 1 buah
3 Battery clamp Battery standard positif dan
2 buah
negatif
4 Relay DPDT, 24 VDC 1 buah
5 Bolt and nut M5 10 buah
6 Fuse Min 15 Ampere termasuk
2 buah
soket
7 Switch SPDT 2 buah

III. SOAL ASPEK KETERAMPILAN

Judul Tugas : Maintain aircraft electrical system


Langkah Kerja :

Persiapan:
1. Lakukan identifikasi persyaratan tugas!
2. Rencanakan langkah-langkah untuk menyelesaikan tugas!
3. Atur pekerjaan sesuai dengan pekerjaan!
4. Pahami persyaratan tugas!
5. Rencanakan kegiatan perawatan electrical system pesawat!
6. Terapkan perawatan electrical system pesawat udara!
7. Pilih alat dan/atau peralatan untuk pengerjaan perawatan!
8. Gunakan alat dan/atau peralatan dengan benar sesuai fungsi!
9. Simpan alat dan/atau peralatan setelah digunakan!

Pelaksanaan:
1. Terapkan standar praktik trade!
2. Siapkan peralatan uji untuk melakukan tes listrik dasar!
3. Uji komponen sesuai prosedur penggunaan peralatan uji kelistrikan!
4. Lepas perangkat keras kelistrikan pesawat yang tersedia sesuai pada gambar!
5. Pasang perangkat keras kelistrikan pesawat!
6. Lepas komponen dasar sistem kelistrikan pesawat udara!
7. Pasang komponen dasar sistem kelistrikan pesawat!
8. Pilih peralatan uji yang diperlukan!
9. Siapkan peralatan tes yang digunakan!

Hasil:
1. Uji Sistem atau komponen!
2. Evaluasi dan melaporkan hasil pemeliharaan!

P2-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-2/3


IV. GAMBAR KERJA/LAMPIRAN LAIN

Gambar Aircraft Electrical System

“SELAMAT & SUKSES”

P2-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-3/3

Anda mungkin juga menyukai