Anda di halaman 1dari 4

Nama : Yuris Ayu Anisa

NIM : 190810301114
Kelas : Kewirausahaan (C)

TUGAS 1
Matrik Konsep Peran Wirausahawan
No Author Konsep / Dimensi Konsep / Indikasi Dimensi /
(Tahun) Pengertian / Bagian Konsep Ciri ciri / Tolak Ukur
Definisi
1. Winardi Menciptakan produk 1) Menciptakan 1) Meniru produk yang
(1998) dan teknologi baru produk baru sudah ada
dengan cara meniru 2) Menciptakan 2) Mengembangkan suatu
yang suadah ada, teknologi baru teknologi dengan cara
berbeda dengan yang sudah ada meniru yang sudah ada
penentuan tolak ukur 3) Menggunakan melalui pengembangan
(benchmarking) yang temuan orang teknologi
berkembang dikalangan lain pada unit
manajer dan usahanya
wirausahawan dijepang
dan australia. Pada
penentuan tolak ukur,
selain meniru juga
terdapat pengembangan
produk melalui
pengembangan.
Dengan demikian dapat
dikatakan orang yang
menggunakan temuan
orang lain pada unit
usahanya. Fungsinya
untuk menciptakan
produk dan teknologi
baru dengan cara
meniru yang sudah ada.
2. Marzuki Secara mikro peran 1) Sebagai 1) Sebagai penemu,
Usman wirusahawan adalah penemu wirausahawan berperan
(1977) penanggung resiko dan (innovator) dalam menemukan dan
ketidakpastian, 2) Sebagai menciptakan:
mengombinasikan perancang a. Produk baru
sumber-sumber (planner) b. Teknologi baru
kedalam cara yang baru c. Ide-ide baru
dan berbentuk d. Organisasi
menciptakan nilai usaha baru
tambah dan usaha- 2) Sebagai perencana,
usaha baru.Menurut wirausahawan berperan
Marzuki Usman secara dalam merancang:
umum wirausahawan a. Perencanaan
memiliki 2 peran yaitu perusahaan
sebagai penemu b. Strategi
(innovator) dan sebagai perusahaan
perencana (planner) c. Ide-idedalam
perusahaan
d. Organisasi
perusahaan
3. Steinhoff Perintis dan 1) Sebagai perintis 1) Berani mengambil
dan pengembang perusahaan resiko
Burgess perusahaan yang berani 2) Sebagai 2) Dapat mengelola
(1993) mengambil resiko pengembang sumber daya, material,
dalam menghadapi perusahaan dan keuangan
ketidakpastian dengan 3) Memiliki 3) Berhasil mencapai
cara mengelola sumber tujuan dan visi tujuan dan visinya
daya manusia, material, untuk dicapai
dan keuangan untuk
mencapai tingkat
keberhasilan tertentu
yang diinginkan. Salah
satu kunci keberhasilan
adalah memiliki tujuan
dan visi untuk dicapai.

4. Meredeith Para wirausaha 1) Risiko dalam 1) Seorang wirausaha


(1996) merupakan pengambil berwirausaha harus mampu
risiko yang sudah menghadapi resiko
diperhitungkan. yang ada dan mampu
memperhitungkan
resikonya agar bisa
mengatasi resiko
tersebut.
5. Werner 1) Sebagai Pemimpin 1) Sebagai 1) Sebagai pemimpin
Shombart industri, dimana Pemimpin industri:
(1902) dimulai dari teknisi industri a. Sebagai teknisi
suatu bidang 2) Sebagai dalam bidang
keahlian lalu usahawan keahlian
berhasil (businessman) b. Menemukan
menemukan sesuatu 3) Sebagai sesuatu yang
yang baru sebagai pemimpin baru sebagai
hasil keahlian karya keuangan hasil karya
cipta 2) Sebagai usahawan
wirausahawan. (businessman):
2) Sebagai usahawan a. Menganalisi
(businessman), kebutuhan
dimana senantiasa masyarakat
melakukan analisis b. Merangsang
kebutuhan kebutuhan baru
masyarakat dan masyarakat
merangsang c. Mengutamakan
kebutuhan baru penjualan
masyarakat dimana 3) Sebagai pemimpin
penjualan adalah keuangan:
peran utamanya. a. Menekuni
3) Sebagai pemimpin keuangan
keuangan, b. Mengumpulkan
Wirausaha berperan keuangan
mengumpulkan c. Menggabungkan
uang, menekuni sumber-sumber
keuangan, dan keuangan
menggabungkan
sumber- sumber
keuangan.

6. Pete Peran pokok dari 1) Inovasi dalam 1) Wirausahawan, harus


F.Drucker seorang wirausaha menciptakan kreatif dan inovatif agar
(1985) adalah melakukan jasa maupun produk baru dapat
inovasi. barang. bersaing dipasaran.
7. Zimmerer Menciptakan nilai 1) Menciptakan 1) Pengembangan
(1996) barang dan jasa di nilai barang teknologi baru
pasar melalui proses 2) Menciptakan 2) Penemuan pengetahuan
pengombinasian nilai jasa baru
sumber daya dengan 3) Proses 3) Perbaikan produk dan
cara-cara baru dan pengombinasia jasa yang ada
berbeda untuk dapat sumber daya 4) Penemuan cara-cara
melakukan persaingan. yang berbeda untuk
menyediakan barang
dan jasa dalam jumlah
banyak dengan
menggunakan sumber
daya yang sedikit

Anda mungkin juga menyukai