Anda di halaman 1dari 9

Dusun Ngenden

Desa Rejoslamet
Kecamatan Mojowarno
Kabupaten Jombang Kode Pos 61475
Provinsi Jawa Timur
KATA PENGANTAR

Atas berkat rahmat Allah Yang Maha Kuasa,yang telah diberikan kepada kami,
sehingga kami dapat menyelesaikan Program Pelasanaan Pengenalan Lingkunan Sekolah dan
Pembelajaran Awal Tahun Pelajaran bagi Peserta didik Tahun Pelajaran 2021/2022, dengan
lancar.
Pengenalan langsung pada sekolahan ini sangat kami harapkan mengingat SDN
Rejoslamet 1 Kecamatan Mojowarno Kabupaten Jombang Provinsi Jawa Timur, dalam
menggapai tujuan untuk meningkatkan mutu pembelajaran.dengan berbagai macammedia
pembelajaran melalui pengenalan tempat belajar dan pengenalan media pembelajaran dan
media tersebut akan lebih efektif dan efisien dan lebih cepat lagi bagi peserta didik dalam
memahami materi yang disampaikan oleh guru.
Semogaapa yang kami kerjakan selalu mendapatkan ridlo dari Allah SWT. Amin.
PROGRAM PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH
DAN PEMBELAJARAN AWAL TAHUN PELAJARAN
PESERTA DIDIK BARU TAHUN 2021/2022
SDN REJOSLAMET 1

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Pendidikan memiliki peran yang sangat strategis dalam peningkatan SDM, di mana SDM
ini sangat menentukan maju mundurnya suatu bangsa untuk itu pendidikan harus menjadi
prioritas utama.Upaya memperbaiki dan meningkatkan mutu pendidikan seakan tidak pernah
berhenti. Banyak agenda reformasi yang telah, sedang, dan akan dilaksanakan. Beragam
program inovatif.
Reformasi pendidikan adalah restrukturisasi, yakni memperbaiki polahubungan sekolah
dengan pemerintah dan lingkungannya, pola pengembangan kurikulum, pengembangan
perencanaan, pengembangan manajerial, pemberdayaan guru, dan restukturisasi model-model
pembelajaran.
B. Dasar
a. UU Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
b. PP Nomor 17 Tahun 2010 tentang penggelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan
Peraturan Menteri Pendidikan nasional Nomor 2 tahun 2010 tentang Renstra
Kementrian Pendidikan Nasional tahun 2010.
c. Konvensi Hak Anak 20 Nop 89Psl 29 (1)
 Mengembangkan kepribadian, bakat, kemampuan mental dan fisik;
 Mengembangkan sikap menghormati hak azasi manusia;
 Mengembangkan sikap menghormati kepada orang tua, identitas budaya, bahasa
dannilai-nilai;
 Menyiapkan anak untuk kehidupan yang bertanggung jawab, saling pengertian,
damai, toleransi, kesetaraan gender, dan persahabatan antar semua bangsa, agama,
suku, lingkungan alam.
PadasaatiniSDN Plabuhan IIIKecamatanPlandaansedangmelaksakan PLS
(pengenalanlingkungansekolah) dan (PATP) Pembelajaran Awal Tahun Pelajaran.
C. Tujuan
1. Tujuan Umum
Untuk melaksanakan program PLS untuk pesrta didik baru yang tercatum pada
program kerja 1.1.3 melaksanakan orientasi siswa baru tahun 2021/2022.

2. Tujuan Khusus
a. Mengenalkan peserta didik baru terhadap tempat, sarana dan prasarana sekolah,
baik dari segi fisik bangunan, lingkungan dan fasilitas pendidikan lainnya.
b. Meningkatkan persaudaraan teman se kelas dan teman satu sekolahan.
c. Mengenal lingkungan sekolah SDN Rejoslamet 1
d. Dengan dilaksakannya PLS terhadap peserta didik baru disekolah, maka kegiatan
belajar dapat berjalan dengan baik, yang pada akhirnya akan meningkatkan
prestasisiswa.
e. Peserta didik baru dapat mengenali lingkungan belajarnya dengan baik.
Membiasakan perserta didik bersikap tegas dan berperilaku disiplin serta
menghargai terhadap orang lain.
f. Meningkatkan partisipasi peserta didik ikut bertanggung jawab terhadap keamanan,
kerukunan, solidaritas antar peserta didik di SDN Rejoslamet 1
g. Meningkatkan layanan pendidikan kepada peserta didik di SDN Rejoslamet 1
Kecamatan Mojowarno.
h. Meningkatkan dan mendorong minat belajar yang lebih tinggi pada peserta didik di
SDN Rejoslamet 1 Kecamatan Mojowarno Kabupaten Jombang;
i. Meningkatkan pembelajaran budipekerti di SDN Rejoslamet 1 Kecamatan
Mojowarno Jombang;
j. Meningkatkan kualitas pendidikan di SDN Rejoslamet 1 Kecamatan Mojowarno
Jombang.

D. Manfaat
1. Anak mengenal kondisi lingkungan sekolah yang aman, nyaman, bersih, sehat, peduli,
berbudaya lingkungan hidup, mampu menjamin, memenuhi, menghargai hak2 anak
dan perlindungan anak dari kekerasan.
2. Meningkatnya layanan pendidikan pada peserta didik di SDN Rejoslamet 1 Keca-
matan Mojowarno Jombang
3. Meningkatnya minat belajar pada peserta didik di SDN Rejoslamet 1 Kecamatan Mo-
jowarno Jombang.
4. Meningkatnya proses pembelajaran di SDN Rejoslamet 1 Kecamatan Mojowarno
Jombang.
5. Meningkatnya kompetensi peserta didik untuk Pembelajaran di SDN Rejoslamet 1 Ke-
camatan Mojowarno Jombang.
6. Meningkatnya kualitas pendidikan di SDN Rejoslamet 1 Kecamatan Mojowarno Jom-
bang.
BAB II

RENCANA DAN JADWAL PELAKSANAAN


PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH
DAN PEMBELAJARAN AWAL TAHUN BARU
BAGI PESRTA DIDIK BARU
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Kegiatan pengenalan Lingkungan Sekolah pada psesrta didik baru tahun pelajaran
2021/2022, perlu disusun rencana dan jadwal kegiatan.
A. Susunan Kepanitiaan
Susunan Panitia Pelaksanaan Pengenalan Lingkungan Sekolah dan Pembelajaran
Awal Tahun Pelajaran:
No Nama Jabatan Dalam Tim Keterangan

1 MOCHAMAD SUBEKI S.Pd. Penanggung jawab


Kepala Sekolah
NIP. 19630715 199009 1 003
PENNY RIHARTI, S.Pd.
2 Guru
NIP. 19721011 199912 2 002
3. RAHAYU S.Pd
Guru
NIP. 19630723 198303 2 008
RUMIYATUN S.Pd.I
4 Guru
NIP. 19691215 200801 2 014
ANI ROSITA, S.Pd.
5 Guru
NIP. 19840109 201407 2 001
6 HANA FITRIYAH, S.Pd.
Guru
NIP. 19850509 202012 2 002
7 CICIK ANDRIYANI
Guru
NIP. 19820414 202121 2 007
MOHAMAD RIZKY
8 ALAMSYAH,S.Pd Guru

9 MUKHAMAD KHAKIM Pembimbing


Mlk. Keagamaan
EVA RAHAYU NINGTIYAS,S.Pd Pembimbing
10
Pend. diniyah
11 SUGENG ARYANTO
Penjaga

B. Jenis Kegiatan yang mendukung kegiatan PLS dan PATP SDN Rejoslamet 1
1. Pendataan diri siswa baru tahun 2021/2022 tentang profil ortu/wali siswa.
2. Menyusun rencana kerja PLS dan PATP
3. Laporan kegiatan ke ortu/wali
4. Evaluasi pelaksanaan ke ortu/wali setelah 7 hari keg berlangsung
5. Pelaksanaan PLS dan PATP
6. Tempat kegiatan PLS dan PATP
7. Sarana yang dipakai dalamkegiatan
8. Ketentuan dan peraturan dalam kegiatan
9. Biaya pelaksanaan
10. Pemberitahuan dan ijin tertulis keortu/wali siswa baru
11. Pemberitahuan rincian kegiatan PLS dan PATP
12. SK Penugasan dalam pelaksanaan PLS dan PATP

C. Jadwal Pelaksanaan

No Hari/Tanggal JenisKegiatan Penanggungjawab


1 12 Juni 2021 Pengumuman Penerimaan Penny Riharti S.Pd.
2 3-5 Juli 2021 Pendataan Siswa/ADM Penny Riharti S.Pd.
3 6-7 Juli 2021 Penyusunan Rencana Kerja Penny Riharti S.Pd.
Upacara Bendera dan
4 12 Juli 2021 Semua guru
pengenalan siswa baru
Pengenalan Lingkungan
sekolah ikut dalam kegiatan Rahayu, S.Pd
5 12 Juli 2021
bersih-bersih lingkungan Rumiyatun, S.PdI
kelas dan sekolah
Pengenalan lingkungan
belajar dari kelas I s/d VI dan
Ani Rosita S.Pd
6 13 Juli 2021 pengenalan tugas masing
Hana Fitriyah, S.Pd
masing guru termasuk Kepala
sekolah
Laporan dan pertemuan Wali KepalaSekolah dan
7 14 Juli 2021 Peserta Didik Baru Rahayu, S.Pd.
Cicik Andriyani., S.Pd

D. Anggaran
Anggaran pelaksanaan PLS tanpa memungut biaya pelaksanaan kepada wali murid
dan dibiayai dari BOS.

E. Peraturan dan hal-hal sebagai pedoman pelaksanaan PLS dan PATP


Peraturan pelaksanaan mengacu pada
 UU Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
 PP Nomor 17 Tahun 2010 tentang penggelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan
Peraturan Menteri Pendidikan nasional Nomor 2 tahun 2010 tentang Renstra
Kementrian Pendidikan Nasional tahun 2010.
F. Menghidari bentuk-bentuk yang tidak mendidik:
1. Menjewer
2. Mencubit
3. Menendang
4. Memukul dengan tangan
5. Memukul dengan benda
6. Menghukum hingga jatuh sakit, pingsan
7. Melukai dengan benda berbahaya
8. Kekerasan fisik lain
9. Membandingkan dengan saudara/anak lain
10. Membentak dengan suara keras dan kasar
11. Menghina dihadapan teman/orang lain
12. Menyebut "bodoh", "pemalas", "nakal”
13. Mencap dengan sebutan jelek/jahat
14. Kekerasan psikis lain
BAB III
PENUTUP

Harapan kami kedepan dengan adanya pengenalan lingkungan sekolah dan


pembelajaran awal tahun pelajaran siswa atau peserta didikbaruterhadapsaranadan
fasilitas yang ada di SDN Rejoslamet 1 maupun pendidik dan tenaga kependidikan
semakin menarik minat calon-calon siswa baru dan ingin belajar di SDN Rejoslamet 1,
Kecamatan Mojowarno Kabupaten Jombang.
Demikian program kegiatan ini dbuat dan disusun untuk dijadikan sebagai
acuan dalam penentuan kebijakan.
Semoga Tuhan Yang Maha Esa selalu meridloinya.Amin.

Jombang, 10 Juli 2021

Kepala Sekolah

MOCHAMAD SUBEKI, S.Pd.


NIP. 19630715 199009 1 003

Anda mungkin juga menyukai