Anda di halaman 1dari 3

EVALUASI KETERLAKSANAAN EKSTRAKURIKULER

MTS AL-MULTAZAM MOJOKERTO


TAHUN PELAJARAN 2020/2021

BIDANG : KESISWAAN

TARGET KETERCAPAIAN RENCANA TINDAK


NO EKSTRAKURIKULER SASARAN HAMBATAN BUKTI FISIK
WAKTU MUTU PROGRAM LANJUT
-Melakukan pengadaan alat
pramuka yang diperlukan
siswi

-Kurangnya alat dan sarana -Mempersiapkan siswi


prasarana pramuka untuk pertandingan
-Absensi kegiatan
khususnya
Wajib kelas 7 Sabtu -Belum mendelegasikan -Program kerja Terlaksana dengan
1 Pramuka Baik untuk bertanding lomba
dan 8 13.30-15.00 -Laporan evaluasi baik -Melakukan Praktek
-Dokumentasi berkemah secara internal
-Belum bisa mengadakan
kegiatan berkemah atau melakukan kegiatan
lain yang memungkinkan
bagi siswi MTs Al-
Multazam

- Alokasi latihan
-Pelatihan dasar ditingkatkan untuk
menabuh dan vocal mendapatkan hasil
membutuhkan waktu maksimal
-Absensi kegiatan
yang cukup lama sampai
Siswi MTs Ahad -Program kerja Terlaksana dengan -Perlu dilakukan pengadaan
2 Banjari Baik pada tahap matang bisa
Al-Multazam 13.30-15.00 -Laporan evaluasi baik alat khusus dan penempatan
tampil secara langsung
-Dokumentasi disenterkan pada satu
- Alat banjari seringkali
tidak lengkap atau tempat
dipakai kelas lain

3 Menjahit Siswi MTs Ahad Baik - Mesin jahit seringkali ada -Absensi kegiatan Terlaksana dengan -Melakukan kegiatan
Al-Multazam 13.30-15.00 yang tidak berfungsi atau -Program kerja baik service secara berkala dan
TARGET KETERCAPAIAN RENCANA TINDAK
NO EKSTRAKURIKULER SASARAN HAMBATAN BUKTI FISIK
WAKTU MUTU PROGRAM LANJUT
menjaga kelengkapan mesin
beberapa komponennya -Laporan evaluasi
hilang jahit
-Dokumentasi
-Pembina memberikan materi -Mengganti Pembina PMR
dengan baik namun kurang -Absensi kegiatan wanita atau melakukan
memperhatikan kesopanan
Siswi MTs Ahad -Program kerja Terlaksana dengan pergantian jenis
4 PMR Baik dan nilai nilai budaya
Al-Multazam 13.30-15.00 dipesantren dalam -Laporan evaluasi baik ekstrakurikuler yang
penyampaian materi maupun -Dokumentasi dibutuhkan siswi
pada saat praktek
-Menetapkan sistem kuota
-Siswi yang memilih ekstra minimal peserta sejak awal
-Absensi kegiatan
ini jumlahnya paling sedikit pemilihan peserta agar
Siswi MTs Ahad -Program kerja Terlaksana dengan
5 Kaligrafi Baik (<10) sehingga seringkali distribusi peserta merata
Al-Multazam 13.30-15.00 mempengaruhi semangat dan -Laporan evaluasi baik
-Dokumentasi pada semua jenis
performa peserta yang ada ekstrakurikuler

-Melakukan kesepakatan
-Seringkali kegiatan belum bagi Pembina dan siswi
berakhir ketika adzan ashar -Absensi kegiatan untuk dating lebih awal
berkumandang (waktunya
Siswi MTs Ahad -Program kerja Terlaksana dengan -Memberikan konsekuensi
6 Pencak Silat Baik mundur)
Al-Multazam 13.30-15.00 -Peserta kurang disiplin dan -Laporan evaluasi baik
bagi siswi yang kurang
kurang bersemangat dalam -Dokumentasi
disiplin dan reward bagi
berlatih yang sudah disiplin

-Sedari awal menegaskan


- Kurang aktifnya peserta dari -Absensi kegiatan kelas IX untuk focus
Siswi MTs Ahad kelas IX karena bertabrakan -Program kerja Terlaksana dengan bimbingan belajar dan
7 Qiro’ah Baik dengan jadwal bimbingan
Al-Multazam 13.30-15.00 -Laporan evaluasi baik membebaskan mereka
belajar -Dokumentasi kegiatan ekstrakurikuler

Mojokerto, 20 Juni 2021


Kepala Madrasah Waka. Kesiswaan

Evi Rahmawati, S.T Isro’atin Nasikhah, S.Si

Anda mungkin juga menyukai