Anda di halaman 1dari 3

Tonic, Subdominant, Dominant Triad in Major Scale (Trinada 1,4,5 dalam

Tangga Nada Mayor)

C F

Di tingkat ini, kalian hanya mempelajari, Tonic (tingkat I ), Subdominant (tingkat IV), dan Dominant
(tingkat V).

Buatlah tonic, subdominant, dan dominant di G Mayor, dengan perkuncian, treble clef!

Buatlah tonic, subdominant, dan dominant di F Mayor, dengan perkuncian, treble clef!
Balikan / Inversion dari tonic chord

Cth: C Major Scale

C C/E C/G

I I 6 I 6
3 4

Buatlah balikan/inversion dari subdominant (Tingkat 4) dari C Major, disertai dengan chord symbol
dan angka romawinya!

Buatlah balikan/inversion dari dominant (Tingkat 5) dari C Major, disertai dengan chord symbol dan
angka romawinya!

Anda mungkin juga menyukai