Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN PENDIDIKAN KRISTEN METHODIST TIONGHOA

INDONESIA KARIMUN
SD SWASTA METHODIST TANJUNG BALAI KARIMUN
Jl. Jendral Sudirman RT 002/ RW 004 Kampung Suka Jaya, 29661

ULANGAN HARIAN
”STATISTIKA”
Nama : Rabu, 29 Maret 2023
Kelas : VI (Enam)

Berilah tanda silang (x) pada huruf A, B, C atau D di depan jawaban yang paling benar!

1. Berikut adalah data hasil penilaian harian matematika kelas 6 SD Liang Solusi!

a. Jumlah siswa yang mendapatkan nilai 80 adalah ....


b. Nilai tertinggi pada tabel diatas adalah ….
c. Nilai terendah pada tabel diatas adalah ….

2. Berikut ini adalah data pekerjaan 102 orang tua siswa kelas 1 sampai kelas 6 SD Liang Solusi:
Petani 25 orang, Nelayan 15 orang, penjahit 8 orang, wirausaha 13 orang, pedagang 12 orang,
tentara 6 orang, polisi 2 orang, guru 6 orang dan sisanya sebagai buruh. Jumlah orang tua siswa
yang berprofesi sebagai buruh sebanyak ....

3. Data di samping merupakan hasil ulangan


Matematika kelas VI. Maka tentukan median
dari data tersebut!

4. Perhatikan tabel data hewan ternak di Desa Solusi Sejahtera berikut!

Modus hewan ternak dari data


tersebut adalah …

5. perhatikan tabel penjualan buah setiap hari berikut!


a. Hitunglah rata-rata penjualan buah setiap
harinya!
b. Jika rata-rata penjualan buah per hari seperti
tabel di
atas, maka penjualan buah per dua
minggu ... kg
c. Jika harga anggur per kilogram Rp 45.000,00
maka
pedagang buah akan mendapatkan uang sebesar ...
per hari dari penjualan anggur

6. Diagram garis di bawah ini menunjukkan hasil panen dari sawah Pak Agus selama 7 tahun
terakhir.

a. Pada tahun 2017 Pak Agus dapat memanen Padi seberat ….


b. Kenaikan panen terendah terjadi pada tahun ….
c. Jumlah seluruh panen padi yang diperoleh Pak Agus dari tahun 2012 sampai tahun 2018
adalah ….
d. Rata-rata hasil panen padi Pak Agus selama tujuh tahun dari tahun 2012 sampai tahun
2018 adalah ….

7. perhatikan diagram batang di bawah ini!


 

a. Modus data di atas adalah...


b. Siswa yang ukuran sepatunya 32 ada ... orang
c. Median data di atas adalah...
d. Nilai rata-rata data di atas adalah...

Anda mungkin juga menyukai