Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

KEGIATAN
PRA - MUNAQASYAH TARTIL QUR’AN
METODE UMMI
TAHUN PELAJARAN 2022-2023

SDIT PERMATA PROBOLINGGO


Jl. Ikan Tongkol Gang 2/4, 5 dan 6 : (0335) 437 810
 Blog : sditpermataprob.blogspot.com
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
MUNAQASYAH TARTIL QUR’AN METODE UMMI TAHUN AJARAN 2022-2023

I. PENDAHULUAN.
Pembelajaran UMMI adalah salah satu mata pelajaran yang masuk dalam struktur
kurikulum terpadu SDIT Permata Kota Probolinggo yang wajib diikuti oleh seluruh siswa
tanpa terkecuali. Munaqosyah menjadi salah satu tahap ujian dari sekian banyak pokok
bahasan yang ada dalam pembelajaran UMMI. Munaqosyah merupakan ujian akhir siswa
manakala siswa telah menuntaskan pembelajaran Al-Qur’an dengan metode ummi mulai
dari jilid pembinaan 1 sampai jilid 6 ditambah dengan tadarus Al-Qur’an, Ghorib dan
Tajwid.
Kegiatan Munaqasyah Tartil Qur’an metode UMMI ini merupakan kegiatan yang
dilaksanakan dalam hal mengapresiasikan wujud cinta Al-Qur’an siswa-siswi SDIT
Permata yang mana telah mereka terima selama mendapatkan pendidikan di SDIT Permata.
Sama hal nya dengan ujian nasional, munaqosyah juga menjadi tolak ukur keberhasilan
siswa dan Lembaga dalam pembelajaran Al-Qur’an. Tentu bagi kita sebagai umat muslim
yang mempunyai pandangan Al-Qur’an sebagai petunjuk hidupnya dan menjadikan
keberhasilan pembelajaran Al-Qur’an sebagai salah satu parameter keberhasilan mendidik
anak, maka munaqosyah akan menjadi suatu tahapan pembelajaran yang sangat dinantikan.
Kegiatan ini merupakan kegiatan tahunan yang dilaksanakan di SDIT Permata Kota
Probolinggo diikuti oleh jenjang kelas 4, 5 dan 6 bagi siswa yang telah tuntas tahapan
pembelajaran Ummi nya.

II. DASAR KEGIATAN


1. Pedoman Administrasi Sekolah Dasar tentang Administrasi
Kesiswaan Th. 2022-2023
2. Permendiknas No. 22 tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
3. RKAS SDIT Permata Kota Probolinggo Tahun Ajaran 2022-2023
4. RAPBS SDIT Permata Kota Probolinggo Tahun Ajaran 2022-2023

III. TUJUAN KEGIATAN


1. Mengetahui kualitas bacaan Al-Qur’an siswa-siswi SDIT Permata Kota Probolinggo
menggunakan metode Ummi
2. Mengapresiasi siswa-siswi SDIT Permata Kota Probolinggo dalam pembelajaran Tartil
Al Qur’an
3. Menjaga standarisasi kualitas bacaan siswa-siswi SDIT Permata Kota Probolinggo
dalam pembelajaran Al-Qur’an metode Ummi
IV. NAMA KEGIATAN
Munaqasyah Tartil Qur’an Metode UMMI TP. 2022-2023
V. SASARAN KEGIATAN
Sasaran kegiatan ini adalah siswa siswi kelas 4,5, dan 6 kelompok Al-Qur’an yang tuntas
pembelajaran ghorib dan tajwid
VI. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN
Hari : Sabtu
Tanggal : 7 Januari 2023
Pukul : 07.00 WIB sampai selesai
Tempat : Kampus 2 (Jl. Kaca Piring)
VII. SUSUNAN KEGIATAN

HARI / TANGGAL JAM NAMA KEGIATAN

07.00 – 07.30 Pembukaan dan Briefing

Sabtu, 07 Januari 2023 07.30 – 11.45 Pra-Munaqasyah


11.45 – 12.30 Ishoma + Persiapan sholat
12.30 – 13.00 Penutup + Kepulangan

VIII. PESERTA KEGIATAN


Peserta adalah sebagian dari siswa-siswi kelas 4, 5 dan 6 yang berjumlah 25 peserta.

NO NAMA KELAS
1. RAFANI ASSYIFA ADZKIYA 4A
2. RAZQA NABIL FAEYZA SYARIF 4A
3. ESTEFANNYA FRIANDA LARASATI 4A
4. IBRAHIM IBNU HAMZAH 4A
5. HANIFAH ANNADZIRAH 4A
6. KENZOU JUNIO PUTRA NUGROHO 4A
7. NAFFI DZIKRA RABBANI 4A
8. ADRIANO KENZIE ADINATA 4B
9. MUHAMMAD YAHYA ILYAS 4B
10. AHMAD NAZAR AL FURQON 4B
11. BAGAS ARDIANSYAH PUTRA S. 4C
12. NUR FIKRIYATUS SHOLIHAH 4C
13. SARAH AQILA PERDHANA 4C
14. CHIQUITA BRILIANT 4C
15. ISABELLA ASYA CASTRO 4C
16. CHERLY YURIFIANA SAPUTRI 4C
17. MUHAMMAD ICHSAN MAZID 4D
18. HISYAM RASYID DHANANJAYA 4D
19. NABILA SYIFA RIFAI 4D
20. PRAWIRA DUTA 4D
21. AGHNINA GHOITSAN MUGHITSA 5A
22. ALIFIA ALFARIZQI 5A
23. AMIRAH AZARIA SHOLIHAH 5A
24. NANDRA KIYANU ZHAFRAYYAN 5A
25. SABILLAH FIRDAUS 5A
26. RESTU BUMI ALFARIZZI 5A
27. AGHNIYA AL – MUMTAZA 5B
28. DINARA SAFINA ANNAJAH 5B
29. HANYSA DERANY FIRDAUS 5B
30. KAYYASAH ZAAHIR MUKTI 5B
31. NUR BATRISYA ZAHIDAH A. 5B
32. LINTANG AYUNDA RAHADI 5B
33. ANDISA RANSI FAHRI PUTRA 5C
34. LAYLA ALFI NURIN 5C
35. MUHAMMAD FARAZ ALIF U. 5C
36. MUHAMMAD AZKA AZHAR 5C
37. MUHAMMAD RAIS ABDULLAH 5D
38. AULIA FARAH SAKINAH 6A
39. FAIZ ZIDANE DHIAURAHMAM 6A
40. ANNADILA SHAFIRA PUTRI P. 6A
41. ARANSHA HADIYAN RAFISQY 6A
42. MUHAMMAD NIZAM AINUR R. 6A
43. RADITYA RIFQI PUTRA P. 6A
44. AURELLIA BIANTARI ALIKA 6B
45. MUHAMMAD AIDAN AMRU 6B
46. PUSPITA AYU SHOLEHA 6B
47. MUH. GIFFARI SYUKRILLAH 6C
48. MUHAMMAD GHEZZAL P. 6C
49. VANIA GITA PRAYOGO 6C
50. LEY DININA FAHRANI 6C
51. RIFQI RYU HABIBI 6C
52. VERLYN ATHALIA HARDYN S. 6C
53 ANNADIRA SHAFIRA PUTRI P. 6D
54 MUHAMMAD IBRAHIM A 6B

IX. FOTO KEGIATAN


Terlampir (lampiran 1)
X. LAPORAN KEUANGAN PRA – MUNAQHASYAH TAHSIN
EVALUASI NOTA REALISASI
NAMA Tidak
NO ANGGARAN Terlaksa Tertun TANGGAL
ITEM Terlaksa Harga Satuan Jumlah
na da
na
Banner +
1
1 desain (240 Rp 60.000,00 √ 06 -01-2023 Rp 55.000,00 Rp 60.000,00
Lembar
x 120)
Snack
2 Rp 3000,00 √ 07- 01 -2023 Rp 2.500,00 25 Pcs Rp.62.500,00
Panitia
Snack
3 Rp 7.000,00 √ 07-01-2023 Rp 4.000,00 9 Pcs Rp 36.000,00
Penguji
Snack
4 Rp 2.000,00 √ 07-01-2023 Rp 15.000,00 53 Pcs Rp 106.000,00
Peserta
5 Air Mineral Rp 35.000,00 √ 07-01-2023 Rp 22.000,00 3 Pcs Rp 66.000,00

Rp Total Realisasi Anggaran


Total Anggaran Rp 330.500,00
355.000,00

Keterangan :
Uang Masuk (Debet) : Rp. 355.000,00
Uang keluar (Kredit) : Rp. 330.500,00
Sisa saldo : Rp. (+) 24.500,00
Terbilang : (+) Dua puluh empat ribu lima ratus rupiah
XI. LAPORAN KEGIATAN
Pada tanggal 7 Januari 2023, tepatnya hari Sabtu, SDIT Permata Kota Probolinggo
mengadakan kegiatan Munaqasyah Tartilul Qur’an Metode UMMI diselenggarakan untuk siswa
yang telah menyelesaikan tahapan pembelajaran Tartil metode UMMI dengan baik .Adapun
acara ini berlangsung dengan tetap menggunakan protokol kesehatan. Kegiatan berlangsung pada
hari Sabtu, 7 Januari 2023. Adapun siswa yang mengikuti kegiatan munaqosyah tartil ini adalah
siswa kelas 4,5 dan 6. Siswa yang terpilih merupakan siswa yang sudah diuji terlebih dahulu
dengan mengikuti standar metode Ummi dan dilaksanakan di sekolah secara bertahap. Kegiatan
Pra munaqosyah berlangsung dari jam 07.00 WIB sampai jam 13.00 WIB di SDIT Permata
Kampus 2, Jalan Kaca Piring, Kecamatan Sukabumi. Adapun ruangan yang digunakan untuk
ujian sebanyak 4 ruang dengan penamaan ruang ghorib, ruang tajwid, ruang tahfidz 1 dan 2 serta
ruang fashohah.
Berdasarkan hasil munaqosyah, pentashih menyampaikan bahwasanya sebanyak 98%
siswa-siswi SDIT Permata Kota Probolinggo dinyatakan lulus. Sementara itu, 2% dari peserta
yang ikut munaqosyah dinyatakan tidak lulus dengan berbagai keterngan yang ada dalam setiap
aspek penilaian oleh pentashi.
Link Drive :
https://drive.google.com/drive/folders/1JoveHNivanlRAAc_NYnDXrvJnpPoUMdN
XII. PENUTUP
Dengan adanya kegiatan ini, siswa diharapkan dapat meningkatkan kecintaan
mereka kepada Al-Qur’an dan mengapresiasi mereka untuk terus selalu mempelajari dan
mengamalkan Al-Qur’an dalam kehidupan sehari-hari. Pelaksanaan munaqosyah berjalan
lancar dengan semangat kerjasama seluruh asatidz asatidzah selaku panitia dalam kegiatan
munaqosyah ini. Seluruh siswa yang menjadi peserta munaqosyah dapat melaksanakan
seluruh rangkaian acara dengan tertib. Acara berlangsung selama satu hari dengan
khikmad dan dihadiri oleh walimurid daripada siswa yang menjadi peserta. Penguji yang
merupakan para trainer dari lumajang menyampaikan bahwasanya 98% siswa dinyatakan
lulus dengan maksimal sedangkan 2% siswa masih harus mengulang karena ada beberapa
bagian yang harus diperbaiki. Rata-rata siswa mengulang pada bagian tahfidz 1(An-nas –
Az-zalzalah) dan 2 ( Al-bayyinah-Al – ghasiah). Sehingga dalam hal ini, siswa yang
remidi akan melaksanakan remidi munaqosyah dengan menunggu informasi lanjutan.
Demikian laporan pertanggung jawaban kegiatan ini dibuat. Atas kebijakan dan
dukungan dari seluruh keluarga besar SDIT Permata Kota Probolinggo kami ucapkan
terima kasih.
Probolinggo, 7 Januari 2023

Mengetahui,
Waka Kurikulum Ketua Pelaksana

Arini Nur Hamidah. S.T. S.Pd Abdul Halim Fauzi


NP. 200905 NP. 202001

Menyetujui.
Kepala Sekolah

Saidi. S.HI
201502
Benner
Snack Panitia
Snack Penguji
Snack Peserta
Air Mineral

Anda mungkin juga menyukai