Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD N 1 Marga Dauh Puri


Kelas / Semester : 2 /2
Tema : Kebersamaan (Tema 7)
Sub Tema : Kebersamaan di Tempat Bermain (Sub Tema 3)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, PJOK
Pembelajaran ke : 5
Alokasi waktu : 5 x 35 Menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan mencermati gambar permainan bola estafet di air dan isi teks serta penjelasan
guru, siswa dapat memahami gerakan melempar dan menangkap bola di air.
2. Dengan mencermati gambar permainan bola estafet di air dan isi teks serta penjelasan
guru, siswa dapat melakukan gerakan melempar dan menangkap bola di air.
3. Dengan mencermati gambar dan isi teks serta penjelasan guru, siswa dapat
memahami karakteristik teman sekolah berdasarkan agama.
4. Dengan mencermati gambar dan isi teks serta penjelasan guru, siswa dapat
menentukan sikap terhadap teman sekolah yang berbeda agama.
5. Dengan mencermati isi teks serta penjelasan guru, siswa dapat menemukan kata
sapaan dalam dongeng.
6. Dengan mencermati isi teks serta penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan
penggunaan kata sapaan dalam dongeng.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan 10 menit
Dengan Membaca Doa (Orientasi)
 Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan
dipelajari dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman
peserta didik (Apersepsi)
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari
pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-
hari. (Motivasi)
Kegiatan Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran 150
Inti Pemotivasian menit
Alternatif Pembelajaran
 Pada awal pembelajaran, guru mengondisikan siswa secara
klasikal dengan memberikan apersepsi.
 Guru menyampaikan pentingnya melakukan olahraga untuk
menjaga kesehatan.
Ayo Mencoba
Alternatif Pembelajaran
 Guru membimbing siswa melakukan gerakan melempar dan
menangkap bola di air secara berpasangan dengan benar.
 Setelah semua siswa melakukan gerakan melempar dan
menangkap bola di air dengan benar.
 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya bekerja sama.
(Creativity and Innovation)
Ayo Berdiskusi
 Guru membimbing siswa berdiskusi menemukan sikap
terhadap teman yang berbeda agama. (Collaboration)
Alternatif Jawaban
Contoh sikap yang baik: menghargai, saling menolong, dan
lain-lain.
Contoh sikap yang tidak baik: mengejek, saling menghina,
dan lain-lain
Ayo Berlatih
 Guru membimbing siswa untuk menuliskan kalimat
percakapan antara Pengembala dan Serigala. (Creativity and
Innovation)
Penutup Peserta Didik : 15 menit
 Membuat kesimpulan tentang pembelajaran hari ini
(CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang
materi yang baru dilakukan.
Guru :
Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa.

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric
penilaian.

Mengetahui Marga, 07 Februari 2023


Kepala Sekolah, Guru Kelas II

Luh Putu Mutiara Rushita Adi, S.Pd. Ni Nyoman Nuriati, S.Pd.SD


NIP. 19911123 201503 2 004 NIP. 196910261991032004
LAMPIRAN
1. Penilaian Pengetahuan
a. Menjelaskan Gerakan melempar dan menangkap bola (PJOK KD 3.7 dan 4.7)

NO NAMA SKOR
1
2
3

b. Menentukan sikap terhadap perbedaan karakteristik siswa (PPKn KD 3.3 dan 4.3)

NO NAMA SKOR
1
2
3

c. Menuliskan kata sapaan (Bahasa Indonesia KD 3.9 dan 4.9)

Kriteria Skor
Menulis dengan lengkap dan benar sesuai dengan EYD 4
Menulis dengan lengkap dan benar, tidak sesuai EYD 3
Menulis dengan kurang lengkap dan benar sesuai dengan 2
EYD
Menulis dengan kurang lengkap dan benar, tidak sesuai 1
dengan EYD

2. Penilaian Keterampilan
a. Melakukan Gerakan melempar dan menangkap bola
Kriteria Baik Sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan
(4) (3) (2) (1)
Melempar bola Dapat Dapat Dapat Tidak dapat
melakukan melakukan melakukan melakukan
gerakan Gerakan Gerakan Gerakan
melempar bola melempar bola melempar bola melempar bola
dengan benar dengan benar, dengan benar dengan benar
namun namun
dilakukan dilakukan
dengan sedikit bimbingan guru
bimbingan guru
Menangkap bola Dapat Dapat Dapat Tidak dapat
melakukan melakukan melakukan menangkap bola
Gerakan Gerakan Gerakan dengan benar
menangkap bola menangkap bola menangkap bola
dengan benar dengan benar, dengan benar,
namun namun
dilakukan dilakukan
dengan sedikit dengan
bimbingan guru bimbingan guru

b. Menulis
Rubric Penilaian
Sangat Baik Baik Cukup Perlu Binaan
Kriteria
(4) (3) (2) (1)
Penggunaan Menggunakan huruf Ada beberapa Ada beberapa Ada beberapa
EYD yang kapital kata depan, penggunaan penggunaan penggunaan huruf
tepat dan tanda baca yang huruf kapital, huruf kapital, kapital kata depan,
tepat tanpa kata depan dan kata depan dan dan tanda baca
bimbingan guru tanda baca tanda baca tidak digunakan
kurang kurang tepat dengan tepat dan
digunakan digunakan dilakukan dengan
dengan teoat,
dengan dengan bimbingan guru
namun tepat dan
dilakukan tanpa
dilakukan
bimbingan guru
dengan
bimbingan guru
Kelengkapa Seluruh kalimat Terdapat Terdapat Sebagian besar
n penulisan menggunakan Sebagian kecil setengah dari kalimat
kata penulisan lisan kata penulisan kata teks penulisan menggunakan
yang lengkap yang kurang kata yang belum penulisan kata
lengkap lengkap yang belum
lengkap
Kesesuaian Seluruh isi teks Setengah atau
Kurang dari Seluruh isi
isi teks yang yang ditulis sesuai lebih isi
setengah isi karangan belum
ditulis dengan judul atau karangan sesuai
karangan sesuai sesuai judul atau
dengan bacaan judul tau bacaan
dengan judul bacaan
bacaan bacaan
Penggunaan Mengandung unsuur Mengandung Mengandung Mengandung
kalimat kalimat yang unsur kalimat unsur kalimat unsur kalimat
yang efektif lengkap dengan yang lengkat, yang kurang yang kurang
susunan yang tepat namun lengkap lengkap dan jelas,
susunannya susunannya juga susunannya uga
kurang tepat kurang tepat sulit dipahami

Anda mungkin juga menyukai