Anda di halaman 1dari 4

Kepada : All Dept Head PT Cipta Kridatama Site Kuansing Inti Makmur

All Pimpinan Sub Contractor


Cc : Roy Hansen Saragih. ( Project Manager)
Hendry Nurdin ( Deputy Project Manager )
File
Dari : Yudha H Prabowo
Nomor : 01 / CK-KIM / OSHE / III / 2023
Tanggal : 12 Maret 2023

Dengan Hormat

Salam K3,
Dengan ini kami mohon kepada Bapak/Ibu untuk dapat memberi izin terhadap nama-nama
dalam lampiran, pada :

Hari / Tanggal : Minggu – Senin, 19 - 20 Maret 2023


Tempat : PT. CK - KIM Area, Area Workshop OPD 4 dan Settling pond PT. KIM
Jam : - (Terlampir)
Kegiatan : Seleksi calon anggota baru Emergency Response Team PT. CK Site KIM
Agenda : - Registrasi Ulang Peserta & Pemeriksaan kesehatan
- Interview calon anggota ERT
- TEST SAMAPTA A
- TEST SAMAPTA B
- TEST SAMAPTA C
- Pembekalan Tim ERT

Demikian undangan ini disampaikan, mengingat pentingnya kegiatan ini dimohon dapat memberikan
izin untuk datang tepat pada waktu yang telah ditentukan. Atas perhatian dan kerjasamanya kami
ucapkan terima kasih.

Dibuat oleh, Mengetahui, Disetujui oleh,

Yudha H. Prabowo Master Gunawan S. Roy Hansen C. Saragih


ERT Coordinator PT. CK Dept. Head OSHE Project Manager
CALON ANGGOTA EMERGENCY RESPONE TEAM

DEPARTEME
No SN NAMA JABATAN
N
1 11001956 Sadam Husen TECHNICIAN Plant

2 11002400 Danil Canra TECHNICIAN Plant

3 11001259 Rikson Simanjuntak OPERATOR Operation

4 11003200 Anwar Syadullah OPERATOR Operation

5 51742 M. Imron OPERATOR Operation

6 MP05 Richardo Tampubolon PARAMEDIK OSHE

7 11001866 RAPIKA WAREHOUSEMAN SCM

8 HMSI 474 Bayu Ismoyo CREW DRILL BLAST PPNC


TIM EMERGENCY RESPONE TEAM LAMA

No SN NAMA JABATAN DEPARTEMEN FUNGSI


1 11001118 Yudha H. Prabowo Lead Of ERT OSHE ERT Coordinator
2 11001118 M Syukri ERT Dedicate OSHE Dedicate

3 11001116 Ahmad fauzi ERT Dedicate OSHE Dedicate

4 11001117 Novri Syaputra ERT Dedicate OSHE Dedicate

5 48866 M. Nor Pratama Technician Plant Volunteer

6 51726 Hendri Feska OSHE Control OSHE Volunteer

7 51822 Deki Ternando OSHE Control OSHE Volunteer

8 51722 Diki Rahmat Operator Lowboy Operation Volunteer

9 44619 Gito Heri S Act Foreman Operation Volunteer

10 50099 Isdar Ajis Sudarma Technician Plant Volunteer

11 52402 Abdullah Zaki Act Foreman Plant Volunteer

12 50084 Dandy Surya Wijaya Technician Plant Volunteer

13 50106 Alfaridz Tri Sena Technician Plant Volunteer

14 51798 Josua roymian Juni Technician Operation Volunteer

15 60142 Khairul Mustaqim Operator Exca Operation Volunteer

16 51753 Adam Operator CO Operation Volunteer

17 52770 Iriansyah Operator WT Operation Volunteer

18 48897 Andre Okta Technician Plant Volunteer

19 GMM Hidayat SCM Plant Volunteer

20 11000404 M. Ikhlas Ikhsan Technician Plant Volunteer

21 60101 Al Kahfi Fernando Act Foreman Operation Volunteer

22 51800 Nadar Operator Exca Operation Volunteer


RUNDOWN REKRUTAN ERT VOLENTEER & PEMBEKALAN TIM ERT
DAY 1 : SELEKSI
Hari / Tanggal Waktu Tempat Deskripsi Pembawa Materi Remarks
07:00 - 08:30 Area Mess Batang Asam Registrasi Ulang & Pemeriksaan Kesehatan Peserta
Area Mess Batang Asam Pembukaan Recruitmen Personil ERT CK-KIM (Batch 3)
08:30 - 09:00 Area Mess Batang Asam Sambutan Oleh PJO PT. Cipta Kridatama Roy Hansen Saragih
Area Mess Batang Asam Sambutan dari perwakilan OSHE CK-KIM Master Gunawan S
09:00 - 09:30 Area Mess Batang Asam Penyampaian Teknis & Tata Tertib Seleksi Panitia
09:30 - 09:45 Area Mess Batang Asam Coffe Break
09:45 - 10:00 Area Mess Batang Asam Peserta Mengganti Pakaian Olah Raga dan Berbaris di Lapangan Panitia
10:00 - 10:15 Area Mess Batang Asam Pemanasan / Streetching Peserta Panitia
10:15 - 11:15 Area Mess Batang Asam Pelaksanaan test SAMAPTA A Panitia Test Lari 12 Menit
Panitia Pull Up = Max 1 Menit
11:15 - 12:00 Area Mess Batang Asam Pelaksanaan test SAMAPTA B (1) Panitia Push Up = Max 1 Menit
Panitia Sit Up =Max 1 Menit
Minggu, 19/03/2023
12:00 - 13:15 Area Mess Batang Asam Cofee Break
13:15 - 14:00 Area Mess Batang Asam Pelaksanaan test SAMAPTA B (2) Panitia Shuttle Run = 6 x 10 Meter
14:00 - 15:00 Area Mess Batang Asam Interview Kandidat Rescuer Panitia
15:00 - 15:20 Area Mess Batang Asam Mobilisasi Peserta Menuju Settling Pond Sindur Panitia
15:20 - 16:00 Settling Pond Sindur Water Rescue Stretching Panitia
Panitia
Panitia Test Kemampuan Berenang 2
16:00 - 17:30 Settling Pond Sindur Pelaksanaan Test SAMAPTA C
Panitia x 50 Meter
Panitia
17:30 - 18:00 Settling Pond Sindur Penutupan Seleksi Panitia
19:00 - 20:15 Rekapitulasi Penilaian & Kemampuan Peserta Panitia
20:15 - 21:00 Penyampaian Hasil Seleksi Panitia Disampaikan Lewat WA

DAY 2 : PEMBEKALAN
Hari / Tanggal Waktu Tempat Deskripsi Pembawa Materi Remarks
07:30 - 08:30 Hall Badminton CK-KIM Pembukaan Pembekalan ERT & Pre Test Panitia
Hall Badminton CK-KIM Medical First Responder (MFR) - Anatomi Panitia
07:30 - 09:45
Hall Badminton CK-KIM Medical First Responder (MFR) - CPR & RJP Panitia
09:45 - 10:00 Hall Badminton CK-KIM Coffe Break
Hall Badminton CK-KIM Medical First Responder (MFR) - PPGD Level 1 Panitia
10:00 - 12:00
Hall Badminton CK-KIM Medical First Responder (MFR) - PPGD Level 2 Panitia
12:00 - 13:15 Hall Badminton CK-KIM ISHOMA
Senin, 20/03/2023 13:15 - 14:30 Hall Badminton CK-KIM Medical First Responder (MFR) - PPGD Level 3 Panitia
14:30 - 15:15 Hall Badminton CK-KIM High Angle Rescue Technique ( HART ) - Pengetahuan Tali Panitia
15:15 - 15:30 Hall Badminton CK-KIM Coffe Break
Hall Badminton CK-KIM High Angle Rescue Technique ( HART ) - Hardware & Software Panitia
Hall Badminton CK-KIM High Angle Rescue Technique ( HART ) - Simpul Panitia
15:30 - 18:00 Hall Badminton CK-KIM High Angle Rescue Technique ( HART ) - Anchor Panitia
Hall Badminton CK-KIM High Angle Rescue Technique ( HART ) - Ascending & Descending Panitia
Hall Badminton CK-KIM High Angle Rescue Technique ( HART ) - Belaying Panitia

Anda mungkin juga menyukai